Anda di halaman 1dari 9

PANDUAN PENGOPERASIAN

Aplikasi Informasi Data Kinerja


Kelurahan Tanah Grogot
(SIFIDA_TAGOR)

PEMERINTAH KECAMATAN TANAH GROROT


KELURAHAN TANAH GROGOT
Alamat :
Jln. Panglima Sentik Tanah Grogot – Kabupaten Paser
Kode Pos 7 6251
MENU DAN CARA PENGGUNAAN

1.1. Struktur Menu


Aplikasi admin SIFIDA_TAGOR sebagai aplikasi berbasis web yang digunakan
untuk mempermudah urusan pembangunan, terutama terkait rencana
pembangunan sampai dengan pendokumentasian hasil-hasil pembangunan :
1.1.1. Data Master
1.1.1.1. Data Pengguna
1.1.1.2. Data OPD
1.1.1.3. Data Wilayah
1.1.2. Input Data Usulan
1.1.3. Monitoring
1.1.3.1. Rencana Pembangunan
1.1.3.2. Realisasi Pembangunan
1.1.1. Password
1.1.1.1. Ganti Password
1.1.1.2. Reset Password
1.1.2. Keluar

1.2. Cara Penggunaan


Untuk memulai aplikasi ini silakan buka alamat url : https://localhost/sifidatagor,
pastikan anda telah terdaftar sebagai pengguna dalam aplikasi ini. Berikut ini
halaman untuk memasukan user dan password :

SIFIDA_TAGOR
Jika user dan password benar, maka akan terbuka dashboard aplikasi
SIFIDA_TAGOR sebagai berikut :

SIFIDA TAGOR

1.2.1. Data Master


1.2.1.1. Data Pengguna
Data pengguna pada aplikasi ini dapat diatur melalui menu Data Pengguna.
Berikut ini tampilan halaman data pengguna :

Terdapat beberapa fitur yang dapat digunakan dalam pengaturan pengguna, yaItu
tambah, edit, hapus, cetak maupun eksport ke dalam beberapa tipe file. Berikut ini
penjelasan dari masing-masing tombol.
Icon Fungsi
Digunakanuntukmenambahpengguna
Edit data pengguna
Hapus data pengguna
Digunakanuntukmencopy data yang pada tabel
Eksport data dalam format .csv
Eksport data dalam format .xls

Eksport data dalam format .pdf

Mencetak data pengguna


Hide and unhide kolom pada tabel

Untuk menambah data pengguna, silakan klik tombol maka akan


tampil halaman sebagai berikut :
Password default yaitu 12345, dan dapat diubah melalui menu ubah password.

1.2.1.2. Data OPD


Data OPD digunakan sebagai data referensi OPD usulan data
pembangunan. Data OPD dapat diatur melalui menu Data OPD. Berikut ini
tampilan halaman data pengguna :

Terdapat beberapa fitur yang dapat digunakan dalam pengaturan data OPD,
yantutambah, edit, hapus, cetak maupun eksport kedalam beberapa tipe file. Berikut
ini penjelasan dari masing-masing tombol.

Icon Fungsi
Digunakan untuk menambah OPD
Edit data OPD
Hapus data OPD
Digunakan untuk mencopy data yang pada tabel
Eksport data dalam format .csv
Eksport data dalam format .xls
Eksport data dalam format .pdf
Mencetak data OPD
Hide and unhide kolom pada tabel

Untuk tambah data OPD silakan klik tombol setelah itu akan tampil
halaman berikut ini :
Isian Nomor OPD, silakan tentukan sebagaimana format penomoran yang dapat
memudahkan admin dan operator, dapat berupa angka 0-9 atau huruf maupun
perpaduan nomor dan huruf.

