Anda di halaman 1dari 13

AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika ISSN 2089-8703 (Print)

Volume 11, No. 4, 2022, 3399-3411 ISSN 2442-5419 (Online)

DOI: https://doi.org/10.24127/ajpm.v11i4.6151

MENGEMBANGKAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA


BERBASIS VIDEOSCRIBE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR
SISWA KELAS VIII SMP

Zahroh Nur Alifah1, Nida Sri Utami2*


1,2
Universitas Muhammadiyah Surakarta, Sukoharjo, Jawa Tengah, Indonesia
*Corresponding author. Sukoharjo, Jawa Tengah, Indonesia
E-mail: a410180141@student.ums.ac.id 1)
nsu143@ums.ac.id 2)

Received 22 September 2022; Received in revised form 25 November 2022; Accepted 11 December 2022

Abstrak
Proses pembelajaran matematika seringkali dianggap sebagai pembelajaran yang sulit dan kurang menarik.
Penggunaan media pembelajaran kurang optimal, khususnya di bidang teknologi. Selain itu, guru belum
menggunakan media pembelajaran yang inovatif, yang berdampak pada rendahnya hasil belajar siswa. Tujuan
penelitian ini adalah mengembangkan media pembelajaran matematika berbasis Videoscribe untuk
meningkatkan hasil belajar siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Mojolaban pada materi Teorema Pythagoras. Jenis
penelitian ini adalah Research and Development dengan model ADDIE (analysis, design, development,
implementation, evolution). Hasil penelitian ini adalah 1) Spesifikasi produk yang dikembangkan berupa video
mengenai materi Teorema Pythagoras yang didesain menarik melalui aplikasi Sparkol Videoscribe, agar
penyampaian materi menjadi lebih baik. 2) Kelayakan media diperoleh dari validasi ahli materi sebesar 90%,
ahli media sebesar 87,5% dan ahli pembelajaran sebesar 92,5%. 3) Rata-rata hasil belajar kelas eksperimen
lebih tinggi dari kelas kontrol. Uji normalitas dengan Kolmogorov-Smirnov untuk kelas eksperimen dan kelas
kontrol, menunjukkan data berdistribusi normal. Dilanjutkan uji-t independent sample, menunjukkan adanya
perbedaan hasil belajar antara siswa yang menggunakan media dan yang tidak. Kemampuan belajar siswa telah
mencapai 80% yang menunjukkan bahwa hasil belajar siswa mengalami peningkatan. Angket siswa
memperoleh rata-rata sebesar 83,25% menunjukkan hasil yang positif. Sehingga media pembelajaran
matematika berbasis Videoscribe layak, efisien, dan efektif dalam meningkatkan hasil belajar siswa.

Kata kunci: Hasil belajar; matematika; media pembelajaran; videoscribe

Abstract
The process of learning mathematics is often regarded as learning that is difficult and less interesting. The use
of learning media is not optimal, especially in the field of technology. In addition, teachers have not used
innovative learning media, which has an impact on low student learning outcomes. The purpose of this study
was to develop videoscribe-based mathematics learning media to improve the learning outcomes of Class VIII
students of SMP Negeri 1 Mojolaban on the Pythagorean Theorem material. This type of research is Research
and Development with the ADDIE model (analysis, design, development, implementation, evolution). The
results of this study are 1) Product specifications developed in the form of a video about the Pythagorean
Theorem which is designed to be attractive through the Sparkol Videoscribe application, so that the delivery of
the material is better. 2) The feasibility of the media is obtained from the validation of material experts by 90%,
media experts by 87.5% and learning experts by 92.5%. 3) The average learning outcomes of the experimental
class are higher than the control class. The Kolmogorov-Smirnov test for normality for the experimental class
and the control class showed that the data were normally distributed. Followed by independent sample t-test,
showing that there are differences in learning outcomes between students who use media and those who do not.
Student learning ability has reached 80% which shows that student learning outcomes have increased. Student
questionnaires obtained an average of 83.25% showing positive results. So that Videoscribe-based
mathematics learning media is feasible, efficient, and effective in improving student learning outcomes.

Keywords: Learning outcomes; mathematics; learning media; videoscribe

This is an open access article under the Creative Commons Attribution 4.0 International License

| 3399
AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika ISSN 2089-8703 (Print)
Volume 11, No. 4, 2022, 3399-3411 ISSN 2442-5419 (Online)

