Anda di halaman 1dari 2

No.

: 08/PAP2/VIII/2023 Pandeglang, 07 Agustus 2023


Lamp : 1 lembar
Hal. : Surat Edaran Dalam Rangka HUT RI ke-73

SURAT EDARAN
Kepada
Yth. Bapak/ Ibu/ Sodara
Warga Perum Puri Anugrsah Pratama 2
Di tempat

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Salam sejahtera bagi kita semua.Puji syukur semoga Allah selalu melimpahkan
segala Nikmat-Nya kepada kita semua,sehingga kita tetap semangat melaksanakan
aktivitas kita sehari-hari. Amin

Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke


73 dan untuk lebih mempererat tali silaturahmi antar warga Perumahan Puri anugrah
pratama 2, maka kita akan mengadakan aneka perlombaan dan permainan untuk
keluarga dalam lingkup warga Perum.Puri anugrah pratama 2.

Berdasarkan hasil Rapat Panitia HUT RI ke-73 di lingkungan Perumahan Puri


anuugrah pratama 2 pada tanggal 7 Agustus 2014, diputuskan beberapa hal sebagai
berikut :

1. Lomba dan Jadwal Permainan (terlampir)


2. Iuran Partisipasi Warga untuk pemberian hadiah perlombaan SUKARELA.
3. Iuran sukarela dapat langsung dibayarkan kepada pengedar surat edaran.

Demikian pemberitahuan ini kami sampaikan dan kami berharap partisipasi Bapak/Ibu dalam
memeriahkan acara HUT RI-73 di Perumahan Puri anugrah pratama 2.

Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

Ketua RT 09/09 Sekretaris

M. Surwiadi Deni ferdiansah


DAFTAR LOMBA DAN JADWAL PELAKSANAAN

Ketua : Sultoni
MC : Arya

MACAM LOMBA
Sabtu, 16 Agustus 2023 (Khusus Bapak2/Ibu2)
1. Lomba Klereng
2. Lomba memecahkan balon
3. Lomba Makan Kerupuk
4. Lomba joget balon
5. Lomba paku botol
6. Lomba Tarik sarung
7. Lomba kardus jabrig

Minggu, 17 Agustus 2023 (Khusus Anak-anak)


Kategori 1-2 Tahun
 Lomba Memindahkan bendera kedalam botol
Kategori 3-5 Tahun
 Lomba Makan Kerupuk
 Lomba bawa Kelereng pakai sendok
 Lomba masukan Paku dalam botol
 Lomba Memindahkan ikan
Kategori 6 Tahun Keatas
 Lomba ambil coin dibuah pepaya
 Lomba bawa Kelereng pakai sendok
 Lomba masukan Paku dalam botol
 Lomba Makan Kerupuk
 Karet muka
 Tarik tambang
 Tiup lilin pake stoking
 Koin terigu
 Pindahin bola ke gelas ( Ikat kepala )
 Balap karung pake helm

Anda mungkin juga menyukai