Anda di halaman 1dari 4

NAME 


ULANGAN BAB 1 PKN KELAS 9 DINAMIKA CLASS : 
PERWUJUDAN PANCASILA
22 Questions DATE  : 

1. Pancasila sebagai dasar negara dipergunaan untuk …

Dasar dalam mengatur Menentukan tujuan negara


A penyelenggaraan pemerintahan B
Negara

Menyusun program pembangunan Landasan kehidupan berbangsa dan


C D
bernegara

2. Rumusan pancasila yang sah tercantum pada …

A Aturan tambahan UUD 1945 B Pasal-pasal UUD 1945

C Batang tubuh UUD 1945 D Pembukaan UUD 1945

3. Proses perumusan pancasila sebagai dasar negara diawali oleh badan resmi yaitu

A DPR B PPKI

C BPUPKI D KNIP

4. Pancasila digunakan sebagai petunjuk dalam kehidupan bermasyarakat sehari-


hari. Hal ini berarti pancasila berfungsi sebagai …

A Dasar negara B Pandangan hidup

C Sumber hukum D Perjanjian hidup

5. Pancasila ditetapkan sebagai dasar negara yg sah oleh PPKI pada tanggal …

A 29 mei 1945 B 1 juni 1945

C 18 Agustus 1945 D 17 Agustus 1945

6. Berikut ini merupakan anggota yang merumuskan pancasila adalah …

A Panitia kecil B Pantia Sembilan

C Anggota PPKI D Panitia ekonomi


7. Pancasila merupakan sumber yang dijadikan bahan penyusunan peraturan
perundang-undangan baik yang tertulis maupun tidak tertulis, merupakan fungsi
pancasila sebagai …

A Dasar negara B Sumber Pandangan hidup

C sumber Perjanjian luhur D Sumber dari segala sumber hukum

8. Berikut merupakan pemberontakan-pemberontakan yg terjadi terhadap


PANCASILA pada masa orde lama, kecuali....

Pemberontakan DI/TII (darul Pemberontakan GAM (Gerakan Aceh


A B
islam/tentara islam indonesia) Merdeka)

Pemberontakan oleh RMS (republik Pemberontakan PERMESTA


C D
maluku selatan) (PERJUANGAN RAKYAT SEMESTA)

9. Nilai – nilai dan cita-citanya tidak dipaksakan dari luar, melainkan digali dan
diambil dari kekayaan rohani, moral dan budaya masyarakat itu sendiri
merupakan ciri dari ideologi …

A Tebuka B Tertutup

C Terbuka dan tertutup D komunis

10. landasan setiap kegiatan musyawarah adalah nilai pancasila sila …

A kelima B ketiga

C kedua D keempat

11. Berikut ini yang tidak termasuk nilai – nilai Pancasila adalah ....

A Persatuan B Ketuhanan

C pertahanan D kemanusiaan

12. Salah satu contoh perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam sila keempat adalah ...

A Mencintai tanah air B Menghargai hak orang lain

C Menghargai keanekaragaman budaya D Musyawarah untuk mencapai mufakat

13. Makna Pancasila sebagai ideologi terbuka adalah ideologi yang….

Tidak dapat berinteraksi dengan dapat berinteraksi dengan


A B
perkembangan zaman perkembangan zaman

Mengandung adanya semangat Menjunjung tinggi persatuan dan


C D
kerjasama kesatuan
14. Keselamatan bangsa dan negara di atas kepentingan pribadi atau golongan merupakan
perwujudan nilai pancasila sila . . . .

Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Persatuan Indonesia


A B
Indonesia

C Ketuhanan Yang Maha Esa D Kemanusiaan yang. adil dan beradab

15. Pengakuan persamaan derajat, hak dan kewajiban antara sesama manusia merupakan
salah satu penjabaran nilai sila....

Persatuan Indonesia Keadilan sosial bagi seluruh rakyat


A B
Indonesia

Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat Kemanusiaan yang adil dan beradab
C kebijaksanaan dalam D
permusyawaratan/perwakilan

16. Gambar berikut menunjukkan perilaku sesuai sila pancasila yaitu


sila ke ....

A 2 B 3

C 1 D 4

17. Pemberontakan RMS bertujuan untuk ....

A Melepaskan wilayah Maluku dari NKRI B Melepaskan wilayah Aceh dari NKRI

Melepaskan wilayah Papua dari NKRI Melepaskan wilayah Kalimantan dari


C D
NKRI

18. Foto tersebut memperlihatkan Nilai Pancasila yaitu ....

Nilai Ketuhanan Nilai Kemanusiaan, Keberadaban dan


A B
kesetaraan

Nilai Persatuan dan Kesatuan Nilai Kerakyatan, Musyawarah dan


C D
Mufakat
19. Pemberontakan PKI di Madiun yg dipimpin oleh Muso bertujuan untuk . . . .

mendirikan negara serikat mengubah negara Indonesia menjadi


A B
negara federal

mengganti pancasila dengan ideologi mengganti pancasila dengan paham


C D
komunis liberal

20. Nilai-nilai pancasila sampai sekarang masih berkembang dalam kegiatan sosial budaya
adalah . . . .

A demonstrasi dijalan B bebas bicara tanpa batas

C gotong royong di kampung D rapat terbuka ditanah lapang

21. Salah satu ciri ideologi terbuka adalah....

A bersifat pasti B bersifat statis

C bersifat dinamis D bersifat bebas

22. ada beberapa tantangan besar yg kita hadapi dalam penerapan pancasila di era
reformasi ini, kecuali....

masyarakat yg semakin maju rasa persatuan dan kesatuan yg


A B
berkurang

banyaknya terjadi Korupsi,kolusi dan kebebasan yg tidak bertanggung jawab


C D
nepotisme

Anda mungkin juga menyukai