DOI: https://doi.org/10.24127/ajpm.v11i4.6151

PENDAHULUAN menyerap materi pelajaran lebih


Matematika adalah ilmu dasar mendalam dan luas (Istiqlal, 2018).
yang sekarang telah berkembang pesat Pemilihan media yang tepat, maka
mengikuti perkembangan zaman. pemahaman dan daya serap siswa dapat
Tujuan pembelajaran matematika salah meningkat dan materi tersampaikan
satunya adalah siswa dapat dengan baik.
memecahkan masalah matematika Dalam meningkatkan kemampuan
(Hidayat et al., 2019). Helma & Edizon pemahaman dan daya serap materi
(2017 : 86) menemukah bahwa ketika diperlukan media pembelajaran yang
belajar matematika, guru mengantarkan dapat menyampaikan materi kepada
siswa untuk berpikir, menyelesaikan siswa secara maksimal. Pemanfaatan
masalah dan menerapkannya ke dalam media teknologi melalui pengembangan
kehidupan nyata. Sebagian besar siswa media pembelajaran berbasis Video-
menganggap matematika itu sulit. scribe dapat memberikan alternatif
Mereka kesulitan dalam memahami untuk pembelajaran matematika.
konsep dan rumus-rumus karena itu, Videoscribe adalah video yang mengga-
pembelajaran matematika harus bungkan gambar, teks, audio, dan
dikemas dengan cara yang inovatif, musik dalam desain yang menarik agar
menarik dan kreatif sehingga siswa tetap nyaman selama kegiatan
meningkatkan pemahaman materi. pembelajaran (Pamungkas et al., 2018).
Belajar dikatakan berhasil ketika Kelebihan Videoscribe adalah
seseorang dapat mengulang kembali memudahakan siswa dalam apa yang
materi yang sudah dipelajari serta dapat diajarkan. Media Sparkol Videoscribe
menyampaikannya kembali dengan lugas digunakan dalam pembelajaran,
bahasa sendiri. Faktor-faktor penyebab menarik perhatian siswa, komunikatif
rendahnya hasil belajar matematika dalam memahami Bahasa, tepat, dan
yaitu faktor internal seperti kurangnya bermanfaat untuk meningkatkan
minat dan bakat siswa, kurangnya kemampuan matematika (Nurhikmayati
motivasi siswa dalam belajar, dan & Kania, 2022). Melalui videoscribe
kurangnya tingkat kemampuan penyajian materi akan lebih menarik
pemahaman siswa. Sedangkan faktor dan memberikan suasana belajar yang
eksternal antara lain strategi menyenangkan.
pengelolaan pembelajaran yang kurang Tafonao (2018) Media pembela-
dan proses pembelajaran yang tidak jaran yaitu alat/sumber belajar yang
membuat siswa untuk berpikir kritis dirancang agar menarik minat siswa
maupun pengaruh lingkungan yang terhadap materi pembelajaran. Media
berdampak terhadap hasil belajar dan pembelajaran matematika berbasis
prestasi belajar siswa (Wibowo et al., videoscribe memudahkan dalam
2021). Keberhasilan pembelajaran penyampaian materi dan meningkatkan
matematika dapat ditentukan dari media pemahaman siswa. Menurut Rosyita &
pembelajaran yang diterapakan Tsurayya (2021) video edukasi berbasis
(Widodo & Wahyudin, 2018). Sparkol Videoscribe dapat meningkat-
Media merupakan suatu alat bantu kan kemampuan memahami konsep.
untuk penunjang keberhasilan suatu Wawancara yang dilakukan di
pembelajaran. Pembelajaran menjadi SMP Negeri 1 Mojolaban menunjukkan
lebih efektif apabila menggunakan bahwa media pembelajaran yang
media pembelajaran yang dapat digunakan belum bisa meningkatkan

3400|
AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika ISSN 2089-8703 (Print)
Volume 11, No. 4, 2022, 3399-3411 ISSN 2442-5419 (Online)

DOI: https://doi.org/10.24127/ajpm.v11i4.6151

hasil belajar matematika. Penggunaan Berdasarkan latar belakang diatas,


media pembelajaran kurang optimal, tujuan penelitian ini adalah
khususnya di bidang teknologi. Saat mengembangan media pembelajaran
menggunakan teknologi, guru hanya matematika berbasis Videoscribe untuk
menggunakan PowerPoint dan rekaman meningkatkan hasil belajar siswa di
video deskripsi materi melalui kertas. SMP Negeri 1 Mojolaban. Diharapkan
Pembelajaran yang dilakukan di kelas media videoscribe dapat menjadi
masih menggunakan papan tulis, belum alternatif dalam penyampaian materi
pernah menggunakan media Video- menjadi lebih baik serta meningkatkan
scirbe. Pada materi Teorema Pythagoras hasil belajar siswa.
membutuhkan ilustrasi gambar dan
contoh pemecahan masalah berkaitan METODE PENELITIAN
dengan kehidupan nyata. Dibutuhkan Jenis penelitian ini adalah
media yang efektif dan dapat penelitian pengembangan atau Research
menyampaikan materi dengan baik. and Development dengan model
Hal lainnya yang terjadi siswa pengembangan ADDIE. Prosedur
tidak fokus pada pelajaran yang guru pengembangan penelitian ini dijelaskan
sampaikan. Sehingga berdampak pada sebagai berikut:
pemahaman siswa terhadap materi 1) Tahap Analysis
berkurang. Kemampuan pemahaman Kegiatan yang dilakukan meliputi
siswa yang kurang mengakibatkan menganalisis kompetensi yang
siswa akan sulit menyelesaikan masalah diberikan kepada siswa, menganalisis
matematika (Yanti et al., 2019). Dalam bahan ajar yang dikembangkan untuk
mengajar dan mengelola kelas guru membantu siswa dalam belajar.
seharusnya memiliki media
pembelajaran yang menarik, sehingga 2) Tahap Design
siswa tidak mengalami kebosanan Kegiatan yang dilakukan meliputi
(Abdullah, 2017). Kemampuan siswa pemilihan materi sesuai kompetensi dan
memahami materi pembelajaran dengan strategi pembelajaran yang diterapkan.
baik akan berdampak terhadap hasil Materi yang akan diterapkan adalah
belajar (Rahayu & Masniladevi, 2020). Teorema Pythagoras kelas VIII.
Hasil penelitian terdahulu oleh 3) Tahap Development
Nurhikmayati & Kania (2022) Merealisasikan produk yang
menunjukkan bahwa media pembela- dikembangkan sesuai dengan desain.
jaran dengan Sparkol Videoscribe Kegiatannya meliputi pengumpulan
menarik minat belajar dan efektif dalam referensi pengembangan materi,
meningkatkan keterampilan berhitung. pembuatan cover dan pembuatan
Penelitian oleh Jumiati et al. (2022) elemen pendukung lainnya yang dibuat
menunjukkan bahwa media pembela- pada tahap ini. Perangkat lunak pada
jaran berbasis Sparkol Videoscribe pengembangan ini menggunakan
efektif dalam meningkatkan hasil Sparkol Videoscribe. Media dan
belajar matematika siswa. Selain itu storyboard adalah dasar dari
penelitian oleh Rahayu & Masniladevi pengembangan ini. Media yang sudah
(2020) menunjukkan bahwa media jadi divalidasi sebelum mengujikannya
Sparkol Videoscribe berpengaruh kepada siswa.
terhadap peningkatan hasil belajar
siswa.

