Anda di halaman 1dari 41

RUNDOWN, PIC, DAN LIST PERLENGKAPAN YANG DIBUTUHKAN SETIAP ANAK DIVISI ACARA

PLAN A
Penanggung LIST Jobdesc
Hari/Tanggal Waktu Durasi Kegiatan Keterangan PIC
Jawab PERLENGKAPAN
1. Melakukan
registrasi peserta
(registrasi +
membagikan
Absen peserta,
goodie bag)
pembagian goodie
18.00 – 90 PIC : Lidya 2. Membacakan
Registrasi Peserta Acara, HPD bag, dan Toa
19.30 Menit Manurung pembagian nama-
pembagian
nama kelompok
kelompok
3. Memastikan acara
berjalan sesuai
rundown dan tepat
waktu
Jumat, 21 19.30 – 30 Persiapan Pembacaan tata
Oktober ATK Toa
20.00 Menit keberangkatan tertib
2022
Transportasi, 1. Memastikan acara
Snack time, dan berjalan sesuai
20.00 - 180 Perjalanan menuju ATK, Konsum,
pembagian kamar rundown dan tepat
23.00 Menit venue retreat Acara
melalui grup waktu
whatsapp
Dipastikan kalau
23.00 – 30 makanan masi
Makan Malam Konsum, Perkap
23.30 Menit panas jgn udh
dingin
23.30 – 30 PIC : Ester Mic (2 pcs dari naposo 1. PIC ibadah me-
Ibadah Pembuka Acara, Perkap lead ibadah
00.00 Menit Sitohang bawa sendiri), alat
pembuka (pastikan
persiapan alat dan
pemusik ibadah
Time keeper musik (gitar, keyboard,
sudah siap)
: Lidya dan cajon), ampli,
2. Memastikan acara
Manurung kabel terminal
berjalan sesuai
rundown dan tepat
waktu
1. PIC orientasi me-
lead orientasi
PIC : Nadia Mic (2 pcs dari naposo (pastikan persiapan
Naibaho bawa sendiri), alat yang dibutuhkan
00.00 – 60 Acara, Perkap,
Orientasi Snack time Time keeper music (gitar, keyboard, sudah siap)
01.00 Menit Konsum
: Yohana dan cajon), ampli, 2. Memastikan acara
Hutapea kabel terminal berjalan sesuai
rundown dan tepat
waktu
01.00 – 240
Tidur Malam ATK
05.00 Menit
Sabtu, 22 05.00 - 30 Doa Subuh Acara, ATK Doa Pribadi PIC : Mic (2 pcs dari naposo 1. PIC ibadah me-
Oktober 05.30 Menit Di pimpin : Yohana bawa sendiri), alat lead doa subuh
2022 Amang Donal Hutapea music : keyboard, (pastikan persiapan
Situmorang Time keeper ampli alat dan pemusik
: Juan doa sudah siap)
Siahaan 2. Memastikan acara
berjalan sesuai
rundown dan tepat
waktu
1. PIC senam pagi
memastikan alat
yang dibutuhkan
PIC : Lidya sudah siap dan
Manurung menyiapkan person
05.30 - 30 Acara, Perkap, ampli, kabel aux, toa,
Senam Pagi Time keeper yang akan
06.00 Menit HPD kabel terminal
: Bastian memimpin senam
Sianturi 2. Memastikan acara
berjalan sesuai
rundown dan tepat
waktu
06.00 – 90
Persiapan Diri ATK
07.30 Menit
07.30 – 30 Konsumsi,
Sarapan Pagi
08.00 Menit Perkap
1. PIC ibadah me-
lead ibadah pagi
Dipimpin 3
PIC : Bastian (pastikan persiapan
peserta retreat: Mic (2 pcs dari naposo
Sianturi alat dan pemusik
08.00 – 30 Acara, HPD, 1 pemimpin bawa sendiri), alat
Ibadah Pagi Time keeper ibadah sudah siap)
08.30 Menit ATK pujian musik (gitar, keyboard,
: Widia 2. Memastikan acara
1 baca renungan dan cajon), ampli
Sihotang berjalan sesuai
1 doa syafaat
rundown dan tepat
waktu
08.30 – 90 Sesi 1 dan Diskusi Acara, HPD Pembukaan sesi PIC : Juan Mic (2 pcs dari naposo 1. PIC sesi me-lead
10.00 Menit “GENERASI dengan 1 lagu Siahaan bawa sendiri), ampli, sesi (pastikan
