Anda di halaman 1dari 10

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr.Wb.
Puji syukur terpanjat kepada Tuhan YME, Yang Maha Pengasih lagi Ma
ha Penyayang atas segala ridho-Nya lah kami dapat menyelesaikan proposal kegia
tan Peringatan Hari Ulang Tahun Kelurahan Prapen, Kecamatan Praya, Kabupaten
Lombok Tengah dengan tema “Prapen Bersatu, Prapen Maju !”.
Sebuah kesempurnaan tentunya sulit ditemukan, kami selaku penyusun
proposal ini tentunya tak luput dari kekurangan kami mengharapkan bantuan dan
support yang dapat mensukseskan acara ini. Besar harapan kami mendapatkan
support dan bantuan dari pihak-pihak yang akan ikut berpartisipasi dan
berkontribusi dalam acara kali ini.
Ucapan terimakasih dan penghargaan kepada pihak-pihak yang akan
membantu dan berkontribusi dalam pelaksanaan kegiatan ini. Atas bantuan dan
support dari pihak-pihak yang akan berkontribusi dalam acara ini kami ucapkan
terimakasih.

Praya, 25 Juni 2023

Penulis
DAFTAR ISI

HALAMAN DEPAN
KATA PENGANTAR .....................................................................................
DAFTAR ISI.....................................................................................................
BAB I PENDAHULUAN..................................................................................
A. Latar Belakang.......................................................................................
B. Tujuan....................................................................................................
BAB II PEMBAHASAN...................................................................................
A. Nama Kegiatan......................................................................................
B. Tema......................................................................................................
C. Peserta ...................................................................................................
D. Waktu Dan Tempat Pelaksanaan...........................................................
E. Bentuk Kegiatan....................................................................................
F. Tamu Undangan.....................................................................................
G. Susunan Acara.......................................................................................
H. Rancangan Anggaran Biaya (RAB).......................................................
BAB III PENUTUP
BAB I
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG

Desa adalah kekuatan Ekonomi dan juga sebagai memperat persatuan dan k
esatuan dalam memajukan kesejahteraan dalam swadaya Gotong-Royong.sangat b
ersejarah bagi bangsa Indonesia, dari desa bangsa Indonesia memperkokoh demi
mendapatkan kemerdekaannya sebagai Negara yang berdaulat lepas dari penjajah
an.
Kini Desa/ Kelurahan Prapen telah Ulang Tahun Ke-26 juga telah mengisi
kemerdekaan bangsa Indonesia, berbagai wujud pembangunan telah dilaksanakan.
Sebagai generasi penerus, sudah sewajarnya kita selalu bersyukur akan karunia ini
dengan memperingatinya agar tetap tumbuh dan tertanam didalam setiap jiwa aka
n pentingnya Hari Ulang Tahun ini dan kebanggaan  kita terhadap desa ini. Sehing
ga kami tergerak untuk ikut berpartisipasi mengisi HUT Kelurahan Prapen Ke-26
kita tercinta ini dengan berbagai macam kegiatan. Sebagai wujud syukur kita bers
ama atas nikmat Tuhan berupa kemerdekaan ini dan juga mempererat tali persaud
araan dan kerjasama antar warga desa ini .
Dalam rangka memperingati HUT Kelurahan Prapen Ke-26, kami selaku pa
nitia HUT Kelurahan Prapen akan melaksanakan kegiatan-kegiatan sebagai bentu
k partisipasi untuk mengisi HUT Kelurahan ini . Semoga kegiatan ini dapat diteri
ma sebagai wujud sumbangsih kami sebagai sebagai generasi yang bangga akan d
esa ini dalam memuwujudkan kesejahteraan desa ini.

D. TUJUAN

Maksud dan tujuan pelaksanaan kegiatan ini adalah:


1. Sebagai wujud syukur atas terwujudnya desa ini menjadi desa yang kay
a akan sumber daya alamnya, mengenang & Menghargai jasa para pahl
awan kita yang telah berjuang untuk desa ini.
2. Meningkatkan tali persaudaraan, keakraban, persatuan, dan kesatuan ser
ta menjalin tali silaturahmi antar warga kelurahan dan seluruh
masyarakat sekitar.
3. Mengajak  seluruh lapisan masyarakat untuk ikut serta dalam kegiatan i
ni.
4. Mengalihkan aktivitas desa yang negatif diganti  dengan kegiatan yang
positif.
B. NAMA KEGIATAN
PERINGATAN HARI ULANG TAHUN KELURAHAN PRAPEN,
KECAMATAN PRAYA, KABUPATEN LOMBOK TENGAH 2023.
C. TEMA
“Prapen Bersatu, Prapen Maju !”.
D. PESERTA
Seluruh masyarakat kelurahan Prapen dan beberapa pihak sekolah yang
terdaftar di lingkungan Kelurahan Prapen.
E. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Kamis, 13 Juli 2023 sampai Senin, 17 Juli 2023 di Kantor Lurah Prapen.

