Anda di halaman 1dari 4

TANGGAP DARURAT

TPS LIMBAH BAHAN BERBAHAYA


DAN BERACUN (B3)
No. Dokumen :
SOP No. Revisi : 00
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/4

UPTD PUSKESMAS
dr. Zulkifly Sanusi
JATIBENING NIP 197403122009021002

1. Pengertian Keadaaan Darurat adalah suatu kejadian, kondisi, atau peristiwa yang
akan membahayakan kesehatan/keselamatan karyawan, dan atau
menganggu keberlangsungan operasional kerja, di mana bila terjadi
keadaan tersebut harus dilakukan tindakan pengendalian dan
penanggulangan sesegera mungkin.
2. Tujuan Prosedur ini digunakan untuk mengatur tata cara melaksanakan
kesiagaan dan tanggapan dalam mencegah, mengendalikan,
menanggulangi, dan mengevaluasi terulangnya kembali suatu
keadaan darurat yang dapat menyebabkan dampak penting terhadap
lingkungan, kesehatan/keselamatan pekerja, dan atau kelansungan
pekerjaan.
3. Kebijakan
4. Referensi
5. Prosedur/Langkah - A. Alat dan bahan
langkah
1. APD
2. APAR

B. Petugas
1. Petugas Kebersihan

C. Langkah – langkah

1. Petugas menyediakan instalasi peralatan pendeteksi,


pencegahan, dan penanggulangan keadaan darurat pada TPS
Limbah B3, seperti APAR dan kotak P3K.
2. Petugas meyediakan peralatan pelindung diri yang memadai
untuk pekerja.
3. Petugas menentukan seluruh pekerja untuk melaksanakan aksi
dan tindakan sesegera mungkin bila terjadi keadaan darurat,
untuk mencegah meluas/memburuknya keadaan darurat,
seperti: menggunakan alat pemadam kebakaran dan
melakukan evakuasi darurat.
4. Petugas berperan, tanggungjawab, kewenangan, dan
koordinasi kerja dalam menanggulangi setiap keadaan darurat;
5. Petugas melaporkan mekanisme , evaluasi, tindakan perbaikan
yang dilaksanakan, dan tindakan pencegahan untuk mencegah
terulangnya kembali keadaan darurat.
6. Petugas secara periodik melaksanakan pemeriksaan dan
inspeksi rutin terhadap fasilitas dan peralatan yang berkaitan
dengan pencegahan dan persiapan, pengendalian, dan
penanggulangan keadaan darurat.
6.Hal – Hal yang perlu di Ketepatan dalam penggunaan APD serta mengikuti prosedur yang
perhatikan ada.
7.Unit terkait 1. Semua Unit
8.Dokumen terkait 1.

1. Rekaman Historis Tanggal Mulai


No Yang Diubah Isi Perubahan
Perubahan Diberlakukan

PENYIMPANAN LIMBAH B3
INFEKSIUS

DAFTAR No. Dokumen :


TILIK No. Revisi : 00
Tanggal terbit :
Halaman 1/1

PUSKESMAS dr. Zulkifly Sanusi


JATI BENING NIP 19740312 200902 1002

Unit : ……………………………………………………………..
Nama Petugas : ……………………………………………………………..
Tanggal Pelaksanaan : ……………………………………………………………..

Langkah Kegiatan Ya Tidak Ket


1. Apakah petugas menyediakan instalasi peralatan
pendeteksi, pencegahan, dan penanggulangan
keadaan darurat pada TPS Limbah B3, seperti APAR
dan kotak P3K.
2. Apakah petugas meyediakan peralatan pelindung diri
yang memadai untuk pekerja.
3. Apakah petugas menentukan seluruh pekerja untuk
melaksanakan aksi dan tindakan sesegera mungkin bila
terjadi keadaan darurat, untuk mencegah
meluas/memburuknya keadaan darurat, seperti:
menggunakan alat pemadam kebakaran dan
melakukan evakuasi darurat.
4. Apakah petugas berperan, tanggungjawab,
kewenangan, dan koordinasi kerja dalam
menanggulangi setiap keadaan darurat;
5. Apakah petugas melaporkan mekanisme , evaluasi,
tindakan perbaikan yang dilaksanakan, dan tindakan
pencegahan untuk mencegah terulangnya kembali
keadaan darurat.

6. Apakah petugas secara periodik melaksanakan


pemeriksaan dan inspeksi rutin terhadap fasilitas dan
peralatan yang berkaitan dengan pencegahan dan
persiapan, pengendalian, dan penanggulangan
keadaan darurat.

Keterangan:
YA : Apabila dilakukan dengan benar.
TIDAK : Apabila tidak dilakukan/dilakukan tetapi tidak benar.

Anda mungkin juga menyukai