ORANG Time keeper proyektor, laptop, persiapan
BERIMAN” : Nadia kabel terminal pembicara, alat dan
Naibaho pemusik sesi sudah
siap)
2. Memastikan acara
berjalan sesuai
rundown dan tepat
waktu
1. PIC games me-
lead games
(pastikan
PIC : Ester
perlengkapan yang
Sitohang
10.00 – 30 Acara, HPD, dibutuhkan sudah
Games Ringan Time keeper
10.30 Menit Perkap siap)
: Yohana
2. Memastikan acara
Hutapea
berjalan sesuai
rundown dan tepat
waktu
10.30 - 30 Konsumsi,
Snack Time Snack Time
11.00 Menit Perkap
1. PIC games me-
lead games
(pastikan
PIC : Widia
Mic (2 pcs dari naposo perlengkapan yang
Sihotang
11.00 - 90 Pembukaan sesi bawa sendiri), ampli, dibutuhkan sudah
Lomba 1 dan 2 Acara, HPD Time keeper
12.30 Menit dengan 1 lagu proyektor, laptop, siap)
: Lidya
kabel terminal 2. Memastikan acara
Manurung
berjalan sesuai
rundown dan tepat
waktu
12.30 – 90 Makan Siang dan Konsumsi,
14.00 Menit Istirahat Perkap, ATK
Lomba 1: PIC : Nadia 1. PIC sesi me-lead
Sesi 2 sesi (pastikan
14.00 – 90 Pengetahuan Isi Naibaho
“LORD OF YOUR Acara, HPD persiapan
15.30 Menit Alkitab Time keeper
WORLD” pembicara, alat dan
Lomba 2 : Susun : Juan
pemusik sesi sudah
siap)
2. Memastikan acara
ayat Siahaan
berjalan sesuai
rundown dan tepat
waktu
15.30 - 30 Konsumsi,
Snack Time
16.00 Menit Perkap
90 Pembukaan sesi 1. PIC games me-
Menit dengan 1 lagu lead games
(pastikan
PIC : Juan
Mic (2 pcs dari naposo perlengkapan yang
Siahaan
16.00 - bawa sendiri), ampli, dibutuhkan sudah
Lomba 3 Acara, HPD Time keeper
17.30 proyektor, laptop, siap)
: Ester
kabel terminal 2. Memastikan acara
Sitohang
berjalan sesuai
rundown dan tepat
waktu
17.30 – 60 Mandi sore dan
ATK
18.30 Menit Persiapan Diri
18.30 – 30
Makan Malam Konsum, Perkap
19.00 Menit
19.00 – 60 Sesi Program BPH, Acara Pembicara : PIC : Bastian Proyektor, mic (2 pcs 1. PIC sesi me-lead
20.00 Menit Naposo Amang St Manik Sianturi dari naposo bawa sesi (pastikan
dan BPH Time keeper sendiri), ampli, kabel persiapan
: Widia terminal pembicara, alat dan
Sihotang pemusik sesi sudah
siap
2. Memastikan acara
berjalan sesuai
rundown dan tepat
waktu
1. PIC sesi me-lead
sesi (pastikan
persiapan
Sesi 3 PIC : Lidya
pembicara, alat dan
“NAPOSO Lomba 3 : Manurung Mic (2 pcs dari naposo
20.00 - 90 pemusik sesi sudah
BULUNG Acara, HPD Creative Time keeper bawa sendiri), kabel
21.30 Menit siap
BERINTEGRITAS” Performance : Bastian terminal
2. Memastikan acara
Sianturi
berjalan sesuai
rundown dan tepat
waktu
1. PIC sesi me-lead
sesi (pastikan
PIC :
Pembasuhan kaki : persiapan
Yohana
ember (10 pcs) , lap pembicara dan alat
21.30 – 120 Fellowship Prayer Acara, Perkap, Sharing, Doa Hutapea
bersih, lilin (70 pcs) sudah siap
23.30 Menit & Pembasuhan Kaki HPD Berantai Time keeper
Alat musik (gitar, 2. Memastikan acara
: Nadia
keyboard, dan cajon) berjalan sesuai
Naibaho
rundown dan tepat
waktu
1. memastikan alat
Mic (2 pcs dari naposo musik dan lokasi
bawa sendiri), kabel api unggun
23.30 – 60 Live Music dan Api Acara, Perkap,
Snack Time terminal, Alat musik 2. Memastikan acara
00.30 Menit Unggun Konsum
(gitar, keyboard, dan berjalan sesuai
cajon) rundown dan tepat
waktu

