Anda di halaman 1dari 9

RANCANGAN AKTUALISASI NILAI-NILAI DASAR PNS

RENDAHNYA PENGETAHUAN ORANG TUA TENTANG PENTINGNYA


MENJAGA KESEHATAN GIGI DAN MULUT ANAK

DISUSUN OLEH

drg. MULYAYUNINA RAHMAH


NIP. 198909192019032007

Peserta Latsar CPNS Golongan IIIAngkatan I

BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN

SUMBER DAYA MANUSIA KABUPATEN ACEH BARAT

Pola Kemitraan Dengan

BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA ACEH


RANCANGAN AKTUALISASI

Unit Kerja : Poli gigi RSUD Rumah Sakit Cut Nyak Dhien

Identifikasi Isu :
1. Rendahnya pengetahuan orang tua tentang pentingnya

menjaga kesehatan gigi dan mulut anak.

2. Rendahnya pengetahuan lansia tentang pentingnya

menjaga kesehatan gigi dan mulut.

3. Kurangnya jumlah dental unit yang berfungsi optimal di

poli gigi.

4. Kurangnya jumlah alat dan bahan di poli gigi.

Tabel Pemilihan Prioritas Isu(Analisis Core Isu)

No ISU U S G TOTAL
1 Rendahnya pengetahuan orang tua
tentang pentingnya menjaga kesehatan 5 5 4 14
gigi dan mulut anak.
2 Rendahnya pengetahuan lansia tentag
pentingnya menjaga kesehatan gigi dan 4 4 3 11
mulut.
3 Kurangnya jumlah dental unit yang
4 3 3 10
berfungsi di poli gigi
4 Kurangnya jumalah alat dan bahan dipoli
4 4 4 12
gigi
Isu yang Diangkat : Rendahnya pengetahuan orang tua tentang pentingnya menjga

kesehatan gigi dan mulut anak

Gagasan Pemecahan Isu : Meningkatkan pengetahuan orang tua dan anak melalui sosialisai dan

edukasi.
Kontribusi Penguatan
Keterkaitan Subtansi
NO Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/Hasil Terhadap Visi- Nilai
Mata Pelatihan
Misi Organisasi Organisasi
1 2 3 4 5 6 7
1 Konsultasi 1. Menjumpai atasan 1. Adanya Etika publik : Meningkatkan
dengan Kepala dengan koordinasi kesopanan
mutu pelayanan
SMF poli gigi mengucapkan salam dengan atasan.
Akuntabilitas: dan
dan tim PKRS dan menjelaskan
transparan dan
tentang kegiatan yang akan profesionalisme
tanggung jawab
rencana di lakukan rumah sakit dalam
pelaksanaan Nasionalisme:
memberikan
kegiatan. 2. Meminta arahan dan 2. Mendapatkan religious,
saran arahan dan menghormati dan pelayanan lepada
saran menghargai orang
masyarakat
lain
3. Memohon izin secara 3. Mendapatkan
lisan untuk persetujuan
melakukan kegiatan secara lisan

4. Menemui tim 4. Adanya kerja


Promosi Kesehatan sama dengan tim
Rumah Sakit dan PKRS
menjelaskan
kegiatan yang akan
di lakukan
2 Mempersiapkan 1. Menyiapkan 1. Tersedianya Meningkatkan
bahan dan alat phanthom (model phantom Akuntabilitas: mutu pelayanan
bantu peraga gigi) dan sikat gigi 2. Tersedianya tanggung Jawab dan
dan kerja sama profesionalisme
untuk sosialisi leaflet dan brosur
rumah sakit dalam
dan edukasi 2. Mencetak leaflet dan akan di berikan memberikan
brosur tentang kepada pasien Komitmen mutu: pelayanan lepada
penting nya efektif dan efisien masyarakat
memelihara kesehatan 3. Adanya bahan
yang akan di Anti korupsi:
gigi dan mulut
sosialisasikan jujur
dengan tim PKRS
dalam bentuk
3. Menyiapkan bahan
ppt
yang akan di
sosialisasikan
dengan tim PKRS