1.2.1.3. Data Wilayah


Menu ini berisi referensi data wilayah RT dan RW yang akan digunakan
dalam menentukan lokasi kegiatan rencana pembangunan. Terdapat
beberapa fitur yang dapat digunakan untuk mengolah data wilayah ini.
Berikut tampilan data daftar wilayah :

Berikut ini penjelasan tentang fitur-fitur tersebut:

Icon Fungsi
Digunakan untuk menambah wilayah
Edit data wilayah
Hapus data wilayah
Digunakan untuk mencopy data yang pada tabel
Eksport data dalam format .csv
Eksport data dalam format .xls
Eksport data dalam format .pdf
Mencetak data wilayah
Hide and unhide kolom pada tabel
Untuk menambah data wilayah, silakan klik maka akan tampil
halaman berikut ini :

1.2.2. Input Data Usulan


Menu ini berisi data pembangunan baik yang masih dalam tahap usulan
maupun telahterealisasi. Berikut ini tampilan halaman data usulan :

Terdapat beberapa fitur yang dapat digunakan yaItu tambah, edit, hapus, cetak
maupun eksport kedalam beberapa tipe file. Berikut ini penjelasan dari masing-
masing tombol.

Icon Fungsi
Digunakanuntukmenambahusulan
Edit data usulan
Untukmelihat detail usulan
Hapus data usulan
Digunakanuntukmencopy data yang pada tabel
Eksport data dalam format .csv
Eksport data dalam format .xls

Eksport data dalam format .pdf


Mencetak data usulan
Hide and unhide kolom pada tabel
Untuk menambah usulan baru, silakan klik tombol maka akan tampil
halaman sebagai berikut :

Sedangkan untuk melihat detail dokumen pendukung usulan dan sekaligus dapat
menambah dan menghapus dokumen pendukung. Berikut ini tampilan pada menu ini
:

Pada field “JenisArsip” isikan deskripsi jenis arsip yang akan diupload, sedangkan
field browse berfungsi untuk memilih file yang akan diupload pada system. Akhiri

proses ini dengan menyimpan tombol atau dapat Kembali kehalaman

sebelumnya dengan klik tombol .

1.2.3. Monitoring
1.2.3.1. Rencana Pembangunan
Menu Rencana Pembangunan berisi data pembangunanbaik yang
berstatususulanmaupunsudahterealisasi. Berikut ini tampilan halaman
monitoring rencanapembangunan :
Terdapat beberapa fitur yang dapat digunakan yaitu pencarian, ubah rencana
pembangunan, cetak maupun eksport kedalam beberapa tipe file. Berikut ini
penjelasan dari masing-masing tombol.

Icon Fungsi
Digunakanuntukpencarian data
Validasi proses usulan
Digunakanuntukmencopy data yang pada
tabel
Eksport data dalam format .csv
Eksport data dalam format .xls
Eksport data dalam format .pdf

Mencetak data rencanapembangunan


Hide and unhide kolom pada tabel

1.2.3.2. Realisasi Pembangunan


Menu realisasi Pembangunan berisi data yangsudahterealisasi. Berikut ini
tampilan halaman monitoring realisasipembangunan :

Terdapat beberapa fitur yang dapat digunakan yaitu pencarian, ubah rencana
pembangunan, cetak maupun eksport kedalam beberapa tipe file. Berikut ini
penjelasan dari masing-masing tombol.
Icon Fungsi
Digunakanuntukpencarian data
Digunakanuntukmencopy data yang pada
tabel
Eksport data dalam format .csv
Eksport data dalam format .xls
Eksport data dalam format .pdf

Mencetak data realisasipembangunan


Hide and unhide kolom pada tabel

1.2.4. Password
1.2.4.1. Ganti Password
Menu ganti password ini digunakan untuk mengganti password pengguna,
berikut tampilan pengaturan ganti password :

1.2.4.2. Reset Password


Menu reset password ini digunakan untuk mereset password pengguna,
berikut tampilan pengaturan ganti password :

1.2.5. Keluar
Menu ini digunakan untuk keluar dari aplikasi SIFIDA TAGOR.

Anda mungkin juga menyukai