Anda di halaman 1dari 1

LAMPIRAN

a. Tugas-tugas:
1. Mengkoordinir pelaksanaan pelayanan di Poli Umum, KIA, Poli Gigi dan Poli Spesialis.
2. Menyusun rencana kerja dan anggaran tahunan
3. Merencanakan progam pengembangan Unit Rawat Jalan
4. Merencanakan kebutuhan obat dan alat-alat.
5. Melaksanakan kegiatan penyuluhan kesehatan.
6. Melakukan komunikasi dan koordinasi secara periodik dengan dokter tetap dan dokter mitra serta
jajaran unit rawat jalan dan unit lainnya.
7. Melakukan pemantauan kepuasan pasien / pengunjung terhadap pelayanan yang diberikan oleh
unit pelayanan rawat jalan.
8. Melakukan koreksi dan cara pembenahan terhadap penyimpangan atau kesalahan dari unit
pelayanan rawat jalan.
9. Mengawasi pelaksanaan pelayanan dan tugas-tugas di Unit Rawat Jalan.
10. Membuat laporan harian dan bulanan kinerja pelayanan dan melaporkan kepada Kepala
Bagiannya.
11. Membuat laporan tahunan.
12. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan langsung dan atau Direksi.
b. Wewenang :
1. Memberi saran dan pertimbangan kepada atasan
2. Menilai prestasi kerja bawahan
3. Membimbing dan Memberi arahan kepada bawahan
4. Memberi sanksi ringan kepada bawahan
c. Tanggung jawab :
1. Menjaga kedisiplinan sesuai aturan yang sudah diterapkan RS Mitra Sehat Mandiri Sidoarjo.
2. Menjaga kelancaran pelaksanaan tugas &pelayanandi Unit Rawat Jalan
3. Melakukan pembagian tugas SDM untuk kelancaran pelayanan
4. Mengorganisir, mengarahkan dan mengawasi kinerja SDM Unit Rawat Jalan
5. Monitoring dan Evaluasi tugas dan hasil kerja SDM Unit Rawat Jalan
6. Melakukan perawatan dan pemeliharaan serta keamanan sarana kerja

Anda mungkin juga menyukai