F. BENTUK KEGIATAN
1. LOMBA KARAOKE UMUM
2. BAZAR UMKM
3. LOMBA MEMASAK IBU-IBU
4. LOMBA MEWARNAI UNTUK TK DAN PAUD
5. LOMBA SHORT VIDEO TENTANG KELURAHAN PRAPEN
6. JALAN SEHAT
7. TABLIGH AKBAR ZIKIR DAN DO’A

G. DAFTAR TAMU UNDANGAN


1. BUPATI LOMBOK TENGAH
2. WAKIL BUPATI LOMBOK TENGAH
3. SEKRETARIS DAERAH LOMBOK TENGAH
4. DANDIM 1620/LT
5. KAPOLRES LOMBOK TENGAH
6. DINAS PENDIDIKAN DAN RISTEK LOMBOK TENGAH
7. DINAS KESEHATAN LOMBOK TENGAH
8. DINAS DUKCAPIL LOMBOK TENGAH
9. DINAS SOSIAL LOMBOK TENGAH
10. DINAS KOMINFO NTB
11. DINAS KOMINFO LOMBOK TENGAH
12. BAPERINDA LOMBOK TENGAH
13. DINAS PENDIDIKAN NTB
14. SELURUH RT DAN KALING PRAPEN
15. SELURUH SPONSOR & PENDUKUNG ACARA....
H. SUSUNAN PANITIA
1. KETUA : LALU NANDA
2. SEKERTARIS : ARIEF RAHMAN
L. HENDY
3. BENDAHARA : MOHAMAD RIZALI
MEDY SUGIAWAN
4. DEVISI ACARA : JHOO (Coordinator)
a. GIRI
b. L. YADIK
c. ULVIA ZAR’AH
d. AKBAR BADARUDIN
e. DLL.

5. DEVISI KONSUMSI : Baiq Izza Aziza (Coordinator)


a. Wulan sifa yunita
b. Yulia Laelatul Ahani
c. Baiq Amrina Rosyada
d. Aca
e. Wahyuni
f. Fadila
g. Almira
h. Wiwin
i. DLL.
6. DEVISI PERLENGKAPAN : YAYAN (Coordinator)
a. SUPRIADI
b. AAN
c. DLL.
7. DEVISI HUMAS : SYAHRIAL EKA MUSPIANDI (Coordinator)
1. EYIN
2. DODY
3. GALIH
4. ANJI
5. DLL.
8. DEVISI KEAMANAN : BKK PRAPEN

I. RUNDOWN ACARA

Pra Acara Penampilan Band Bomer Story Panitia

J. RAB (RENCANA ANGARAN BIAYA)

RENCANA ANGGARAN BIAYA


ACARA PERINGATAN HUT KELURAHAN PRAPEN 2023

NO RINCIAN QTY SATUA HARGA SA JUMLAH


N TUAN
1 Perlengkapan aca
ra
Satge Level 10x6 Paket 8.000.000 8.000.000
Sound system 10.000 Watt 12.000.000 12.000.000
Spanduk 5x5 3 unit 625.000 1.875.000
Spanduk 3x3 3 Unit 220.000 660.000
Costum produksi 1 Paket 10.000.000 10.000.000
Lighting 8 Unit 200.000 1.600.000
Tenda terop plavon 10 Unit 150.000 1.500.000
Kursi plastic cover 1000 Unit 7.500 7.500.000
Kursi VIP 35 Unit 30.000 1.050.000
Meja VIP 15 Unit 30.000 450.000
Genset 20.000 Watt 6.000.000 6.000.000
Merchandise 1.000 Pcs 20.000 20.000.000

2 Pengisi acara
Band 2 - 3.500.000 3.500.000
Disc jokey 2 - 500.000 1.000.000

3 Perlengkapan pan
itia
ID card 35 Pcs 25.000 875.000
Kupon Jalan Sehat 10.000 Lembar
ATK 1 Paket 1.000.000 1.000.000
Konsumsi 50 Kotak 10.000 500.000
undangan
Konsumsi panitia 35 Kotak 20.000 700.000
Konsumsi VIP 35 Kotak 25.000 875.000

4 HADIAH
Lomba Mewarnai 3 Uang Juara 1: 1.050.000
500.000
Juara 2:
350.000
Juara 3:
200.000
Lomba Karaoke 6 Uang Juara 1: 6.000.000
3.000.000
Juara 2:
2.000.000
Juara 3:
1.000.000
Lomba Short 1 Uang Juara 1:
Video

DANA TAK 5.000.000


TERDUGA
TOTAL
BAB III
PENUTUP

Demikianlah Proposal pengajuan menjadi sponsor ini kami ajukan


dengan besar harapan kami bapak/ibu dapat mendukung dan dapat bekerjasama
dengan kami.Demi kelancaran kegiatan diatas ini, maka kami selaku panitia mem
ohon kerjasama dan bantuan dari semua pihak yang terkait baik moril maupun ma
terial, semoga maksud dan tujuan dari penyelenggaran kegiatan ini dapat tercapai
dengan baik serta selalu mendapat perlindungan dari ridho Allah SWT.Serta
bapak/ibu sphonsor baik dari Perusahaan maupun individual diberikan kelancaran
dan selalu sukses dalam bidangnya.

Anda mungkin juga menyukai