00.30 – 330
Tidur Malam ATK
06.00 Menit
06.00 - 60
Persiapan Diri ATK
07.00 Menit
07.00 - 30 Konsumsi,Perka
Sarapan Pagi
07.30 Menit p
PIC : Lidya 1. PIC games di
Manurung, masing-masing pos
Widia me-lead games
Sihotang, (pastikan
Ester perlengkapan yang
Sitohang, dibutuhkan sudah
Bastian siap)
07.30 – 90 Acara, Perkap,
Outbond Sianturi, 2. Memastikan acara
09.00 Menit HPD
Nadia berjalan sesuai
Naibaho, rundown dan tepat
Yohana waktu
Minggu, 23 Hutapea,
Oktober Time keeper
2022 : Juan
Siahaan
09.00 – 60
Persiapan Diri ATK
10.00 Menit
1. PIC ibadah me-
lead ibadah puncak
Koor naposo, mic (2 pcs dari naposo
PIC : Ester (pastikan persiapan
koor wijk bawa sendiri), ampli,
Sitohang alat dan pemusik
10.00 – 150 Ibadah Puncak dan Maragenda : kabel terminal,
Acara, HPD Time keeper ibadah sudah siap)
12.30 Menit Perjamuan Kudus Amang St. Manik kantong persembahan,
: Widia 2. Memastikan acara
Kotbah : Amang alat musik (gitar,
Sihotang berjalan sesuai
Donal Situmorang keyboard, dan cajon)
rundown dan tepat
waktu
12.30 – 30 Makan Siang Konsumsi,
13.00 Menit Perkap
utk dokumentasi :
13.00 – 120 Persiapan dan
ATK, Perkap persiapkan banner
15.00 Menit Pulang
untuk foto2 bersama
Perjalanan Pulang
15.00 - BPI, ATK,
- menuju HKBP Snack Time
tiba Konsumsi
Jatiwaringin

PLAN B
Hari/ Penanggung LIST
Waktu Durasi Kegiatan Keterangan PIC
Tanggal Jawab PERLENGKAPAN
Absen peserta,
18.00 - 90 pembagian goodie bag, PIC : Lidya
Registrasi Peserta Acara, HPD Toa
19.30 Menit dan pembagian Manurung
kelompok
Jumat, 21
19.30 – 30 Persiapan
Oktober ATK Pembacaan tata tertib Toa
20.00 Menit keberangkatan
2022
Transportasi, Snack
20.00 - 180 Perjalanan menuju ATK, Konsum, time, dan pembagian
00.00 Menit venue retreat Acara kamar melalui grup
whatsapp
Dipastikan kalau
00.00 – 30
Makan Malam Konsum, Perkap makanan masi panas
00.30 Menit
jgn udh dingin

PIC : Ester Mic (2 pcs dari naposo


Sitohang bawa sendiri), alat musik
00.30 – 30
Ibadah Pembuka Acara, Perkap Time keeper : (gitar, keyboard, dan
01.00 Menit
Lidya cajon), ampli, kabel
Manurung terminal

