Anda di halaman 1dari 14

P E L U A N G

“ATURAN PENGISIAN TEMPAT ( FILLING SLOTS) “

Lia Robiatul Awalia, S.Pd


C. ATURAN PENGISIAN TEMPAT
(FILLING SLOTS)
“Jika tempat pertama dapat diisi dengan n1 cara
yang berbeda, tempat kedua dengan n2 cara yang
berbeda, tempat yang ketiga dengan n3 cara yang
berbeda, dan seterusnya, tempat ke-k dengan nk
cara, maka banyaknya cara mengisi k tempat
yang tersedia sebanyak n1 x n2 x n3 … x nk cara”.

Aturan ini disebut sebagai aturan pengisian tempat


dan sering disebut sebagai kaidah dasar
membilang atau aturan perkalian.
Contoh Soal
Contoh 1
Disediakan himpunan angka {1, 2, 3, 4}. Jika akan dibentuk
bilangan yang terdiri dari dua angka, berapa banyak
bilangan yang terbentuk :
a. Boleh ada angka yang diulang
b. Tidak boleh ada angka yang diulang

Pembahasan :
1a. Angka tersedia 1,2,3,4 Puluhan Satuan

Keyword : boleh berulang 4 4 1.2,3,4


1,2,3,4

= 4 x 4 = 16 cara
Pembahasan :
1b. Angka tersedia 1,2,3,4

Keyword : tidak boleh berulang

Puluhan Satuan Sisanya 2,3,4


4 3 karena 1 sudah
1,2,3,4 digunakan
Misal
disimpan
angka 1.

= 4 x 3 = 12 cara
Contoh 2
Berapa banyak cara untuk memilih 3 pengurus OSIS yang
terdiri dari ketua, sekretaris, dan bendahara dari 8 orang
siswa ?

Pembahasan :
Kita sediakan 3 kotak yang diminta
 Dari awalnya ada 8 orang yang
Ketua Sekretaris Bendahara menjadi calon ketua, dipilih 1
orang menjadi ketua
8 7 6  Maka sisanya 7 orang yang
menjadi calon sekretaris, dipilih
1 orang menjadi sekretaris.
= 8 x 7 x 6 = 336 cara  Maka sisanya 6 orang yang
menjadi calon bendahara.
Contoh 3
Dari angka-angka 0,1,2,3,4,5,dan 7 angka dibentuk bilangan
yang terdiri dari empat angka dan angkanya berlainan
Tentukan :

a. Banyak bilangan yang dapat terjadi


b. Banyak bilangan ganjil yang dapat terjadi
c. Banyak bilangan yang kurang dari 4.000
yang dapat terjadi
Pembahasan :
3a. Angka tersedia 0,1,2,3,4,5,7
Keyword : berlainan

Ribuan Ratusan Puluhan Satuan


1,2,3,4,5,7
Misal 6 6 5 4 2,4,5,7
disimpan 1
0,2,4,5,7
0,2,3,4,5,7 Misal
Misal disimpan 0
disimpan 3

= 6 x 6 x 5 x 4 = 720 bilangan
Pembahasan :
3b. Angka tersedia 0,1,2,3,4,5,7
Keyword : berlainan
Bilangan ganjil

Ribuan Ratusan Puluhan Satuan


1,3,5,7
2,3,4,5,7 Misal
Misal 5 5 4 4 disimpan 1
disimpan 2
3,4,5,7
0,3,4,5,7 Misal
Misal disimpan 0
disimpan 0

= 5 x 5 x 4x 4 = 400 bilangan
Pembahasan :
3c. Angka tersedia 0,1,2,3,4,5,7
Keyword : Berlainan
Bilangan kurang dari 4000

Ribuan Ratusan Puluhan Satuan


1,2,3 1,3,4,7
Misal 3 6 5 4
disimpan 2
0,1,3,4,7
0,1,3,4,5,7 Misal
Misal disimpan 0
disimpan 5

= 3 x 6 x 5 x 4 = 360 bilangan
Contoh 4
Dari angka-angka 2,3,4,5,dan 6 angka dibentuk bilangan yang
terdiri dari tiga angka dan angkanya boleh berulang Tentukan :

a. Banyak bilangan genap yang dapat terjadi


b. Banyak bilangan yang habis dibagi 5 yang dapat terjadi
Pembahasan :
4a. Angka tersedia 2,3,4,5,6
Keyword : boleh berulang
Bilangan genap

Ratusan Puluhan Satuan


5 5 3 2,4,6

2,3,4,5,6
2,3,4,5,6

= 5 x 5 x 3 = 75 bilangan
Pembahasan :
4b. Angka tersedia 2,3,4,5,6
Keyword : boleh berulang
Bilangan yang habis dibagi 5

Ratusan Puluhan Satuan


5 5 1 5

2,3,4,5,6
2,3,4,5,6

= 5 x 5 x 1 = 25 bilangan
KESIMPULAN

Ratusan Puluhan Satuan


• Boleh
Angkanya tetap berulang
5 5 5

Ratusan Puluhan Satuan

• Berlainan 5 4 3
Angkanya
• Berbeda
Berkurang • Tidak Berulang

Anda mungkin juga menyukai