Anda di halaman 1dari 2

SKREANING ROKOK DI SEKOLAH

No. Dokumen : 445.3.3/ /UPT PKM PR/2023


No. Revisi : -
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/1
UPT Rosmayadi,SKM,MPH
PUSKESMAS PERAMPUAN NIP. 19681212 199003 1 014

Serangkaian kegiatan untuk mengetahui apakah pasien merupakan perokok berat,


1. Pengertian ringan dan sedang

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah skreaning rokok di sekolah

SK Pemimpin UPT BLUD Puskesmas Perampuan

3. Kebijakan Nomor :
Tentang :

1. Buku pedoman Managemet PTM


2. PERMENKES NO.45 Thn 2014
4. Referensi 3. Undang – undang Republik Indonesia No. 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan
4. PP 109/2012 tentang Pencegahan dan Pengendalian Konsumsi rokok
1. Alat CO Analizer
5. Alat dan bahan
2. Form Pemeriksaan Skreaning Rokok

6. Prosedur/langkah- 1. Melakukan kerjasama dengan sekolah di lingkungan kerja puskesmas untuk


langkah melaksanan sreaning rokok pada siwa
2. Pelaksana dan pemegang program PTM melakukan kegiatan skreaning di
sekolah mulai dari kelas 6 SD sampai SLTA
3. Melakukan skreaning rokok dengan form yang tersedia
4. Melakukan pemerinsaan dengan CO ANALIZER
5. Mencatat hasil pemeriksaan
6. Melaporkan kegiatan secara offline dengan aplikasi SIPTM dan Alikasi ASIK
7. Pemegang program melaporkan kepada kepala Puskesmas untuk evaluasi dan
Rencana tindak lanjut

1. Kepala Puskesmas
7. Unit terkait
2. Kepala Sekolah
3. Pemegang Program
1. Hasil Skrening Pasien
8. Dokumen terkait
2. Hasil Pemeriksaan Dengan CO Analizer

9. Rekaman Histori No Halaman Yang di ubah Isi Perubahan Tanggal Mulai


Perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai