Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER SEMESTER GASAL

Nama Madrasah : MA Yamisa Semester / Tahun Ajaran : I (Gasal) 2022/2023


Kelas / Peminatan : X / IPS Nama Guru Penyusun : Fathurrohman
Mata Pelajaran : FIKIH Email / Telp : frrohman3@gmail.com

Dimensi proses kognitif : level C1, C2, C3, C4, C5 atau C6 Pilihan ganda : 40
Dimensi pengetahuan : faktual, konseptual, prosedural atau metakognitif Essay / Uraian : 5
Setiap mapel 10 % soal klasifikasi HOTS (Higher Order Thinking Skills) indikator level C4, C5, atau C6
Bent Dimensi
No. No. Dimensi
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Esensial Indikator Soal uk Proses
KD Soal Pengetahuan
Soal Kognitif
1 2 3 4 5 6 7 8 9
3.1 Mengolah, menalar, dan 3.1.Menjelaskan fikih - Fikih dalam Islam - Siswa mampu menjelaskan PG 1 C2 konseptual
menyaji dalam ranah dalam Islam pengertian fikih Secara bahasa
kongkret dan ranah - Siswa mampu menjelaskan PG 2 C3
abstrak terkait dengan pengertian fikih menurut Al
pengembangan dari Amidi
yang dipelajarinya di 3.2.Menjelaskan Ruang - Ruang Lingkup Fikih - Siswa mampu menjelaskan ruang PG 41 C4
sekolah secara mandiri, Lingkup Fikih lingkup fikih
dan mampu 3.3.Menunjukkan dalil - Dalil prinsip syariat - Siswa mampu Menunjukkan dalil PG 3 C3
menggunakan metode prinsip-prinsip syariat Islam prinsip-prinsip syariat Islam
sesuai kaidah keilmuan Islam
3.4.Menyebutkan tujuan - Tujuan maqasid - Siswa mampu Menyebutkan PG 4 C3
Maqasid Syariat Islam Syariat Islam Maqasidus syariat menurut ahli
usul fikih

3.2 Mengolah, menalar, dan 3.2.1.Menjelaskan - Pengertian ibadah dan - Siswa mampu Menjelaskan PG 5 C3 Faktual
menyaji dalam ranah pengertian ibadah macam-macamnya pengertian ibadah menurut C4
kongkret dan ranah bahasa
abstrak terkait dengan 3.2.2.Menyebutkan - Siswa mampu menyebutkan PG 6
pengembangan dari pengertian ibadah pengertian ibadah menurut para C4
yang dipelajarinya di menurut para ulama ulama
sekolah secara mandiri, 3.2.3.Menyebutkan macam- - Siswa mampu menyebutkan PG 42 C3
dan mampu macam ibadah macam-macam ibadah dari segi
menggunakan metode pelaksanaannya
1
sesuai kaidah keilmuan 3.2.4.Menunjukkan dalil - Dalil tentang - Siswa mampu menunjukkan dalil PG 7 C3
kewajiban ibadah kewajiaban ibadah tentang kewajiban ibadah kepada
kepada Allah kepada Allah Allah
3.3 Mengolah, menalar, dan 3.3.1.Menjelaskan tata cara - Tata cara pengurusan - Siswa mampu menjelaskan PG 8 C2 Prosedural
menyaji dalam ranah pengurusan jenazah Jenazah kewajiaban umat Islam terhadap
kongkret dan ranah Jenazah
abstrak terkait dengan - Siswa mampu menjelaskan PG 9 C2
pengembangan dari hukum mengurus jenazah
yang dipelajarinya di - Sholat Jenazah - Siswa mampu menunjukkan dalil PG 10 C3
sekolah secara mandiri, tentang menyolati jenazah
dan mampu - Siswa mampu menunjukkan dalil PG 11 C3
menggunakan metode tentang mengkafani Jenazah
sesuai kaidah keilmuan - Siswa mampu menjelaskan PG 12 C3
bacaan sholat jenazah
- Siswa mampu menjelaskan PG 13 C3
tentang bacaan doa dalam sholat
jenazah
- Sisw mampu menjelaskan PG 14 C2
kesunahan dalam sholat jenazah
-Macam-macam mati - Siswa dapat menyebutkan contoh PG 15 C2
Sahid mati sahid dunia
- Siswa dapat menjelaskan macam- PG 16 C3
macam mati sahid
- Takzizah - Siswa dapat menjelaskan arti PG 17 C2
takzizah menurut bahasa
- Siswa dapat menjelaskan arti PG 18 C3
takzizah menurut istilah
- Siswa dapat menyebutkan hukum PG 19 C2
takzizah
- Ziarah kubur - Siswa dapat menjelaskan PG 43 C3
pengertian ziarah kubur
- Siswa dapat menyebutkan hukum PG 20 C2
ziarah kubur

