Anda di halaman 1dari 2

CUCI TANGAN Ditetapkan Oleh

Logo medika Kepala Klinik Pratama


No. Dokumen : Medika Utama
No. Revisi : 00
SOP Tgl. Terbit :
Halaman : 1/2

KLINIK PRATAMA
MEDIKA UTAMA
SEMARANG dr. Ayuningtyas Utami

1. Pengertian Merupakan suatu cara mencuci tangan dengan menerapkan 6 (enam) langkah
car amencuci tangan dengan mengunakan air sabun atau desinfektan sesuai
prosedur yang benar atau sesuai standar yang telah di tetapkan WHO
2. Tujuan Agar petugas mampu melakukanmencuci tangan dengan
kewaspadaanuniversal dan sesuai standar WHO
3. Kebijakan Keputusan Pimpinan Klinik Pratama Medika Utama No. Tentang Cuci
Tangan
4. Referensi Permenkes no 27 Tahun 2017 teantang cuci tangan
1. Alat dan Bahan
a. Wastafel
5. Langkah-Langkah b. Tisu
c. Sabun anti septik
d. Tempat sampah
2. Petugas yang melaksanakan semua unit pelayanan
3. Langkah-langkah cuci tangan
a. Petugas Melepas perhiasan ditangan dan pergelangan
b. Petugas Menyalakan kran air
c. 6 (enam) langkah mencuci tangan sebagai berikut:
1) Petugas menggosok kedua telapak tangan
2) Petugas menggosok penggung jari tangan dan sebaliknya
3) Petugas menggosok sela-sela jari tangan dan sebaliknya
4) Jari-jari sisi dalam kedua tangan saling mengunci
5) Petugas mengosok ibu jari berputar dalam genggaman
tangan dan laukan sebaliknya
6) Petugas menggosok dengan memutar ujung jari-jari tangan
ditelapak tangan dan sebaliknya
d. Petugas mengeringkan tangan memakai tisu
e. Petugas menutup kran dengan mengelap tangan dengan tissu
6. Unit Terkait Semua unit terkait

7. Rekaman historis perubahan

Tgl.mulai di
No Yang dirubah Isi Perubahan
berlakukan

Anda mungkin juga menyukai