Anda di halaman 1dari 22

ADS, MARKETING & SELLING

Proposal
Penawaran
Digital Marketing
tidurnyenyak.kita@gmail.com

Hallo !
Perkenalkan, kami adalah Tidur nyenyak Creative Agency dari Batam, Indonesia.

Melalui proposal ini kami bermaksud untuk mengajukan penawaran salah satu jasa kami
yaitu pemasaran iklan atau promosi produk maupun jasa usaha anda di berbagai
macam platform media sosial secara terukur dan sesuai target.

Semakin meningkatnya teknologi mobile saat ini, kemungkinan anda untuk mening-
katkan brand awareness melalui beragam channel digital dengan platform media
sosial, mesin pencarian, maupun aplikasi-aplikasi mobile lainnya. Kami rasa
hal ini tentu dapat meningkatkan peluang untuk semakin meningkatkan penetrasi
market produk atau Brand Anda, serta membuka peluang lebih besar terjadinya
konversi dari brand awareness yang terbangun melalui promosi secara massive
tersebut.
tidurnyenyak.kita@gmail.com

apa itu
Digital marketing?
Digital Marketing adalah suatu kegiatan pemasaran
atau promosi sebuah brand atau produk menggunakan
media digital atau internet. Tujuan digital marketing
adalah untuk menarik konsumen dan calon konsumen
secara cepat. Seperti yang kita tahu, penerimaan tekno-
logi dan internet di masyarakat sangat luas sehingga
tidak heran kegiatan pemasaran secara digital dijadikan
pilihan utama oleh perusahaan-perusahaan.
Akibatnya, perusahaan saling berkompetisi membuat
konten yang menarik untuk ditampilkan dalam
pemasarannya di dunia maya.
Apakah dari gambaran Produk dan Brand anda sudah
mendapatkan pemahaman mengenai perbedaan
Marketing dan Selling? bisa disimpulkan bahwa kegiatan
selling adalah proses penjualan produk sedangkan
Marketing adalah mempromosikan brand.
tidurnyenyak.kita@gmail.com

INDONESIA
137.000.000
Pengguna internet di Indonesia

106.000.000
Pengguna sosial media aktiv

92.000.000
Mengakses media sosial smartphone

49 %
49 % 39 % (Presentasi pengguna media sosial di Indonesia)

38 %
tidurnyenyak.kita@gmail.com

Instagram
ads
Instagram Ads adalah platform iklan online yang
terintegrasi situs jejaring sosial Instagram dengan
keunggulan dapat menyasar segmen pasar yang
lebih besar dan spesifik yaitu para pengguna
situs Instagram.
Melalui advertising platform ini. Instagram
mengklaim bahwa fitur iklan dapat meningkatkan
awareness sampai dengan 97% terhadap suatu
merek atau brand. Iklan Anda akan tayang di
home feed & Story akun Instagram target market
Anda seperti berikut :

(Iklan dengan ukuran 1:1 atau 2:1)


tidurnyenyak.kita@gmail.com

Instagram
ads
Penentuan target iklan Instagram :
- Domisili, iklan yang ditayangkan hanya untuk segmen konsumen wanita
usia 17-30 tahun, tinggal di kota Batam, maka pengguna Instagram yang
tidak memenuhi kriteria TIDAK AKAN dapat melihat iklan tersebut.
- Minat, iklan ditayangkan hanya untuk segmen konsumen wanita, usia
17-30 tahun, tinggal di kota Jakarta, dan memiliki ketertarikan terhadap
produk Hijab. maka pengguna Instagram yang tidak memenuhi kriteria
TIDAK AKAN dapat melihat iklan tersebut.
- Usia, , iklan ditayangkan hanya untuk segmen konsumen dengan usia 17-30
tahun, maka pengguna Instagram yang tidak memenuhi kriteria TIDAK AKAN
dapat melihat iklan tersebut.
tidurnyenyak.kita@gmail.com