3.4 Mengolah, menalar, dan 3.4.1.Menjelaskan - Zakat - Siswa dapat menjelaskan PG 21 C2 Konseptual
menyaji dalam ranah ketentuan Islam pengertian zakat menurut bahasa
kongkret dan ranah tentang zakat dan - Siswa dapat menjelaskan PG 22 C3
2
abstrak terkait dengan hikmahnya pengertian zakat menurut istilah
pengembangan dari
yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri,
dan mampu
menggunakan metode
sesuai kaidah keilmuan
- Macam-macam zakat - Siswa dapat menjelaskan PG 23 C3
dan nisabnya pengertian zakat mal
- Siswa dapat menyebutkan nisab PG 24 C3
zakat mal
- Siswa dapat menunjukkan dalil PG 44 C3
tentang zakat
- Siswa dapat menjelaskan PG 25 C3
pengertian zakat fitrah

3.5 Mengolah, menalar, dan 3.5.1.Menjelaskan tentang - Haji dan Umroh - Siswa dapat menunjukkan dalil PG 26 C3 Prosedural
menyaji dalam ranah Haji dan Umroh tentang Haji
kongkret dan ranah - Siswa dapat menjelaskan PG 27 C3
abstrak terkait dengan pengertian haji
pengembangan dari - Siswa dapat menyebutkan sunah PG 28 C3
yang dipelajarinya di haji
sekolah secara mandiri, - Siswa dapat menjelaskan tentang PG 29 C3
dan mampu Haji Tamattu’
menggunakan metode - Siswa dapat menjelaskan tentang PG 30, 46 C3
sesuai kaidah keilmuan haji Ifrad
- Siswa dapat menjelaskan tentang PG 31, 47 C3
Haji Qiran
- Siswa mampu menjelaskan PG 32, 48 C3
pengertian Umrah
- Siswa mampu menunjukkan dalil PG 33, 49, C3
tentang umrah 50
3.6 Mengolah, menalar, dan 3.6,1.Menjelaskan tentang - Qurban dan Aqiqah - Siswa dapat menjelaskan PG 34 C3 Konseptual
menyaji dalam ranah Qurban dan Aqiqah pengertian Qurban
kongkret dan ranah - Siswa dapat menunjukkan dalil PG 35 C3
abstrak terkait dengan perintah Qurban
pengembangan dari - Siswa dapat menunjukkan waktu PG 36 C3
3
yang dipelajarinya di untuk boleh ber Qurban
sekolah secara mandiri, - Siswa dapat menyebutkan hal-hal PG 37 C3
dan mampu yang sunah ketika ber Qurban
menggunakan metode - Siswa dapat menjelaskan tentang PG 38 C3
sesuai kaidah keilmuan pengertian Aqiqah
- Siswa dapat menunjukkan dalil PG 39 C3
tentang Aqiqah
- Siswa dapat menjelaskan PG 45 C3
ketentuan binatang yang boleh
untuk Aqiqah
- Siswa dapat menunjukkan waktu PG 40 C3
yang utama untuk penyembelihan
hewan Aqiqah

Bandung, November 2022


Mengetahui,
Kepala Madrasah Penyusun,

Dra. Hj. E. Sofi Rahmatilawati Fathurrohman


NIP. 196711181993032003

Anda mungkin juga menyukai