| 3401
AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika ISSN 2089-8703 (Print)
Volume 11, No. 4, 2022, 3399-3411 ISSN 2442-5419 (Online)

DOI: https://doi.org/10.24127/ajpm.v11i4.6151

4) Tahap Implementation Tabel 1. Kriteria kelayakan media


Mengimplementasi produk yang Presentase Kategori Kelayakan
telah dikembangkan. Hasil pengem- 81% – 100% Sangat Layak
bangan akan digunakan melalui angket 61% – 80% Layak
penilaian produk. Media yang dinya- 41% – 60% Cukup Layak
takan layak akan diterapkan kepada 21% – 40% Kurang Layak
siswa. Penerapan dilakukan untuk 0% – 20% Sangat Kurang Layak
memperoleh masukkan dari guru dan
siswa sebagai bahan perbaikan produk. Tes (pre-test dan post-test)
5) Tahap Evaluation digunakan untuk mengukur hasil belajar
Evaluasi dilakukan di akhir setiap matematika. Adakah pengaruh media
tahap sebelum ke tahap selanjutnya. pembelajaran matematika berbasis
Evaluasi ini dilakukan terhadap analisis, Videoscribe terhadap hasil belajar siswa
desain, dan pengembangan untuk mem- yang diuji dengan Uji-T Independent
peroleh data disetiap tahapan sebagai Sample menggunakan program IBM
penyempurna dan evaluasi dilakukan SPSS Statistics 23. Efektivitas
pada tahap akhir untuk mengetahui penggunaan media diukur dari
dampaknya terhadap hasil belajar siswa. ketuntasan belajar siswa. Kriteria
dikatakan tuntas apabila terdapat nilai
Subjek penelitian ini adalah kelas KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal)
VIII dan guru matematika. Diambil dua SMP Negeri 1 Mojolaban pada Mata
kelas, yaitu kelas VIII H sebagai kelas Pelajaran Matematika yaitu 77 siswa
eksperimen dan kelas VIII D sebagai yang telah mencapai ketuntasan belajar.
kelas kontrol. Teknik pengumpulan data Data diperoleh dari kelas eksperimen
dilakukan dengan wawancara, angket, setelah pengujian, dihitung dalam
dan tes. Wawancara guru matematika bentuk persentase.
untuk mendapatkan informasi tentang
pembelajaran matematika. Angket HASIL DAN PEMBAHASAN
digunakan untuk mengukur kelayakan Penelitian ini mengacu pada
media oleh ahli materi, ahli media, ahli
tahap-tahap pengembangan ADDIE.
pembelajaran, dan siswa. Kriteria Ada lima tahap pengembangan yang
tanggapan siswa dianggap positif jika dilakukan sesuai dengan model
. Setelah mengambil hasil pengembangan ADDIE diantaranya
persentase untuk setiap pertanyaan yaitu:
dalam angket, didapatkan persentase Analisis (analysis)
rata-rata tanggapan untuk semua siswa. Melakukan analisis dengan
Validasi dan hasil survei siswa dihitung mengumpulkan data yang berkaitan
dalam bentuk persentase yang dengan matematika dan penyelesaian
ditentukan dengan rumus (1). Adapun permasalahannya. Pengumpulan data
kriteria kelayakan media ditampilkan informasi melalui wawancara, permasa-
pada Tabel 1. lahan yang ditemukan adalah mata
∑ pelajaran matematika tidak disuakai
(1)
∑ sebagian besar siswa karena dianggap
Keterangan: sulit. Penyampaian materi kurang
= Persentase optimal siswa menjadi tidak paham,
∑ = Jumlah skor total sehingga mempengaruhi hasil belajar.
∑ = Skor maksimal Belum optimalnya pemanfaatan media

3402|
AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika ISSN 2089-8703 (Print)
Volume 11, No. 4, 2022, 3399-3411 ISSN 2442-5419 (Online)