01.00 – 240
Tidur Malam ATK
05.00 Menit

PIC : Yohana
Doa Pribadi Mic (2 pcs dari naposo
05.00 - 30 Hutapea
Doa Subuh Acara, ATK Di pimpin : Amang bawa sendiri), alat music :
05.30 Menit Time keeper :
Donal Situmorang keyboard, ampli
Juan Siahaan
PIC : Nadia
Sabtu, 22
05.30 - 60 Senam Pagi & Acara, Perkap, Naibaho ampli, kabel aux, toa,
Oktober
06.30 Menit Orientasi HPD Time keeper : kabel terminal
2022
Bastian Sianturi
06.30 – 60
Persiapan Diri ATK
07.30 Menit
07.30 – 30 Konsumsi,
Sarapan Pagi
08.00 Menit Perkap
Dipimpin 3 peserta
PIC : Bastian Mic (2 pcs dari naposo
retreat:
08.00 – 30 Acara, HPD, Sianturi bawa sendiri), alat musik
Ibadah Pagi 1 pemimpin pujian
08.30 Menit ATK Time keeper : (gitar, keyboard, dan
1 baca renungan
Widia Sihotang cajon), ampli
1 doa syafaat
Sesi 1 dan Diskusi PIC : Juan Mic (2 pcs dari naposo
08.30 – 90 “GENERASI Pembukaan sesi dengan Siahaan bawa sendiri), ampli,
Acara, HPD
10.00 Menit ORANG 1 lagu Time keeper : proyektor, laptop, kabel
BERIMAN” Nadia Naibaho terminal
PIC : Ester
10.00 – 30 Acara, HPD, Sitohang
Games Ringan
10.30 Menit Perkap Time keeper :
Yohana Hutapea
10.30 - 30 Konsumsi,
Snack Time Snack Time
11.00 Menit Perkap
PIC : Widia
Mic (2 pcs dari naposo
Sihotang
11.00 - 90 Pembukaan sesi dengan bawa sendiri), ampli,
Lomba 1 dan 2 Acara, HPD Time keeper :
12.30 Menit 1 lagu proyektor, laptop, kabel
Lidya
terminal
Manurung
12.30 – 90 Makan Siang dan Konsumsi,
14.00 Menit Istirahat Perkap, ATK
PIC : Nadia
Sesi 2 Lomba 1: Pengetahuan
14.00 – 90 Naibaho
“LORD OF YOUR Acara, HPD Isi Alkitab
15.30 Menit Time keeper :
WORLD” Lomba 2 : Susun ayat
Juan Siahaan
15.30 - 30 Konsumsi,
Snack Time
16.00 Menit Perkap
PIC : Juan Mic (2 pcs dari naposo
16.00 - 90 Pembukaan sesi dengan Siahaan bawa sendiri), ampli,
Lomba 3 Acara, HPD
17.30 Menit 1 lagu Time keeper : proyektor, laptop, kabel
Ester Sitohang terminal
17.30 – 60 Mandi sore dan
ATK
18.30 Menit Persiapan Diri
18.30 – 30
Makan Malam Konsum, Perkap
19.00 Menit
PIC : Bastian
Proyektor, mic (2 pcs dari
19.00 – 60 Sesi Program Pembicara : Amang St Sianturi
BPH, Acara naposo bawa sendiri),
20.00 Menit Naposo Manik dan BPH Time keeper :
ampli, kabel terminal
Widia Sihotang
Sesi 3 PIC : Lidya
Mic (2 pcs dari naposo
20.00 - 90 “NAPOSO Lomba 3 : Creative Manurung
Acara, HPD bawa sendiri), kabel
21.30 Menit BULUNG Performance Time keeper :
terminal
BERINTEGRITAS” Bastian Sianturi
Pembasuhan kaki : ember
PIC : Yohana
(10 pcs) , lap bersih, lilin
21.30 – 120 Fellowship Prayer Acara, Perkap, Hutapea
Sharing, Doa Berantai (70 pcs)
23.30 Menit & Pembasuhan Kaki HPD Time keeper :
Alat musik (gitar,
Nadia Naibaho
keyboard, dan cajon)
Mic (2 pcs dari naposo
bawa sendiri), kabel
23.30 – 60 Live Music dan Api Acara, Perkap,
Snack Time terminal, Alat musik
00.30 Menit Unggun Konsumsi
(gitar, keyboard, dan
cajon)
00.30 – 330
Tidur Malam ATK
06.00 Menit
Minggu, 23 06.00 - 60
Persiapan Diri ATK
Oktober 07.00 Menit
07.00 - 30
Sarapan Pagi Konsumsi,Perkap
07.30 Menit
PIC : Lidya
Manurung,
Widia Sihotang,
Ester Sitohang,
07.30 – 90 Acara, Perkap, Bastian Sianturi,
Outbond
09.00 Menit HPD Nadia Naibaho,
Yohana
Hutapea,
Time keeper :
Juan Siahaan
09.00 – 60
Persiapan Diri ATK
10.00 Menit
2022
mic (2 pcs dari naposo
Koor naposo, koor wijk
PIC : Ester bawa sendiri), ampli,
Maragenda : Amang St.
10.00 – 150 Ibadah Puncak dan Sitohang kabel terminal, kantong
Acara, HPD Manik
12.30 Menit Perjamuan Kudus Time keeper : persembahan, alat musik
Kotbah : Amang Donal
Widia Sihotang (gitar, keyboard, dan
Situmorang
cajon)
12.30 – 30 Konsumsi,
Makan Siang
13.00 Menit Perkap
utk dokumentasi :
13.00 – 120 Persiapan dan
ATK, Perkap persiapkan banner untuk
15.00 Menit Pulang
foto2 bersama
Perjalanan Pulang
15.00 - BPI, ATK,
- menuju HKBP Snack Time
tiba Konsumsi
Jatiwaringin
ACARA RETREAT NAPOSOBULUNG
USUL TEMA PER SESI
TEMA : RACE 3.0
SUB TEMA : 1 Petrus 4 : 10
"Layanilah seorang akan yang lain, sesuai dengan karunia yang telah diperoleh tiap-tiap orang sebagai pengurus yang baik dari kasih karunia
Allah."