Biaya
Instagram ads
Dapatkan hasil yang lebih dengan penayangan
iklan yang lebih lama. Iklan menjangkau lebih
banyak konsumen hanya dengan Rp. 20.000
perhari untuk penayangan minimal 30 hari.
Semakin besar biaya dalam setiap iklan perhari
maka semakin banyak jangkauan viewer yang
bisa di dapat.
tidurnyenyak.kita@gmail.com

Budged Penetrasi
iklan
Days Weekly Monthly

Rp 20,000 Rp 140,000 Rp 600,000

(Jangkauan (Jangkauan (Jangkauan


view 88 s/d view 620 s/d view 2.700 s/d
230 perhari) 1.600 perhari) 7.000 perhari)

(per hitungan di atas belum termasuk pajak)


tidurnyenyak.kita@gmail.com

Facebook
ads
Iklan Facebook atau Facebook Ads adalah fitur yang
ditawarkan oleh Facebook untuk mempromosikan
atau mengiklankan suatu Fans Page yang sebelumnya
sudah dibuat oleh pengguna Facebook dengan jangkauan
yang berbeda dan dapat diatur oleh pemasang iklan tersebut
Tahukah Anda jika Indonesia menduduki peringkat ke-4 di
dunia dengan pengguna Facebook paling aktif? data kuartal
kedua 2017 (per Juli) mencatat jumlah pengguna
Facebook di Indonesia mencapai 115 juta user. Sebanyak 89
persen di antaranya mengakses via smartphone dan 61
persen mengakses Facebook setiap harinya.
tidurnyenyak.kita@gmail.com

Facebook
ads
Penentuan target iklan Facebook :
- Domisili, iklan yang ditayangkan hanya untuk segmen konsumen wanita
usia 17-30 tahun, tinggal di kota Batam, maka pengguna Instagram yang
tidak memenuhi kriteria TIDAK AKAN dapat melihat iklan tersebut.
- Minat, iklan ditayangkan hanya untuk segmen konsumen wanita, usia
17-30 tahun, tinggal di kota Jakarta, dan memiliki ketertarikan terhadap
produk Hijab. maka pengguna Instagram yang tidak memenuhi kriteria
TIDAK AKAN dapat melihat iklan tersebut.
- Usia, , iklan ditayangkan hanya untuk segmen konsumen dengan usia 17-30
tahun, maka pengguna Instagram yang tidak memenuhi kriteria TIDAK AKAN
dapat melihat iklan tersebut.
tidurnyenyak.kita@gmail.com

Biaya Facebook
ads
Dapatkan hasil yang lebih dengan penayangan
iklan yang lebih lama. Iklan menjangkau lebih
banyak konsumen hanya dengan Rp. 20.000
perhari untuk penayangan minimal 30 hari
(belum termasuk pajak).
Semakin besar biaya dalam setiap iklan perhari
maka semakin banyak jangkauan viewer yang
bisa di dapat.
tidurnyenyak.kita@gmail.com

Budged Penetrasi
iklan
Days Weekly Monthly

Rp 20,000 Rp 250,000 Rp 1,500,00

(Jangkauan (Jangkauan (Jangkauan


view 588 s/d view 1.100 s/d view 1.500 s/d
1.700) 3.000 perhari) 4.200 perhari)

(per hitungan di atas belum termasuk pajak)


tidurnyenyak.kita@gmail.com

Youtube
Ads
Tahukah Anda jika dari 132 juta pengguna internet di
Indonesia 49% diantaranya mengakses YouTube sebagai
platform media online berbasis video favorit mereka?
Saatnya raih peluang lebih besar untuk memasarkan
produk dan jasa dengan menempatkan video atau animasi
tentang produk dan layanan di channel no.1 di Indonesia.
tidurnyenyak.kita@gmail.com