3 Sosialisasi 1. Menyusun jadwal 1. Terwujudnya Akuntabilitas: Meningkatkan


kepada pasien sosialisasi. jadwal sosialisasi. Tanggung Jawab mutu pelayanan
tentang Komitmen Mutu: dan
Orientasi pada Mutu, profesionalisme
pentingnya 2. Mempersiapkan 2. Adanya fasilitas
Efektif dan efisien rumah sakit dalam
menjaga bahan sosialisasi yang telah memberikan
kesehatan gigi dalam bentuk disiapkan. pelayanan lepada
dan mulut anak ppt,leaflet dan masyarakat
brosur.
3. Melaksanakan 3. Terlaksana
sosialisasi yang sosialisasi
dilakukan di depan mengenai
ruang tunggu poli pentingnya
gigi. menjaga
kesehatan gigi
dan mulut anak
4. Membagikan leaflet sejak dini
dan brosur 4. Masyarakat
menerima leaflet
dan brosur.
4 Melayani pasien 1. Menyapa dan 1 Mengetahui Akuntabilitas : Meningkatkan
anak yang datang memperkenalkan diri identitas pasien tanggung mutu pelayanan
ke poli gigi kepada pasien dan keluarga jawab,kepercayaan dan
keluarga serta dan cermat
profesionalisme
menanyakan Nasionalisme:
identitasnya keadilan dan rumah sakit dalam
2 Mengetahui kemanusiaan memberikan
2. Menganamnesa permasalahan Etika public: menjaga pelayanan lepada
permasalahan gigi gigi dan mulut rahasia,sopan dan masyarakat
yang dialami oleh yang dialami oleh santun terhadap pasien
pasien anak

5 Melakukan 1. Meminta izin dari 1. Memperoleh izin Akuntabilitas : Meningkatkan


pemeriksaan EO keluarga untuk untuk melakukan tanggung jawab,
mutu pelayanan
dan IO serta di melakukan pemeriksaan kepercayaan
Nasionalisme : dan
lanjutkan pemeriksaan 2. Tersedianya alat
kemanusiaan
pemeriksaan 2. Menyiapkan alat dan dan bahan profesionalisme
Etika public: melayani
penunjang jika bahan yang akan di 3. Pasien telah dengan sikap hormat, rumah sakit dalam
di perlukan gunakan. duduk dengan sopan tanpa paksaan
memberikan
3. Mempersilahkan nyaman di kursi Anti korupsi :jujur
pasien duduk di yang telah pelayanan lepada
dental unit disediakan. masyarakat
4. Melakukan 4. Mengetahui
pemeriksaan gigi kondisi gigi geligi
dan mulut pasien pasien
serta menulisnya di
rekam medik

6 Melakukan 1. Mengkoordinasi dan 1. Perawat gigi Akuntabilitas: Meningkatkan


tindakan medis meminta bantuan bersedia tanggungjawab, mutu pelayanan
terhadap pasien dengan sopan membantu. kerjasama dan cermat
dan
kepada perawat gigi. 2. Mendapat izin Nasionalisme:
kemanusiaan profesionalisme
2. Meminta izin secara tindakan medis
etika public:
lisan kepada dari keluarga rumah sakit dalam
menghormati pasien,
keluarga pasien pasien perawat gigi dan memberikan
untuk melakukan 3. Keluhan pasien sopan
pelayanan lepada
tindakan tertangani komitmen mutu:
3. Melakukan tindakan berorientasi mutu masyarakat
medis terhadap
permasalahan gigi
yang di keluhkan
7. Pemberian resep 1. Menulis resep obat 1. pasien mendapat Akuntabilitas: Meningkatkan
sesuai indikasi sesuai indikasi kan resep obat tanggung jawab,
mutu pelayanan
2. menjelaskan cara sesuai indikasi cermat dan tepat
penggunaan obat 2. pasien tahu cara Komitmen mutu: dan
penggunaan obat efektif
profesionalisme
Anti korupsi: jujur
rumah sakit dalam
memberikan
pelayanan kepada
masyarakat
8 Edukasi orang 1. mengedukasi orang 1. orang tua dan Akuntabilitas: Meningkatkan
tua dan pasien tua dan pasien pasien tahu cara tanggung jawab
mutu pelayanan
tentang bagaimana cara menyikat gigi Nasionalisme:
pentingnya menyikat gigi yang yang baik dan keadilan,kemanusiaan dan
menjaga baik dan benar benar Komitmen mutu:
profesionalisme
kesehatan gigi 2. memberikan 2. orang tua dan efektif,efisien dan
dan mulut penjelasan kepada pasien tahu berorientasi mutu rumah sakit dalam
orang tua dan pasien manfaat
efek negative jika pentingnya memberikan
mengabaikan menjaga
pelayanan kepada
kesehatan gigi dan kesehatan gigi
mulut dan mulut masyarakat
9 Menyusun 1. mengumpulkan 1. adanya Akuntabilitas : Meningkatkan
laporan dokumentasi dokumentasi tanggung jawab
mutu pelayanan
aktualisasi dan 2. mendata pasien anak 2. adanya data Komitmen mutu:
evaluasi yang berkunjung ke pasien anak yang efektif dan efisien dan
poli gigi berkunjung ke
profesionalisme
3. membuat laporan poli gigi
3. adanya laporan rumah sakit dalam
memberikan
pelayanan kepada
masyarakat

Anda mungkin juga menyukai