Anda di halaman 1dari 6

Nomor : HK.01.

02/C/3967/2023 1 5 September 2023


Lampiran : lima lembar
Hal : Undangan Public Hearing RPP Peraturan Pelaksanaan UU No.17 Tahun 2023

Yth. (Daftar undangan terlampir)

Sehubungan dengan telah disahkannya Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2023 tentang


Kesehatan, perlu ditindaklanjuti dengan penyusunan Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP)
sebagai peraturan pelaksanaan UU Nomor 17 Tahun 2023 oleh Pemerintah. Selanjutnya, dalam
rangka penyusunan RPP tersebut, perlu dilaksanakan public hearing untuk mendapatkan
pandangan dan masukan dari masyarakat serta pemangku kepentingan sebagai bagian dari
meaningful participation.

Berkenaan dengan hal tersebut, kami bermaksud mengundang Bapak/Ibu/Saudara untuk


hadir secara luring dan daring guna memberikan masukan tehadap RPP Peraturan
Pelaksanaan UU Nomor 17 Tahun 2023, khususnya mengenai substansi Kejadian Luar Biasa
(KLB) dan Wabah serta Upaya Kesehatan Matra, yang akan diselenggarakan pada:

hari/tanggal : Selasa, 19 September 2023


waktu : pukul 09.00 WIB s.d. selesai
tempat : JW Marriot Hotel Jakarta
Kawasan Mega Kuningan Jl. Dr. Ide Anak Agung Gde Agung
Kav E.1.2 No 1&2, Jakarta 12950
Meeting ID : 416 460 5556
Passcode : rppkes

Sebagai informasi, draft RPP dimaksud dapat diakses melalui tautan:


http://partisipasisehat.kemkes.go.id. Mengingat keterbatasan anggaran, panitia hanya membiayai
akomodasi undangan luring 1 (satu) orang peserta sesuai daftar undangan luring dari Jakarta.
Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Fajar Kurniawan, SH, MH (081283255122) dan Dewi
Nurul Triastuti, SKM, SH (081280006871).

Atas perhatian dan kerja sama Bapak/Ibu/Saudara, kami ucapkan terima kasih.
Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit,

Dr.dr. MAXI REIN RONDONUWU, DHSM.MARS

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Lampiran Surat Undangan
Nomor : HK.01.02/C/3967/2023
Tanggal : 15 September 2023

DAFTAR UNDANGAN

Peserta Luring:

A. Kementerian Kesehatan:
1. Staf Ahli Hukum
2. Kepala Badan Kebijakan Pembangunan Kesehatan
3. Kepala Biro Hukum Kementerian Kesehatan
4. Kepala Pusat Krisis Kesehatan
5. Kepala Pusat Kesehatan Haji
6. Sekretaris Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit
7. Direktur Surveilans dan Kekarantinaan Kesehatan, Ditjen P2P
8. Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular, Ditjen P2P
9. Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular, Ditjen P2P
10. Direktur Penyehatan Lingkungan, Ditjen P2P
11. Direktur Pengelolaan Imunisasi, Ditjen P2P
12. Ketua Tim Kerja Hukum, Organisasi, dan Humas Ditjen P2P
13. PMO Ditjen P2P

B. Kementerian/Lembaga/Pemerintah Daerah:
1. Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan
2. Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Hukum dan Keamanan
3. Sekretaris Utama Badan Nasional Penanggulangan Bencana
4. Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah, Kementerian Dalam Negeri
5. Direktur Jenderal Perhubungan Laut, Kementerian Perhubungan
6. Direktur Jenderal Perhubungan Udara, Kementerian Perhubungan
7. Direktur Jenderal Perhubungan Darat, Kementerian Perhubungan
8. Direktur Jenderal Imigrasi, Kementerian Hukum dan HAM
9. Direktur Jenderal Bea dan Cukai, Kementerian Keuangan
10. Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan, Kementerian Pertanian
11. Direktur Jenderal Konservasi Sumber Daya Alam dan Ekosistem, Kementerian Lingkungan
Hidup dan Kehutanan
12. Direktur Jenderal Perlindungan dan Jaminan Sosial, Kementerian Sosial
13. Direktur Jenderal Kekuatan Pertahanan, Kementerian Pertahanan
14. Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah, Kementerian Agama
15. Deputi Bidang Pengelolaan Batas Wilayah Negara, Badan Nasional Pengelola Perbatasan
16. Sekretaris Utama Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
17. Kepala Badan Karantina Pertanian, Kementerian Pertanian
18. Kepala Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI)
19. Kepala Pusat Kedokteran Kesehatan POLRI
20. Kepala Pusat Kesehatan TNI

