Anda di halaman 1dari 3

PEMANTAUAN INSTALANSI AIR

: 440 /SOP/No.Urut
No.Dokumen
SOP/Tahun

No. Revisi : 00
SOP
Tgl Terbit : ...............

Halaman : ....../.....

UPTD Puskesmas dr. Sutopo


Pucakwangi 1 NIP. 19670525 200212 1 001

1. Pengertian Pemantauan instalasi air adalah pemantauan sambungan air di setiap


ruang yang ada sambungan airnya sehingga aman dan tidak terjadi
kebocoran. Pemantauan instalasi air dilakukan satu bulan sekali.

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk melaksanakan


pemantauan instalansi air.

3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Pucakwangi I nomor ......... tentang


Program utilitas

4. Referensi 1. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor 24 Tahun 2008


tentang Pedoman pemeliharaan dan perawatan Gedung
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 tahun
2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
5. Langkah- 1. Petugas mempersiapkan ceklis pemantauan instalasi air yang
langkah Prosedur telah tersedia.
2. Petugas memantau instalasi air puskesmas apakah dalam
kondisi baik di setiap ruangan yang ada di puskesmas.
3. Petugas memantau sambungan air apakah terjadi kebocoran di
setiap ruangan yang ada sambungan airnya.
4. Petugas memantau instalasi air apakah ada yang tidak mengalir
di setiap ruangan yang ada sambungan airnya.
5. Petugas memantau apakah ada sambungan air yang tersumbat
di setiap ruangan .
6. Petugas mengisi ceklis yang telah dipersiapkan.
7. Petugas melaporkan hasil pemantauan instalasi air kepada
Kepala Puskesmas.
8. Petugas mendokumentasikan hasil pemantauan instalasi air
puskesmas.
6. Unit terkait Semua ruangan yang ada saluran air
7.Dokumen Ceklist
Terkait

8. Rekaman Historis Perubahan

N Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai diberlakukan


o

PEMANTAUAN INSTALANSI AIR

: 440 /DT/No.Urut
No.Dokumen
DT/Tahun

DAFTAR No. Revisi : 00


TILIK
Tgl Terbit : ...../...../.....

Halaman : /

UPTD Puskesmas
dr. Sutopo
Pucakwangi 1
NIP. 19670525 200212 1 001

N KEGIATAN Ya Tidak Tidak


O Berlaku
1. Apakah .................................................................................

2. Apakah ..................................................................................

3. Apakah ...........................................................................

4. Apakah ...........................................................................

5. Apakah ...........................................................................

Compliance rate (CR) : ..............%

Pucakwangi 1,………………………………
Pelaksana/Auditor

……………………………………………

Anda mungkin juga menyukai