DOI: https://doi.org/10.24127/ajpm.v11i4.6151

pembelajaran. Guru hanya membuat materi disesuaikan dengan kompetensi


powerpoint dan video rekaman dan indikator pokok bahasan teorema
penjelasan materi melalui kertas. Guru pythagoras yang dibagi dalam beberapa
seharusnya merencanakan metode dan sub topik. Dipilihnya materi Teorema
media yang efektif dan tepat agar Pythagoras karena siswa kesulitan
pemahaman siswa terhadap materi dapat dalam menyelesaikan soal-soal tentang
maksimal (Sari et al., 2022). dalil Pythagoras. Siswa perlu diberikan
Guru belum pernah menggunakan contoh soal permasalahan melalui
Videoscribe sebagai media pembela- gambar-gambar yang disajikan sesuai
jaran. Dengan videoscribe guru dapat dengan materi yang diberikan.
menuangkan kreativitas dalam membuat 2) Tahap kedua
media pembelajaran sendiri dan Setelah semua bahan pembelaja-
berinovasi pada setiap materi dengan ran dihasilkan dilakukan evaluasi untuk
ide mereka sendiri. (Maulina et al., mengumpulkan data, agar media yang
2019) berpendapat bahwa dengan dihasilkan lebih efektif dan menarik.
menggunakan videoscribe, guru dapat Data-data evaluasi diperoleh dari para
memproduksi sendiri video animasi ahli dan siswa. Evaluasi dari para ahli
sesuai kreativitas, teknik, dan metode. meliputi beberapa pengujian, antara
Kesulitan siswa adalah kurangnya lain: uji ahli materi, ahli media, dan
pemahaman terhadap konsep atau ahli pembelajaran dalam menilai
asumsi yang berkaitan dengan Teorema kesesuaian media yang dikembangkan.
Phytagoras dan kurangnya pemahaman Evaluasi siswa ditunjukkan pada uji
siswa terhadap masalah matematika coba lapangan.
khususnya soal-soal bertipe cerita
Mulyanti et al., (2018). Salah satu 3) Tahap ketiga
faktor dirancangnya media pembelaja- Semua data yang diperoleh
ran ini yakni materi Teorema dikumpulkan dan dipresentasikan untuk
Pythagoras yang banyak membutuhkan direvisi agar pembelajaran lebih efektif.
ilustrasi gambar terutama dalam Kemudian diuraikan dalam hasil
menyampaikan contoh pemecahan pengembangan.
masalah dikehidupan nyata.
Pengembangan (development)
Desain (design) Produk yang dikembangkan yakni
Menyusun rancangan produk media berupa video yang dimodifikasi
pengembangan yang dibutuhkan. dan dikembangkan menjadi media
Tahapan yang dilakukan dalam pembelajaran matematika. Produk yang
merancang produk adalah sebagai dikembangkan terdiri dari materi,
berikut: penyelesaian masalah, dan gambar
1) Tahap awal terkait materi. Penyampaian materi
Kegiatan dilakukan untuk dalam bentuk video memberikan
memilih, menyusun, dan mengembang- pengalaman belajar yang menyenang-
kan komponen pembelajaran dan cara kan, sehingga siswa menjadi lebih
kerjanya. Media pembelajaran antusias dan aktif (Katoningsih et al.,
matematika yang akan dikembangkan 2021). Semakin aktif siswa, semakin
membahas materi Teorema Pythagoras besar kemungkinan siswa memper-
melalui videoscribe. Materi yang hatikan materi yang disampaikan guru
disajikan diambil dari buku siswa. Isi dan semakin baik juga hasil belajarnya
(Sutama & Mayasri, 2016).

| 3403
AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika ISSN 2089-8703 (Print)
Volume 11, No. 4, 2022, 3399-3411 ISSN 2442-5419 (Online)

DOI: https://doi.org/10.24127/ajpm.v11i4.6151

Peneliti menyiapkan segala Karena salah satu faktor yang membuat


perlengkapan yaitu laptop dan aplikasi video pembelajaran interaktif adalah
Sparkol Videoscribe sebagai software musik. Langkah terakhir potongan
utama serta tambahan software media dan audio digabungkan
pendukung. Pembuatan video dimulai menggunakan VideoMaker. Tampilan
dari materi yang dibagi menjadi videoscribe yang dikembangkan
beberapa sub topik. Selanjutnya dideskripsikan sebagai berikut:
mencari ilustrasi gambar yang sesuai Tampilan videoscribe pada
materi, bahan yang telah didapatkan aplikasi Sparkol Videoscribe yang akan
diolah dalam aplikasi Sparkol dibuat berupa video dengan ilustrasi
Videoscribe. Setelah itu melakukan gambar yang menarik. Video yang
dubbing materi sesuai narasi, kemudian dihasilkan berisi materi teorema
diolah bersama suara dan musik. pythagoras kelas VIII. Tampilan dari
Backsound yang digunakan sesuai Sparkol Videoscribe dapat dilihat pada
dengan tema dari materi yang diberikan. Gambar 1.

