Anda di halaman 1dari 5

KERANGKA ACUAN KEGIATAN (KAK)

PENDAMPINGAN PJB

I. Pendahuluan
Pada tanggal 18 Juni 1997 Mendikbud merencanakan Gerakan PSN DBD
dan pada tanggal 19 April 1998 oleh Menteri Kesehatan secara nasional yang
dimulai dari Jakarta Selatan. Selanjutnya pada tanggal 12 Nopember 1999
perencanaan Gerakan PSN DBD oleh Wakil Presiden bertepatan HKN ke-40.
Namun demikian hingga saat ini upaya pemberantasan DBD belum
berhasil di Indonesia, sehingga penyakit ini masih sering terjadi dan menimbulkan
KLB di berbagai daerah. Permasalahan utama dalam upaya menekan angka
kesakitan adalah masih belum berhasilnya upaya penggerakan peran serta
masyarakat dalam PSN DBD melalui Gerakan 3 M.
Oleh karena itu untuk meningkatkan uapaya pemberantasan penyakit DBD
di perlukan adanya pendampingan pada juru pemantau jentik (Jumantik) dalam
melaksanakan pemeriksaan jentik secara berkala dan terus-menerus serta
menggerakan masyarakat dalam melakukan PSN DBD.
II. Latar Belakang
Adanya kasus DBD yang ada di wilayah kerja Puskesmas Kemranjen II
dikarenakan masih tingginya populasi nyamuk hal ini karena masih banyak
dijumpai tempat-tempat yang menjadi tempat perkembang biaknya nyamuk di
masyarakat. Untuk bisa menurunkan populasi nyamuk tersebut diperlukan upaya
pengaktifkan juru pemantau jentik (Jumantik). Agar petugas dapat berkerja
dengan maksimal maka peru adanya pendampingan dari petugas Puskesmas
Kemranjen II untuk memotivasi kader.
III. Tujuan

A. Tujuan Umum
Mengoptimalkan kegiatan PSN

B. Tujuan Khusus
1. Memotivasi PJ wilayah Jumantik
2. Penguatan PJ Wilayah Jumantik
3. Menurunkan kasus DBD.

IV. Kegiatan Pokok Dan Rincian Kegiatan

No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan


1 Persiapan 1. Petugas melakukan koordinasi

1
dengan Penanggung Jawab
UKM, Lintas Program, dan Bida
Desa
2. Bidan desa berkordinasi
dengan desa untuk
menentukan jadwal kegiatan
3. Bidan desa berkordinasi
dengan PJ Program dan ketua
UKM
4. Ketua UKM memberitahuan
jadwal di grup wa Puskesmas

2 Pelaksanaan 1. Petugas memperkenalkan diri


dan menyampaikan maksud
dan tujuan.
2. Petugas mendampingi
penanggung jawab wilayah
kader Jumantik/PKK Desa
dalam melaksanakan kegiatan
3. PJ wilayah mencatat dan
melaporkan hasil kegiatan
4. Petugas dan PJ wilayah
melakukan evaluasi kegiatan
5. Petugas melaporkan hasil
kegiatan kepada PJ Program
dan ketua UKM

V. Cara Melaksanakan Kegiatan

No Kegiatan Pelaksana Lintas Lintas Ket.


Pokok Program Program Sektor
Terkait Terkait
1 Pendampinga a. Persiapan 1. Penanggu 1. Desa Sumber
n PJB 1) Petugas ng Jawab 2. PKK Pembiay
melakukan UKM 3. PJ aan BOK
koordinasi
2. Lintas Wilaya
dengan
Program h
Penanggung
3. Jumanti
Jawab UKM,
k
Lintas
Program,
4. Jumanti

dan Bida k/Kader


Desa
2) Bidan desa
2
berkordinasi
dengan
desa untuk
menentukan
jadwal
kegiatan
3) Bidan desa
berkordinasi
dengan PJ
Program
dan ketua
UKM
4) Ketua UKM
memberitah
uan jadwal
di grup wa
Puskesmas
b. Pelaksanaan
1) Petugas
memperken
alkan diri
dan
menyampaik
an maksud
dan tujuan.
2) Petugas
mendampin
gi
penanggung
jawab
wilayah
kader
Jumantik/PK
K Desa
dalam
melaksanak
an kegiatan
3) PJ wilayah
mencatat
dan
melaporkan
hasil
kegiatan

3
4) Petugas dan
PJ wilayah
melakukan
evaluasi
kegiatan
5) Petugas
melaporkan
hasil
kegiatan
kepada PJ
Program
dan ketua
UKM
VI. Sasaran
1. Pj Wilayah Jumantik
2. Jumantik/kader
VII. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan

2023 Ket.
No Kegiatan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1 Jambore x x x x x x x x
Kader

VIII. Monitoring Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan dan Pelaporan


Monitoring pelasanaan dilakukan setelah kegiatan berjalan. Evaluasi
pelaksanaan kegiatan dilakukan setiap 3 bulan terhadap jadwal, tempat, dan
sasar. Laporan monitoring evaluasi pelaksanaan kegiatan di buat setiap bulan
dan dilaporkan ke penanggungjawab UKM.
IX. Pencatatan, Pelaporan dan Evaluasi Kegiatan
Pencatatan dilakukan oleh setiap petugas yang melaksanakan kegiatan dan
didokumentasikan. Pelaporan dilakukan oleh penanggungjawab program dan
dilaporkan ke Kepala Puskesmas melalui Kasubag TU, untuk di kompilasi dengan
laporan kegiatan lainya. Evaluasi kegiatan dilakukan oleh penanggungjawab
UKM dan membuat laporannya kepada Kepala Puskesmas
Kemranjen, ……………………..
Kepala Puskesmas Kemranjen II

dr. KUNTORO
NIP. 19880214 201502 1 001
4
5

Anda mungkin juga menyukai