Anda di halaman 1dari 1

UAS Komputasi Numerik

1. Sebuah matriks transformasi koordinat benda pada bidang cartesian dideskripsikan dalam persamaan
matriks transformasi berikut :
4 −1 𝑧 𝑥 7
[4 8 1] [𝑦] = [−21]
−2 1 5 𝑧 15
Carilah nilai koordinat x, y, dan z yang memenuhi transformasi tersebut dengan menggunakan
metode iterasi jacobi serta gauss-seidel dengan tingkat ketelitian hingga 0,0001 atau 0,1 % ! Gunakan
alat bantu pemrograman python serta table excel untuk menyelesaikan komputasi numerik tersebut.
Tuliskan jawaban anda pada kertas jawaban hingga iterasi ke 3 ! kumpulkan juga hasil komputasi
pada program python serta excel anda ! (40 point)

2. Diberikan relasi data pengukuran sebuah sensor sebagai berikut :

x 0.1 0.3 0.5 0.7 0.9 1.1


0.003 0.067 0.148 0.248 0.370 0.518
f(x)

Dengan menggunakan data diatas, carilah nilai f(x) untuk x = 0.2 , menggunakan interpolasi
lagrange orde-3 ! (25 point)

3. Sebuah bola dijatuhkan dari ketinggian seperti pada gambar berikut :

𝑑𝑦
Apabila persamaan gerak benda adalah 𝑑𝑡
= −𝑔𝑡 dengan y adalah posisi benda dan t adalah
waktu tempuh bola, dan apabila ketinggian awal bola adalah 100 meter (𝑡0 = 0, 𝑦0 = 100)
seperti pada gambar. Tentukanlah posisi bola dalam waktu 3 detik, menggunakan metode runge
kutta orde 4, dengan h = 0.2 setiap kali step iterasi ! tuliskan hasil anda di kertas hingga step ke t
= 1 detik, gunakan bantuan excel untuk melakukan komputasi serta kumpulkan juga hasil *-
komputasi excel anda ! (35 point)

Anda mungkin juga menyukai