Gambar 1. Tampilan Sparkol Videoscribe

Desain dari produk al., (2020) menyatakan bahwa


pengembangan media ini, dibuat videoscribe dapat menyajikan gambar,
menarik dengan warna-warna dan suara, animasi, teks, didesain semenarik
tulisan yang dapat membuat siswa mungkin agar siswa dapat memahami
tertarik. Sesuai karakteristik videoscribe materi lebih baik.
yang dikemukakan oleh Purbawati et

Gambar 2. Tampilan pembuka


Pada pendahuluan video ini yaitu pembukaan, identitas, salam pembuka,
bagian pengantar video terdiri dari judul materi, dan penjelasan dari

3404|
AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika ISSN 2089-8703 (Print)
Volume 11, No. 4, 2022, 3399-3411 ISSN 2442-5419 (Online)

DOI: https://doi.org/10.24127/ajpm.v11i4.6151

kompetensi dasar dan indikator. dibahas. Pada setiap submateri akan


Tampilan pembuka dapat dilihat pada ada penjelasan materi, contoh, dan
Gambar 2. Bagian berikutnya penyelesaian masalah.
mendefinisikan submateri yang akan

Gambar 3. Tampilan isi materi dan contoh

Tampilan isi dari materi Teorema pythagoras, (5) kebalikan teorema


Pythagoras seperti terlihat pada Gambar pythagoras, (6) segitiga siku-siku
3. Isi materi terdiri dari: (1) khusus. Pada tampilan juga diberikan
menjelaskan sisi-sisi segitiga siku-siku, tiga soal permasalahan yang berkaitan
(2) bunyi teorema pyhagoras dan rumus, dengan teorema pythagoras melalui
(3) bukti kebenaran teorema kehidupan nyata dapat dilihat pada
Pythagoras, (4) menjelaskan tripel Gambar 4.

Gambar 4. Tampilan soal pemecahan masalah

Dalam video diberikan tiga Pada soal permasalahan yang


contoh soal permasalahan yang pertama diilustrasikan dengan seorang
berkaitan dengan kehidupan nyata. Hal tukang bangunan yang akan mengukur
ini dimaksudkan agar siswa aktif dan panjang diagonal dari pondasi sebuah
pembelajaran menjadi lebih bermakna. rumah. Soal permasalahan yang kedua
Siswa diajak mengamati dan meneliti diilustrasikan dengan mencari jarak
materi yang dijelaskan secara langsung terpendek yang dapat dilalui sebuah
yang terkait dengan kehidupan nyata. kapal jika sudah diketahui jarak
sebelumya sesuai dengan arah mata

| 3405
AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika ISSN 2089-8703 (Print)
Volume 11, No. 4, 2022, 3399-3411 ISSN 2442-5419 (Online)

DOI: https://doi.org/10.24127/ajpm.v11i4.6151

angin yang sudah ditentukan. Soal jarak tangga ke pohon. Terakhir ditutup
permasalahan yang ketiga diilustrasikan dengan tampilan penutup terlihat pada
dengan tinggi pohon jika diketahui Gambar 5.
panjang tangga yang bersandar dan

Gambar 5. Tampilan penutup

Sesi terakhir yaitu tampilan efisiensi Pada keefisienan dan kemena-


ucapan terima kasih, salam penutup dan rikan, mengacu pada hasil angket siswa
ditambahkan pantun untuk memberikan setelah video pembelajaran diberikan.
motivasi siswa agar lebih semangat Kelayakan produk divalidasi oleh
belajar. keseluruhan tampilan desain tiga validator yang diukur melalui
lebih interaktif dan menarik. Sehingga angket untuk memperoleh kevalidan
kualitas pemahaman siswa meningkat- produk. Produk yang dikembangkan
kan lebih cepat. Selain visual yang berupa video pembelajaran berisikan
menarik audio yang diberikan juga tentang materi teorema pythagoras.
dibuat menarik. Dengan ditambahkan Video dibuat melalui aplikasi Sparkol
backsound untuk menambah kesan Videoscribe. Durasi dibuat tidak terlalu
visual dalam video agar mudah panjang. Gambar-gambar animasi yang
dipahami. Backsound diputar dari awal ditampilkan menarik dan memperjelas
video hingga akhir dengan lantunan materi. Media pembelajaran ini dapat
suara ceria akan membawa suasana dikategorikan valid dan layak, ketika
semangat untuk siswa. Sehingga video persentase skor tertentu tercapai.
tidak akan membosankan. Validasi ketiga validator ditampilkan
pada Tabel 2.
Implementasi (implementation)
Pada tahap implementasi ini uji Tabel 2. Validasi Media
lapangan yang dilakukan mengenai Ahli Ahli
kelayakan produk dan dampak produk Kriteria Guru
Materi Media
terhadap hasil belajar siswa. Media Skor 90% 87,5% 92,5%
pembelajaran yang dihasilkan diterap-
kan kepada siswa kelas VIII SMP Berdasarkan Tabel 2 hasil
Negeri 1 Mojolaban untuk mengetahui kevalidan media pembelajaran berbasis
efektivitas, efisiensi dan kelayakan videoscribe menunjukkan hasil
media yang dikembangkan. Efektivitas penilaian validator ahli materi oleh
hasil belajar siswa melalui pre dan post- Annisa Swastika, S.Si,. M.Pd.,
test untuk mengetahui perubahan diperoleh persentase 90% yang masuk
perubahan sebelum dan sesudah kategori “ sangat layak”. Hal ini dilihat
menggunakan media ajar. Mengenai dari konsistensi dan kejelasan materi.