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
C. Organisasi Profesi/Akademisi/Asosiasi/Ahli/Organisasi Masyarakat:
1. dr. Iwan Ariawan, MSPH
2. dr. Mustofa Kamal, MPH
3. Dr. dr. Tri Yunis Miko Wahyono, M.Sc
4. dr. Indriyono Tantoro, MPH
5. Prof. dr. Budi Sampurna, DFM, SH, Sp.F, Sp.KP
6. Dr. dr. Lucky Tjahjono, M.Kes
7. Prof. dr. M. Guritno, SMHS, DEA
8. Marsma. Dr. dr. Wawan Mulyawan, Sp.BS (K), Sp.KP
9. Bpk. Firman M. Nur
10. Dr. dr. Boy Subirosa Sabarguna, MARS
11. dr. Dwi Oktaviani, M.Epid
12. Asosiasi Dinas Kesehatan (ADINKES)
13. Ketua Perhimpunan Ahli Epidemiologi Indonesia (PAEI)

Peserta Daring:
A. Kementerian/Lembaga/Pemda:
1. Direktur Jenderal Kesehatan Masyarakat, Kementerian Kesehatan
2. Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan, Kementerian Kesehatan
3. Direktur Jenderal Farmasi dan Alat Kesehatan, Kementerian Kesehatan
4. Direktur Jenderal Tenaga Kesehatan, Kementerian Kesehatan
5. Sekretaris Jenderal Kementerian Keuangan
6. Sekretaris Jenderal Kementerian Luar Negeri
7. Sekretaris Jenderal Kementerian Kelautan dan Perikanan
8. Sekretaris Jenderal Kementerian Agama
9. Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM)
10. Kepala Badan Standardisasi Nasional (BSN)/Ketua Komite Akreditasi Nasional (KAN)
11. Sekretaris Utama Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN)
12. Sekretaris Utama Badan Intelijen Negara RI (BIN)
13. Sekretaris Badan Intelijen Strategis TNI (BAIS)
14. Direktur BPJS Kesehatan
15. Kabaharkam Mabes POLRI
16. Kepala Korwas PPNS Mabes POLRI
17. Kepala Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Vektor dan Reservoir Penyakit (B2P2VRP)
18. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi/Kabupaten/Kota seluruh Indonesia
19. Kepala Kantor Otoritas Pelabuhan Utama Tanjung Priok
20. Kepala Kantor Kesyahbandaran Utama Tanjung Priok
21. Kepala KPU Bea dan Cukai Tipe A Tanjung Priok
22. Kepala Kantor Imigrasi Kelas I TPI Tanjung Priok
23. Kepala Pangkalan PLP Kelas I Tanjung Priok
24. Kepala Balai Besar Karantina Pertanian Tanjung Priok
25. Kepala Balai Besar Karantina Pertanian dan Hewan Bandara Soekarno Hatta
26. Kepala Balai Besar Karantina Ikan Bandara Soekarno Hatta
27. Kepala Kepolisian Resor Pelabuhan Tanjung Priok
28. Kepala Dinas Kesehatan Kolinlamil
29. Kepala Dinas Peternakan DKI Jakarta
30. Kepala Kantor Imigrasi Kelas 1 Khusus Bandara Soekarno Hatta
31. Kepala Kepolisian Resort Kota Bandara Soekarno Hatta
32. Kepala Kantor Otoritas Bandar Udara Wilayah I Kelas Utama Bandara Soekarno Hatta
33. Kepala Kantor Pelayanan Bea Cukai Tipe C Bandara Soekarno Hatta

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
34. Komandan Distrik Militer 0506 Tangerang
35. Komandan Lanud Halim PK
36. Kepala Kantor Pengawasan Bea dan Cukai tipe Madya Pabean A Jakarta
37. Kepala Kantor Karantina Pertanian Halim Perdanakusuma
38. Kepala Kantor Karantina Ikan Halim Perdanakusuma
39. Kepala Kantor Imigrasi Halim Perdanakusuma
40. Kepala Pos Polisi Bandara Halim Perdanakusuma
41. Direktur RSUD Koja Jakarta Utara
42. Direktur Utama Biofarma
43. Kepala Labkesda DKI Jakarta
44. Kepala Labkesda Jawa Barat
45. Kepala Labkesda Banten
46. Kepala Labkesda Lampung
47. Kepala Labkesda Kalimantan Barat
48. Kepala RSAU Esnawan Antariksa