Bentuk iklan
Youtube
tidurnyenyak.kita@gmail.com

Youtube
Ads Tahap pemasangan Iklan Youtube
Untuk penentuan target iklan Youtube, iklan dapat ditargetkan sesuai
channel-channel yang relevan dengan konten iklan produk atau jasa
yang ditawarkan.Sama dengan Facebook dan Instagram iklan Youtube
dapat ditargetkan berdasarkan gender, usia, lokasi penayangan, dan
channel yg relevan.Teknis pemasangan iklan Youtube adalah Klien
memberikan channel yang akan diiklankan, iklan Youtube mewajibkan
klien untuk memiliki channel dan atau website sebagai landing page,
Klien memberikan karakter produk dan jasa usahanya, se-detail dan
se-deskriptif mungkin sebagai bahan tim CreatiFive mengolah channel
potensial untuk penempatan iklan, Klien memberikan materi berupa video
dengan durasi minimal 15 detik atau maksimal 1 menit (skip ad) berformat
mp4, mov atau Mkv.
tidurnyenyak.kita@gmail.com

Budged Penetrasi
iklan

Menentukan iklan di youtube dengan tepat adalah dengan mencari tau pasar
yang ingin di tuju terlebih dahulu dan mencari hastag yang tepat.
tidurnyenyak.kita@gmail.com

Budged Penetrasi
iklan
Days Weekly Monthly

Rp 50.000 Rp 800,000 Rp 1,500,00

(Jangkauan (Jangkauan (Jangkauan


view 10.000 s/d view 80.000 s/d view 100.000 s/d
20.000) 117.000) 220.000)

(per hitungan di atas belum termasuk pajak)


tidurnyenyak.kita@gmail.com

Google
Ads
Para marketer dihadapkan pada beragam platform untuk
menunjang kegiatan content marketing yang dijalankan.
Tujuan khususnya bisa bermacam-macam, dari mulai
menarik arus pengunjung ke situs perusahaan, hingga
meningkatkan penghasilan bisnis. Dan salah satu tool
yang sering digunakan untuk mendukung apapun tujuan
pemasaran digital yang disasar adalah Google Ads.

Hasilnya, ada banyak cerita sukses dari pemanfaatan Google


Ads. Salah satu yang manfaat yang disebut di Google Economic
Impact adalah, rata-rata bisnis yang mengeluarkan 1 dolar AS untuk
Google Ads, mendapatkan 2 dolar AS pemasukan pada bisnis tersebut.
tidurnyenyak.kita@gmail.com

Bentuk iklan
Youtube
tidurnyenyak.kita@gmail.com

Google
Ads
Merujuk pada definisi dari Google sendiri, Adwords adalah
program periklanan yang memungkinkan Anda
(sebagai pengiklan) untuk memunculkan informasi dan
tautan ke situs Anda pada laman hasil pencarian di Google.
kita bisa menentukan penempatan iklan berdasarkan
keyword (kata atau frasa kunci) tertentu, waktu, ataupun
lokasi. Dan soal biaya, Google menentukan model
pay-per-click (PPC); artinya, kita membayar sesuai dengan
harga dan jumlah klik terhadap iklan tersebut. Contohnya,
jika kita beriklan dengan dana 50 ribu rupiah per hari, dengan
tarif per klik Rp1.000. Maka, jika kita mendapatkan 50 klik,
dana iklan kita habis terpakai.
tidurnyenyak.kita@gmail.com

Budged Penetrasi
iklan

Semakin tinggi angka anggaran harian, semaki banyak visit ke website atau di aplikasi.
Jumlah visit atau view dalam setiap promosi iklan akan mendapatkan nilai yang fluktual
tergantung dengan isi konten (menarik) dan informatif.
(per hitungan di atas belum termasuk pajak)
tidurnyenyak.kita@gmail.com

Budged Penetrasi
keseluruhan per bulan
No Uraian Anggaran Jumlah
1. Salari Digital Marketing Rp. 12.000.000/Month Rp. 12.000.000

2. Salari Koordinator lapangan Rp. 12.000.000/Month Rp. 12.000.000

3. Ads Media Sosial / Assets Rp. 1.500.000/Month Rp. 1.500.000

Rp. 25.500.000

Anda mungkin juga menyukai