3406|
AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika ISSN 2089-8703 (Print)
Volume 11, No. 4, 2022, 3399-3411 ISSN 2442-5419 (Online)

DOI: https://doi.org/10.24127/ajpm.v11i4.6151

Penilaian validator ahli media layak”. Persentase seluruh validator


pembelajaran oleh Adi Nurcahyo, dalam kategori valid, maka media
M.Pd., diperoleh persentase 87,5% pembelajaran ini layak digunakan.
dikategorikan “sangat layak”. Hal ini Tes digunakan untuk menilai
dilihat dari kualitas media yang dibuat. kemampuan siswa sebelum dan sesudah
Penilaian validator guru matematika diberi media pembelajaran. Hasil
oleh Hananto Setyo N, S.Pd., diperoleh belajar siswa ditunjukkan pada Tabel 3.
persentase 92,5% dikategorikan “sangat

Tabel 3. Hasil belajar siswa


Komponen Kelas Eksperimen Kelas Kontrol
Pre-test Post-test Pre-test Post-test
Jumlah siswa 30 30 30 30
Nilai maksimum 75 95 60 85
Nila minimum 30 65 30 60
Rata-rata 50,33 79,50 43,00 72,00

Berdasarkan hasil pre-test kelas Hasil pengujian menunjukkan


eksperimen, diperoleh nilai rata-rata bahwa ditolak dan diterima, ada
50.33 lebih tinggi dari kelas kontrol perbedaan hasil belajar antara siswa
dengan nilai rata-rata 43.00. Demikian yang menggunakan media pembelajaran
pula, Demikian pula, hasil nilai rata-rata matematika berbasis Videoscribe dan
post-test kelas eksperimen 79.50 lebih yang tidak menggunakan media.
tinggi dari nilai rata-rata kelas kontrol Selanjutnya data ketuntasan hasil
72.00. Tahap berikutnya melakukan uji belajar diperoleh dari hasil post-test
normalitas sebelum dilakukan uji- kelas eksperimen. Sekitar 77% siswa
independent sample. Pada kelas memperoleh nilai 77 atau lebih telah
eksperimen dilakukan uji normalitas memenuhi KKM matematika
dengan Kolmogorov-Smirnov, merupakan suatu kriteria yang dapat
didapatkan hasil pre-test adalah dikatakan bahwa media pembelajaran
dan hasil post-test adalah . Pada matematika berbasis videoscribe efektif
kelas kontrol didapatkan hasil pre-test digunakan. Ketuntasan hasil belajar
sebesar dan hasil post-test siswa ditampikan pada Tabel 4.
sebesar . Seluruh nilai data
menunjukkan distribusi normal. Tabel 4. Ketuntasan hasil belajar siswa
Selanjutnya dilakukan uji-t independent Hasil Belajar Ketercapaian
sample menggunakan IBM SPSS Jumlah siswa 30
Statistics 23. Hipotesis penelitian Nilai maksimum 95
dirumuskan sebagai berikut: Nilai minimum 65
: Media pembelajaran matematika Rata-rata nilai 79,50
berbasis videoscribe tidak berpe- Nilai 77 26 siswa
ngaruh terhadap hasil belajar siswa Nilai 77 4 siswa
: Media pembelajaran matematika Persentase nilai 77 86,66%
berbasis videoscribe berpengaruh
terhadap hasil belajar siswa Pada Tabel 4 terlihat bahwa
terdapat 26 siswa dengan nilai di atas 77
dan 4 siswa di bawah 77. Persentase

| 3407
AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika ISSN 2089-8703 (Print)
Volume 11, No. 4, 2022, 3399-3411 ISSN 2442-5419 (Online)