B. Organisasi Profesi/Akademisi/Asosiasi/Ahli/Organisasi Masyarakat:


1. Defriman Djafri, SKM, MKM, PHD
2. Dr. dr. Windhu Purnomo, MS
3. dr. Panji Fortuna, MPH
4. dr. Hari Purnomo, MPH, Dr.PH
5. Dr. dr. Andani Eka Putra, MSc
6. dr. Jhon Prawira, MSc.PH
7. dr. Steven Dandel
8. Brigjen (purn). Dr. Boediono Suhendro, Sp.B (KBD)
9. Marsma (Purn) Dr. Djunadi, M.Sc, Sp.KP
10. Letkol Laut Dr. dr. Titut Harnanik, M.Kes, Sp.KL
11. Capt. Rama Noya
12. Ketua Umum Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (IDI)
13. Ketua Umum Perkumpulan Entomologi Kesehatan Indonesia (PEKI)
14. Ketua Umum PP Himpunan Ahli Kesehatan Lingkungan Indonesia (HAKLI)
15. Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga
16. Pusat Kebijakan dan Manajemen Kesehatan, Universitas Gadjah Mada
17. Koordinator FETP Univ Indonesia
18. Koordinator FETP Univ Airlangga
19. Koordinator FETP Univ Gajah Mada
20. Koordinator FETP Univ Hasanudin
21. Koordinator FETP Univ Udayana
22. Koordinator FETP Univ Diponegoro
23. Ketua Umum Asosiasi Puskesmas seluruh Indonesia
24. Ketua Umum Asosiasi Rumah Sakit seluruh Indonesia
25. Ketua Umum Persatuan Rumah Sakit Seluruh Indonesia
26. WHO Indonesia
27. Ketua Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI)
28. Ketua Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (APKASI)
29. Ketua Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI)
30. Ketua Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI)
31. Ketua Majelis Kehormatan Etik Rumah Sakit (MAKERSI)
32. Ketua Perhimpunan Dokter Spesialis Kedokteran Penerbangan Indonesia (PERDOSPI)

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
33. Ketua Perhimpunan Dokter Spesialis Kedokteran Kelautan (PERDOKLA)
34. General Manager Perum LPPNPI Halim Perdanakusuma
35. GM Garuda Indonesia
36. GM Citilink
37. GM Lion Air
38. GM Batik Air
39. Executive General Manager PT. Angkasa Pura 2 KCU Bandara Soekarno Hatta
40. Kepala Avsec Bandara Halim Perdanakusuma
41. Kepala Avsec Bandara Soekarno Hatta
42. Ketua Ikatan Pilot Indonesia (IPI)
43. Ketua Indonesia National Shipowner’s Association (INSA)
44. Airline Operation Centre (AOC) InternasionalAirline Operation Centre (AOC) Domestik
45. Ketua Asosiasi Perusahaan Perjalanan Wisata Indonesia (ASITA)
46. Ketua Asosiasi Muslim Penyelenggara Haji dan Umrah Republik Indonesia (AMPHURI)
47. Ketua Kesatuan Tour dan Travel Haji dan Umrah Republik Indonesia (KESTHURI)
48. Ketua Himpunan Penyelenggara Umrah dan Haji Khusus (HIMPUH)
49. EGM Operational KSO Halim Perdanakusuma
50. EGM Commercial KSO Halim Perdanakusuma
51. Station Manager Citilink Halim Perdanakusuma
52. Station Manager Batik Air Halim Perdanakusuma

Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit,

Dr.dr. MAXI REIN RONDONUWU, DHSM.MARS

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
JADWAL KEGIATAN
PUBLIC HEARING RPP PERATURAN PELAKSANAAN UU NO.17 TAHUN 2023

NO WAKTU (WIB) AGENDA NARASUMBER


1. 09.00 – 09.15 Pembukaan Direktur Jenderal P2P

2. 09.15 – 10.00 1. Substansi Kejadian Luar Presentan:


Biasa (KLB) dan Wabah - Direktur Surveilans dan
2. Substansi Kesehatan Kekarantinaan
Matra Kesehatan

3. 10.00 – 11.00 Diskusi dan dengar pendapat

4. 11.00 – 11.15 Coffee Break

5. 11.15 – 12.15 Lanjut Diskusi dan dengar


pendapat
6. 12.15 – 12.30 Kesimpulan dan Penutupan

Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit,

Dr.dr. MAXI REIN RONDONUWU, DHSM.MARS

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN

Powered by TCPDF (www.tcpdf.org)

Anda mungkin juga menyukai