Anda di halaman 1dari 2

PEMANTAUAN BERKALA PELAKSANAAN PROSEDUR PEMELIHARAAN

DAN STERILISASI INSTRUMEN


No. Dokumen : SPO/ 8.6.1.3/LOG/003 Ditetapkan Oleh Kepala
UPTD Puskesmas Sentolo I
No. Revisi : 0
Puskesmas
Sentolo I
SPO Tanggal Terbit : 2 Januari 2015
dr. Sandrawati Said, M.Kes
Halaman : 1/1
NIP: 19610402 198903 2 007

1. Pengertian Adalah langkah-langkah tehnis yang harus diikuti oleh petugas


alkes dalam melaksanakan kegiatan pemantauan berkala
pelaksanaan prosedur pemeliharaan dan sterilisasi instrumen.
2. Tujuan 1 Alat selalu dalam kondisi siap dan laik pakai.
2 Usia tehnis alat dapat di capaI.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No 8.6.1.1/086 tahun 2015 tentang
Petugas pemantau pelaksanaan prosedur pemeliharaan dan
sterilisasi instrumen.
4. Refensi Materi pelatihan pemeliharan alat kesehatan tahun 2014
5. Langkah – Langkah : Diagram Alir
5.1. Petugas membuat instrumen
pemantauan pelaksanaan
prosedur pemeliharaan dan
sterilisasi instrumen.
5.2. Petugas mengidentifikasi alat –alat
yang akan dipantau.
5.3. Petugas melaksanakan pemantauan
secara periodik sesuai dengan
karakteristik dan jenis alat.
5.4. Petugas melaksanakan evaluasi
hasil pemantauan.
5.5. Petugas melaksanakan analisis data.
5.6. Petugas membuat rencana tindak
lanjut.
5.7. Petugas melaksanakan tindak lanjut
hasil pemantauan.
5.8. Petugas mendokumentasikan
kegiatan.

6. Unit terkait : 1. BP Umum


2. KIA KB
3. BP Gigi
4. UGD
5. Rawat inap
6. Kamar bersalin
7. Poned
1. Pengertian Adalah standar baku langkah-langkah tehnis yang harus diikuti oleh
petugas alkes dalam melaksanakan kegiatan pemeliharaan yang
berdasarkan prasyarat dan urutan kerja yang harus diikuti

2. Tujuan 1 Alat selalu dalam kondisi siap dan laik pakai


2 Usia tehnis alat dapat di capai

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No 8.6.1.1/086 tahun 2015 tentang


Pemisahan alat kesehatan yang perlu di steril dan peralatan yang
perlu perawatan lebih lanjut

4. Refensi Materi pelatihan pemeliharan alat kesehatan tahun 2014

5. Langkah – Langkah : Diagram Alir

5.9. Menyiapkan formulir lembar kerja


pemeliharaan, laporan kerja dan kartu
pemeliharaan alat
5.10. Pendataan alat
5.11. Pengecekan dan pembersihan
seluruh bagian alat
5.12. Pengencangan/tightening
5.13. Pengencekan bagian alat dan
fungsi komponen
5.14. Penggantian bahan
pemeliharaan
5.15. Pengecekan kinerja alat/uji
fungsi
5.16. Penyetelan/adjustment
5.17. Pengisian formulir lembar kerja.
:
6. Unit terkait 8. BP Umum
9. KIA KB
10. BP Gigi
11. UGD
12. Rawat inap
13. Kamar bersalin
14. Poned

Anda mungkin juga menyukai