Anda di halaman 1dari 2

PEMERIKSAAN ASAM URAT

No. Dokumen : 445/000-III/SOP/PKM.BULIK/2023


No. Revisi :0
SOP
Tanggal Terbit : 30-08-2023
Halaman :1/2

Puskesmas Dr. Emi Fatma


Simpang Agung NIP. 197304292005022002

1. Pengertian Pemriksaan Asam Urat adalah serangkaian tindakan untuk megetahui kadar asam urat dalam
darah.

2. Tujuan Sebagai acuan petugas dalam memeriksa kadar asam urat dalam darah.

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No: 445/000-III/SOP/PKM.BULIK/2023 Tentang penunjang pelayan


klinis

4. Referensi - Manual book EasyTouch


- Brosur stik AsamUrat EasyTouch

5. Prosedur/ 1. Persiapan alat dan bahan :


Langkah-langkah a. Lancet
b. Pena Lancet
c. Kapas/tisu Alkohol
d. Kapas/tisu kering
e. Alat EasyTouch (stik asam urat)
2. Petugas yang melaksanakan :
a. Analis Kesehatan
3. Langkah – Langkah :
a. Petugas Memasukkan strip asam urat ke dalam alat dengan kode diwadah strip sama
dengan kode pada chip.
b. Petugas Menunggu Sampai Ada Perintah “Apply Blood”
c. Petugas Mengambil dan Memasukkan 100-200 uLdarah ke dalam Strip
d. Petugas Menungu alatMembacaSelama 20 Detik.

6. Diagram Alir
Petugas Memasukkan stik asam urat ke
dalam alat

Petugas Menunggu Sampai Ada


Perintah “Apply Blood”

Petugas Mengambil dan Memasukkan


100-200 uLdarah ke dalam Strip

Petugas Menunggu alatMembacaSelama 20


Detik.
7. Hal – hal yang -
perlu diperhatikan

8. Unit Terkait 1. Pelayanan Umum


2. Pelayanan KIA
3. Ruang Konseling

9. Dokumen Terkait 1.Formulir permintaan dan hasil laboratorium

10. Rekaman Historis No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai


Perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai