Anda di halaman 1dari 5

TEMA: GAYA HIDUP BERKELANJUTAN

TOPIK: SAMPAHKU, HARTA KARUNKU


(Fase D)
WAKTU : 84 JP @ 40 Menit

A. Pertanyaan Pementik
B. Dimensi, Elemen dan Sub Elemen Profil Pelajar Pancasila

No. Dimensi Elemen Sub Elemen


1. Iman, Taqwa pada Akhlak kepada alam 1. Memahami keterhubungan ekosistem bumi
Tuhan YME dan 2. Menjaga lingkungan alam sekitar
Berakhlak Mulia

2. Gotong Royong Kepedulian 1. Komunikasi untuk mencapai tujuan Bersama


(Kerja Sama) 2. Tanggap terhadap lingkungan sosial

3. Bernalar Kritis Memperoleh dan 1. Mengajukan pertanyaan,


memproses informasi dan 2. mengidentifikasi, mengklarifikasi dan mengolah
gagasa informasi dan gagasan

C. Alur Kegiatan Projek

No Langkah- Bentuk Kegiatan Materi Wakt Metode Tagian


. Langkah u tugas
Kegiatan
1. Tahap Menayangkan Kerusakan alam 4 JP Pengamatan Resum
Temukan video di aula atau akibat pembuangan , analisis produksi
(Sosialisasi) di kelas (Mulai sampah dan evaluasi sampah
18 JP dari diri) sembarangan

Observasi Permasalahan 6 JP Identifikasi, Peta


lingkungan sampah di sekolah klasifikasi, masalah
sekolah diskusi, sampah
(Eksplorasi elaborasi
konsep)
Melakukan curah Aneka masalah 4 JP Diskusi Poster
pendapat temuan sampah dan kelompok problem
masalah sampah dampak polusi dan sampah
(Elaborasi pemetaan dan
pemahaman) konsep polusinya
Asesmen formatif Mempresentasikan 4 JP Presentesi PPt Bagan
(Refleksi) masalah-masalah dan tanya problem
yang ditemukan jawab sampah
2. Tahap Mendatangkan Aneka penanganan 4 JP Dialog Resum
Penjaringan Petugas DLH sampah dan interaktif, aneka
dan sebagai sumber Konservasi tanya jawab, sampah,
perumusan belajar (Ruang Lingkungan diskusi solusi
gagasan Kolaborasi penangana
22 JP terbimbing dan n sampah
koneksi antar dan
materi) konservasi
lingkungan
Melakukan curah Aneka Solusi 6 JP Diskusi, Poster
gagasan solusi pengelolaan tanya jawab, berbagai
penanganan sampah analisis, pengelolaa
sampah (Ruang evaluasi dan n sampah
kolaborasi, mengkreasi
elaborasi alternatif
pemahaman dan penanganan
demonstrasi sampah
kontekstual)
Mempresentasika Klasifikasi sampah, 6 JP Presentasi, Ppt
n kesepakatan penanganan dan diskusi kelas klasifikasi
gagasan pengelolaan dan tanya sampah
penanganan sampah jawab dan
sampah berbagai
(Demontrasi Teknik
konsep, koneksi pengolahan
antar materi dan sampah
Ruang kolaborasi
terbimbing)
Asesmen Formatif Mempresentasikan 6 JP Presentasi
ide karya yg akan dan tanya
dibuat dalam jawab
mengatasi
permasalahan
sampah
3. Tahap Melakukan Serbu Membiasakan dan 2 JP Demonstrasi
Lakukan atau sampah membudayakan , Kolaborasi
Implementas (Aksi Nyata) buang sampah dan unjuk
i terpilah pada kerja
pengelolaan tempatnya
Sampah Melakukan Memilah dan 4 JP Demonstrasi
(30 JP) pemilahan mengkalisikasi , kolaborasi,
sampah dan untuk bahan unjuk kerja
penetapan pengolahan
pengelolaannya
Melakukan riset Kajian dan telaah 6 JP Mengkreasi,
terhadap karya yg Teknik pengolahan berinovasi
sudah ditentukan sesuai tipe produk dan
terpilih kolaborasi
Membuat Berkreasi prototipe 4 JP Unjuk Kerja
prototipe karya karya dan
kolaborasi
Asesmen Formatif Mempresentasikan 4 JP Presentasi
prototipe
Memperbaiki Revisi hasil karya 4 JP Refivew dan
prototipe kolaborasi
Menjadikan Melakukan 4 JP Unjuk Kerja
prototipe menjadi pengemasan dan
produk/layanan demonstasi
Asesmen Sumatif Penilaian terpadu 2 JP Portofolio
4. Tahap (Berbagi praktek Melakukan 6 JP Unjuk Kerja,
Berbagi atau baik dan promosi pameran karya, dan kolaborasi
Pengimbasa budaya menjelaskan karya dan Display
n pelestarian kepada pengunjung karya
( 14 JP ) lingkungan)
Refleksi dan Mendapatkan 4 JP Isian buku
Evaluasi feedback dari tamu,
pengunjung, instumen
peserta didik dan dan kuisner
fasilitator
Penyusunaan Mendokumentasika 2 JP Kerjasama
laporan projek n Projek dan dan
merekomendasikan kelengkapan
laporan data
Asesmen Sumatif Penilaian Terpadu 2 JP Portofolio

