Anda di halaman 1dari 2

Catatan Pendidikan Pancasila 3.

Sila ketiga Pancasila


 Berkaitan dengan sikap persatuan dan cinta tanah air
BAB 1  Nilai-nilai sila ketiga Pancasila :
Proses Perumusan dan Nilai-nilai Pancasila
 Persatuan antar sesama
 Cinta tanah air
B. Nilai-nilai pada Pancasila dan Penerapannya  Rela berkorban
1. Sila pertama Pancasila  Penerapan sikap sesuai sila ketiga Pancasila :
 Berkaitan dengan Tuhan dan agama  Bekerjabakti membersihkan lingkungan bersama
 Nilai-nilai sesuai sila pertama Pancasila adalah :  Bermain bersama tanpa membedakan suku
 Percaya dan taqwa kepada Tuhan  Menggunakan barang buatan dalam negri
 Toleransi antar umat beragama  Mengikuti kegitan upacara bendera
 Contoh penerapan sikap sesuai sila pertama Pancasila :
 Beribadah sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing 4. Sila keempat Pancasila
 Merayakan hari besar keagamaan bersama  Berkaitan dengan Kegiatan musyawarah
 Mau berteman walau berbeda agama  Nilai-nilai sila keempat Pancasila :
 Tidak mengganggu teman yang sedang beribadah  Musyawarah bersama
 Saling menghargai perbedaan pendapat
2. Sila kedua Pancasila  Penerapan sikap sesuai sila keempat Pancasila :
 Berkaitan dengan sikap kemanusiaan  Mengikuti kegiatan musyawarah
 Nilai-nilai sesuai sila kedua Pancasila :  Memberi kesempatan teman menyampaikan pendapat
 Persamaan harkat dan martabat manusia  Tidak memaksakan kehendak saat musyawarah
 Adanya rasa kemanusiaan dan tolonng menolong  Menerima hasil keputusan musyawarah
 Penerapan sikap sesuai sila kedua
 Menghormati dan menyayangi tetangga tanpa memandang status sosial 5. Sila kelima Pancasila
 Menolong orang lain yang mengalami kesulitan  Berkaitan dengan sikap adil dan hemat
 Mengucapkan permisi ketika melewati orang yang lebih tua  Nilai-nilai sila kelima Pancasila :
 Memberikan sumbangan kepada orang yang mengalami musibah  Sikap adil antar sesama
 Keseimbangan antara hak dan kewajiban
 Hemat
 Penerapan sikap sesuai sila kelima Pancasila :
 Bersikap adil kepada semua orang
 Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban
 Menyisihkan uang jajan untuk ditabung
 Tidak bergaya hidup mewah
6. Lambang negara Indonesia adalah Garuda Pancasila
7. Burung garuda berwarna emas melambangkan kejayaan dan kemakmuran
8. Jumlah bulu Garuda Pancasila melambangkan proklamasi kemerdekaan yaitu :
 Bulu pada sayap masing-masing kiri dan kanan berjumlah 17 melambangkan
tanggal proklamasi kemerdekaan
 Bulu pada ekor berjumlah 8 melambangkan bulan proklamasi kemerdekaan
 Bulu pada leher berjumlah 45 melambangkan tahun proklamasi
kemerdekaan
9. Pada perisai lambang Garuda Pancasila terdapat garis hitam tebal melambangkan
garis katulistiwa
10. Kaki Garuda Pancasila mencengkeram pita putih yang bertuliskan Bhinneka Tunggal
Ika yang memiliki makna walaupun berbeda-beda tetapi tetap satu jua

Anda mungkin juga menyukai