DOI: https://doi.org/10.24127/ajpm.v11i4.6151

ketuntasan hasil belajar menunjukkan karena suasana belajar menjadi santai


bahwa 86,66% siswa memperoleh nilai dan menyenangkan, serta siswa tidak
77 atau lebih (sudah memenuhi KKM). merasa bosan di kelas. Tampilannya
Sejalan dengan penelitian Jumiati et al. yang menarik banyak disukai oleh
(2022) bahwa sparkol videoscribe dapat siswa. Gambar-gambar animasi yang
membuat pembelajaran lebih efektif dan diberikan mampu memperjelas materi.
hasil belajar siswa meningkat. Penelitian oleh Nurhikmayati & Kania
Hasil angket siswa diperoleh dari (2022) menyatakan bahwa penggunaan
kelas eksperimen setelah pembelajaran videoscribe efektif dalam menarik
selesai. Data hasil angket siswa tentang minat belajar siswa.
penerapan media pembelajaran Media pembelajaran yang telah
matematika berbasis Videoscribe pada selasai dibuat, diimplementasikan kepa-
bahan ajar Teorema Pythagoras da siswa dengan menampilkan langsung
memperoleh skor rata-rata sebesar pada layar proyektor di dalam kelas dan
83,25% menunjukkan tanggapan yang masing-masing siswa diberikan link
positif. Dibuktikan dari hasil angket video yang dapat diakses dengan
yang ditampilkan pada Tabel 5. mudah. Siswa dapat melihat kembali
video tersebut dengan cara memutar
Tabel 5. Hasil tanggapan siswa video secara berulang sampai siswa
No Komponen Penilaian paham dengan materi tersebut. Hal ini
1 Kemudahan media ajar 84,16% sejalan dengan penelitian oleh
dalam mempelajari Manzilina et al., (2020), yaitu media
matematika videoscribe berupa video yang bisa
2 Media ajar ini memberi 78,33% diputar berulang-ulang untuk
semangat belajar
memperdalam pemahaman materi.
3 Pembelajaran dengan
83,33%
media ajar ini menarik
4 Tampilan media ajar ini Evaluasi (evaluation)
90,83% Dilakukan analisis kesalahan-
disukai siswa
5 Gambar dan suara dalam kesalahan pada produk media
media ajar ini 84,16% pembelajaran yang dikembangkan dan
memperjelas materi dilakukan perbaikan. Evaluasi yang
6 Media ajar ini memu- dimaksud adalah menganalisis dan
dahkan dalam memahami 83,33% mengklarifikasi berdasarkan penilaian
materi terhadap keefektifan media yang
7 Meida ajar efisien digunakan dalam pembelajaran
86,66%
digunakan matematika. Hasil evaluasi diperoleh
8 Bahasa yang digunakan
86,66% dari saran ketiga validator sebagai
tidak sulit
9 Media ajar ini mempe- masukkan dalam memperbaiki produk.
77,5% Masukkan dari ahli materi adalah harus
ngaruhi minat belajar
10 Siswa senang belajar adanya kesesuaian materi dengan
matematika setelah meng- 77,5% kurikulum dan pembagian sub topik
gunakan media ajar ini pada materi harus tepat. Masukkan dari
Rata-rata Presentase 83,25% ahli desain adalah perbaikan tulisan dan
gambar pada media. Masukkan dari
Hasil angket siswa positif guru adalah penambahan soal
mengenai penerapan media pembelaja- pemecahan masalah.
ran matematika berbasis videoscribe

3408|
AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika ISSN 2089-8703 (Print)
Volume 11, No. 4, 2022, 3399-3411 ISSN 2442-5419 (Online)

DOI: https://doi.org/10.24127/ajpm.v11i4.6151

KESIMPULAN Based on Problem by Using Rubu’


Berdasarkan hasil penelitian dan Al-Mujayyab Media. Education
pembahasan didapatkan bahwa media Quarterly Reviews, 2(1), 198–209.
pembelajaran matematika berbasis https://doi.org/10.31014/aior.1993.
Videoscribe yang telah dimodifikasi 02.01.53
dapat dapat memperjelas materi Istiqlal, A. (2018). Manfaat Media
Teorema Pythagoras lebih baik. Ketiga Pembelajaran Dalam Proses
validator menunjukkan kategori valid, Belajar dan Mengajar Mahasiswa
bahwa media pembelajaran ini layak Di Perguruan Tinggi. Jurnal
digunakan. Selain itu, respon yang Kepemimpinan Dan Pengurusan
diberikan siswa positif, menunjukkan Sekolah, 3(2), 139–144.
adanya kemenarikan. Dampak dari hasil https://doi.org/https://dx.doi.org/10
pengembangan ini adalah peningkatan .34125/kp.v3i2.264
hasil belajar siswa pada materi Teorema Jumiati, S., Yahfizham, & Siregar, T. J.
Pytahogaras. Berdasarkan hasil temuan (2022). Pengembangan Video
dapat disimpulkan bahwa media Pembelajaran Berbasis Sparkol
pembelajaran matematika berbasis Videoscribe untuk Meningkatkan
Videoscribe layak, efisien, dan efektif Hasil Belajar Matematika. Jurnal
dalam meningkatkan hasil belajar siswa Pendidikan Matematika, 2(3),
kelas VIII di SMP Negeri 1 Mojolaban. 384–393.
Saran yang dapat diajukkan https://doi.org/https://doi.org/10.10
untuk penelitian selanjutnya adalah 89/relevan.v2i4
dapat dijadikan acuan untuk Katoningsih, S., Utami, R. D., Maryana,
mengembangkan media pembelajaran W., & Ishartono, N. (2021).
menarik menggunakan videoscribe Pemanfaatan Media Audio Visual
melalui kreativitas sendiri. dalam Pembelajaran Daring Materi
IPA Siswa SD Kelas Rendah.
DAFTAR PUSTAKA Buletin KKN Pendidikan, 3(1), 83–
Abdullah, R. (2017). Pembelajaran 90.
Dalam Perspektif Kreativitas Guru https://doi.org/10.23917/bkkndik.v
Dalam Pemanfaatan Media 3i1.14832
Pembelajaran. Lantanida Journal, Manzilina, F., Listiawati, E., &
4(1), 35. Wijayanti, R. (2020).
https://doi.org/10.22373/lj.v4i1.18 Pengembangan Media Videoscribe
66 Pada Materi Sistem Persamaan
Helma, H., & Edizon, E. (2017). Faktor- Linier Dua Variabel (Spldv).
Faktor Yang Mempengaruhi Hasil Jurnal Ilmiah Pendidikan
Belajar Matematika Siswa Untuk Matematika, 5(2), 185–199.
Penerapan Bahan Ajar Kontekstual https://doi.org/10.26877/jipmat.v5i
Mengintegrasikan Pengetahuan 2.6624
Terkait Dan Realistik. Jurnal Maulina, U., Hikmah, S., & Pahamzah,
Eksakta Pendidikan (Jep), 1(1), 86. J. (2019). Attractive Learning
https://doi.org/10.24036/jep/vol1- Media to Cope with Students’
iss1/39 Speaking Skills in the Industry 4.0
Hidayat, M., Syahputra, E., & Using Sparkol Videoscribe.
Napitupulu, E. E. (2019). The International Journal of
Development of Learning Media Linguistics, Literature and

| 3409
AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika ISSN 2089-8703 (Print)
Volume 11, No. 4, 2022, 3399-3411 ISSN 2442-5419 (Online)