D. Jadwal Kegiatan Projek

No. Kegiatan / Bulan, Minggu ke September Oktober


2 3 4 5 1 2
1.
2.
3.
dst

E. Daftar Hadir Peserta didik

No. Nama Siswa L/P Pertemuan Ke


1. 2 3 4 19 20
2.
3.
dst

F. Daftar Hadir Fasilitator Projek

No. Nama L/P Pertemuan Ke


Fasilitator
1. 2 3 4 19 20
2.
3.
dst

G. Jurnal Kegiatan Projek

No. Hari, Tanggal Materi kegiatan dan Penguatan Capaian sasaran Keterangan/Catatan
Dimensi, Elemen dan Sub ElemenP3
1.
2.
3.
dst

H. Asesmen Projek
1. Asesmen Formatif (Selama Proses Pelaksanaan Projek)
2. Asesmen Sumatif (Di setiap akhir Capaian Dimensi, Elemen dan Sub Elemen P3 yang disasar
atau kombinasi beberapa Dimensi, Elemen dan Sub Elemen P3 yang ditargetkan dalam P5)

I. Rubrik Asesmen

No. Mulai Berkembang Sedang Berkembang Berkembang sesuai Sangat


(MB) (SdB) Harapan (BSH) Berkembang (SgB)
1. Mengajukan Mengajukan Mengajukan Mengajukan
pertanyaan untuk pertanyaan untuk 2 pertanyaan untuk 3 pertanyaan untuk
satu permasalahan permasalahan permasalahan dampak lebih dari 3
dampak sampah dampak sampah sampah permasalahan
dampak sampah
2. Mengidentifikasi Mengidentifikasi dan Mengidentifikasi dan Mengidentifikasi
dan mengklarifikasi mengklarifikasi 2 jenis mengklarifikasi 3 jenis dan mengklarifikasi
1 jenis sampah sampah sampah lebih dari 3 jenis
sampah
3. Mengolah 1 Mengolah 2 informasi Mengolah 3 informasi Mengolah lebih dari
informasi dan dan gagasan tentang dan gagasan tentang 3 informasi dan
gagasan tentang sampah sampah gagasan tentang
sampah sampah
4. Mengkonfirmasi 1 Mengkonfirmasi 2 Mengkonfirmasi 3 Mengkonfirmasi
pemahaman pemahaman tentang pemahaman tentang lebih dari 3
tentang sampah sampah sampah pemahaman
tentang sampah
5. Membandingkan 2 Membandingkan 3 Membandingkan 4 Membandingkan
informasi tentang informasi tentang informasi tentang lebih dari 4
sampah sampah sampah informasi tentang
sampah
6. Menganalisis secara Menganalisis secara Menganalisis secara Menganalisis secara
kritis permasalahan kritis permasalahan 2 kritis permasalahan 3 kritis permasalahan
1 sampah sampah sampah lebih dari 3 sampah
7. Mengkomunikasika Mengkomunikasikan 2 Mengkomunikasikan 3 Mengkomunikasikan
n 1 solusi untuk solusi untuk solusi untuk lebih dari 3 solusi
pengelolaan pengelolaan sampah pengelolaan sampah untuk pengelolaan
sampah sampah
8. Peduli dalam Peduli dalam Peduli dalam Peduli dalam
pembuangan 1 pembuangan 2 pembuangan 3 tempat pembuangan 4
tempat sampah tempat sampah sampah terpilah tempat sampah
terpilah terpilah
9. Memahami
keterhubungan
ekosistem bumi
10. Menjaga lingkungan
alam sekitar

J. KKTP (Kriteria Ketuntasan Tujuan Projek)


Peserta didik dinyatakan mencapai Profil Pelajar Pancasila yang standar bila setiap indicator/sub
elemen P3 dalam asesmen atau rata-rata minimal mencapai penguatan berkembang sesuai harapan
(BSH).

Anda mungkin juga menyukai