Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN INDRAGIRI HILIR

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS TEMBILAHAN KOTA
Jalan Gunung Daek No. 06 Tembilahan 29212 Email: pkm.tbhkota@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS TEMBILAHAN KOTA


Nomor: /PKM/ADMEN/I/2016

TENTANG
KEBIJAKAN PENINGKATAN KINERJA DALAM PENGELOLAAN DAN PELAKSANAAN
UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT

KEPALA UPT PUSKESMAS TEMBILAHAN KOTA

Menimbang : a. Bahwa peningkatan mutu dan kinerja memerlukan peran serta


aktif baik kepala Puskesmas, Penanggung jawab UKM
Puskesmas , Pelaksana dan pihak-pihak terkait, sehingga
perencanaan dan pelaksanaan perbaikan mutu dapat terwujud
dan memberikan kepuasan kepada sasaran ;

b. Bahwa berdasarkan pertimbangan


sebagaimana dimaksud pada huruf
a, agar pelaksana pelayanan dapat
berdayaguna dan berhasil guna,
efektif dan efisien perlu ditetapkan
keputusan kepala UPT Puskesma
Tembilahan Kota ;

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009


tentang Pelayanan Publik ;

2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009


tentang Kesehatan ;

3. Peraturan Mentri kesehatan Republik Indonesia Nomor 75


Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat ;
Keputusan Mentri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 128
4. Tahun 2004 tentang Kebijakan Dasar Puskesmas ;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS TEMBILAHAN


KOTA TENTANG KEBIJAKAN PENINGKATAN KINERJA
DALAM PENGELOLAAN DAN PELAKSANAAN UPAYA
KESEHATAN MASYARAKAT (UKM).
Kesatu : Menetapkan Bahwa Kepala UPT Puskesmas Penanggung Jawab
UKM Puskesmas dan dan Pelaksana Kegiatan UKM bertanggung
jawab dalam memberdayakan peningkatan kinerja secara
berkesinambungan dalam pengelolaan dan pelaksanaaan UKM
Puskesmas Tembilahan Kot, sehingga perencanaan perbaikan mutu
dapat terwujud dan memberikan kepuasan sasasran.

kedua : Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan dengan ketentuan apabila


dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan
perubahan sebagai mana mestinya..

Ditetapkan di : Tembilahan

Pada tanggal : 04 Januari 2016

Kepala UPT
Puskesmas Tembilahan Kota

drg. WAHYU WINDA, M.Si


Nip. 19790613 200501 2 006

Anda mungkin juga menyukai