DOI: https://doi.org/10.24127/ajpm.v11i4.6151

Translation (IJLLT), 2(5), 132– Faktor Dan Kelipatan Bilangan


140. Kelas IV SDN 04 Pasar Surantih.
https://doi.org/10.32996/ijllt.2019. Jurnal Pendidikan Tambusai, 4(3),
2.5.15 3387–3394.
Mulyanti, N. R., Yani, N., & Amelia, R. https://doi.org/https://doi.org/10.31
(2018). Analisis Kesulitan Siswa 004/jptam.v4i3.702
Dalam Pemecahan Masalah Rosyita, M., & Tsurayya, A. (2021).
Matematik Siswa Smp Pada Materi Pengembangan Video
Teorema Phytagoras. JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Materi
Pembelajaran Matematika Peluang Berbasis Sparkol
Inovatif), 1(3), 415–426. Videoscribe untuk Meningkatkan
https://doi.org/10.22460/jpmi.v1i3. Kemampuan Pemahaman Konsep
p415-426 Matematika Siswa Kelas VIII
Nurhikmayati, I., & Kania, N. (2022). SMP/MTs. Jurnal Cendekia :
Scientific Based Sparkol Jurnal Pendidikan Matematika,
Videoscribe Media: Mathematics 5(3), 3136–3147.
Learning Media Innovation During https://doi.org/10.31004/cendekia.
The Pandemic Covid 19. v5i3.954
AKSIOMA: Jurnal Program Studi Sari, C. K., Utami, N. S., Nurcahyo, A.,
Pendidikan Matematika, 11(1), Waluyo, M., Rejeki, S., & Perwita,
355. W. G. R. (2022). Penguatan
https://doi.org/10.24127/ajpm.v11i Keterampilan Guru dalam
1.4602 Pemanfaatan GeoGebra sebagai
Pamungkas, A. S., Ihsanudin, I., Media Pembelajaran Program
Novaliyosi, N., & Yandari, I. A. V. Linear. Prima Abdika : Jurnal
(2018). Video Pembelajaran Pengabdian Masyarakat, 2(2),
Berbasis Sparkol Videoscribe: 147–155.
Inovasi Pada Perkuliahan Sejarah https://doi.org/10.37478/abdika.v2i
Matematika. Prima: Jurnal 2.1782
Pendidikan Matematika, 2(2), Sutama, S., & Mayasri, A. (2016). Hasil
127–135. Belajar Matematika dengan
https://doi.org/10.31000/prima.v2i Strategi Discovery Learning dan
2.705 Group Investigation Ditinjau dari
Purbawati, C., Rahmawati, L. E., Keaktifan Siswa SMP. Jurnal
Hidayah, L. N., & Wardani, L. S. VARIDIKA, 28(1), 1–10.
P. (2020). Tingkat Partisipasi https://doi.org/10.23917/varidika.v
Siswa Sekolah Menengah Pertama 28i1.2393
Dalam Pembelajaran Daring Di Tafonao, T. (2018). Peranan Media
Masa Pandemi Covid-19. Refleksi Pembelajaran Dalam
Edukatika : Jurnal Ilmiah Meningkatkan Minat Belajar
Kependidikan, 11(1), 102–108. Mahasiswa. Jurnal Komunikasi
https://doi.org/10.24176/re.v11i1.4 Pendidikan, 2(2), 103–114.
919 https://doi.org/10.32585/jkp.v2i2.1
Rahayu, M., & Masniladevi, M. (2020). 13
Pengaruh Penggunaan Media Wibowo, D. C., Ocberti, L., &
Sparkol Videoscribe terhadap Gandasari, A. (2021). Faktor-
Komunikasi Matematis Materi Faktor Yang Mempengaruhi Hasil

3410|
AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika ISSN 2089-8703 (Print)
Volume 11, No. 4, 2022, 3399-3411 ISSN 2442-5419 (Online)

DOI: https://doi.org/10.24127/ajpm.v11i4.6151

Belajar Matematika Di Sd Negeri


01 Nanga Merakai. Jurnal Ilmiah
Aquinas, 4(1), 60–64.
Widodo, S., & Wahyudin. (2018).
Selection of Learning Media
Mathematics for Junior School
Students. Turkish Online Journal
of Educational Technology -
TOJET, 17(1), 154–160.
https://files.eric.ed.gov/fulltext/EJ1
165728.pdf
Yanti, R. N., Melati, A. S., & Zanty, L.
S. (2019). Analisis Kemampuan
Pemahaman dan Kemampuan
Komunikasi Matematis Siswa
SMP Pada Materi Relasi dan
Fungsi. Jurnal Cendekia : Jurnal
Pendidikan Matematika, 3(1),
209–219.
https://doi.org/10.31004/cendekia.
v3i1.95

| 3411

Anda mungkin juga menyukai