Anda di halaman 1dari 1

YAYASAN PONDOK PESANTREN MUAWWANATUL QURAN

PONDOK PESANTREN MUAWWANATUL QURAN


Akta Notaris No. 11 Tanggal 30 November 2020.
MOJOKERTO
SK Menhumkam : AHU-0024176.AH.01.04.Tahun
Sekretariat : Sooko gg 3 Jl. Empu Majan no 22 Kab. Mojokerto,
2020Jawa Timur - HP : 085876762507 - Email : muqmojokerto@gmail.com

Mojokerto, 12 Maret 2022

Nomor : 011/YPPMUQ/PPMUQ/III/2022 Kepada


Hal : Permohonan Dana Bantuan Pembangunan Yth. Bp/Ibu/Sdr
Asrama Pondok Pesantren Para Dermawan/Aghniya

di- Tempat

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Semoga rahmat Allah senantiasa terlimpahkan kepada kita semua. Selanjutnya kami
informasikan bahwa Pondok Pesantren Muawwanatul Quran memiliki Progam Pendidikan
sebagai berikut :

1. Tahsinul Qur’an
2. Tahfidzul Qur’an
3. Madrasah Diniyah
4. Majelis Sholawat
5. Santunan Anak Yatim

Dalam rangka progam tersebut diperlukan tempat untuk mewadahi kegiatan para santri yang
sekarang ini sedang dilakukan proses pembangunan asrama pondok pesantren untuk keperluan
di atas. Dan pelaksanaan pembangunan tersebut menghabiskan biaya sebesar kurang lebih Rp.
205.000.000,- (Dua Ratus Lima Juta Rupiah).

Oleh karena itu dengan segala kerendahan hati kami mohon kiranya berkenan memberikan
infaq/shadaqah/zakat/jariyah guna penyelesaian pembangunan tersebut.

Demikian atas segala bantuan amal Bapak/Ibu/Saudara diterima oleh Allah SWT dan kami
ucapkan terima kasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Mengetahui,

Pengasuh Pondok Pesantren Ketua Yayasan


Muawwanatul Qur’an

Drs.H. Moch. Mujib, MM Moch. Alba Rukhul Haq, S. Ag

Kontak :
1. Drs. H. Moch. Mujib, MM 085707006108
( No Rek BNI 0442363007 )
2. Moch. Alba Ruhul Haq, S. Ag 085876762507
( No Rek BSI 7339331930 )

Anda mungkin juga menyukai