Sesi I
Judul : GENERASI ORANG BERIMAN
Pembicara : Amang Pdt Eldarton Simbolon
Keterangan : Diskusi
Tujuan :
1. Pentingnya iman terhadap naposobulung
2. Mengenali kepercayaan dan kasih Tuhan kepada kita
3. Diriku untuk Tuhan
4. Bertumbuh, Berbuah, dan Berdampak (3B)
5. Menjadi terang dan garam dunia

Sesi II
Judul : NAPOSO BULUNG BERINTEGRITAS
Pembicara : Maria Sidabutar
Keterangan :
Tujuan :
1. Menjadikan Naposo Bulung HKBP Jatiwaringin yang berintegritas dalam kehidupan dan pelayanan

Sesi III
Judul : LORD OF YOUR WORLD
Pembicara : Inang Pdt Sonny Sinaga
Keterangan : Pendalaman Alkitab (PA)
Tujuan :
1. Disituasi apapun kita tetap mengingat Tuhan sebagai prioritas utama diberbagai keadaan hidup.
2. Sehebat apapun manusia harus tetap beribadah dan mengingat Tuhan.
3. Tuhan lebih besar dari apapun.

LOMBA INDOOR
Lomba 1 = Pengetahuan Isi Alkitab
Pilihan Ganda dari kitab :
a. Kejadian
b. Keluaran
c. Matius
d. Lukas
Kebutuhan :
1. HVS
2. Pulpen
3. Penjaga di setiap kelompok (panitia)

Lomba 2 = Susun Ayat Alkitab


Kebutuhan :
a. Proyektor
b. Laptop
c. Kertas HVS
d. Kabel HDMI

Lomba 3 = Creative Performance


Pilihan :
1. Nyanyi
2. Drama
3. Menari
4. Stand Up Comedy

ICE BREAKING
Games ice breaking
1. Aku mengasihi …

GAMES OUTDOOR
Games 1 = Sambung Jalan
Kebutuhan :
a. Kardus
b. Tali rafia
Games 2 = Bola Air
Kebutuhan :
a. Bola-bola kecil
b. Ember
c. Kolam renang
Games 3 = Estafet tepung
Kebutuhan :
a. Tepung
b. 2 ember
c. Koran
Games 4 = Ular Naga
Kebutuhan :
a. Tali rafia
b. Balon (kalo bisa yg tebel)
c. Pompa
Dikasi : 2x kesempatan

Nama Setiap Kelompok


1. Yunus
2. Nuh
3. Daniel
4. Yudas
5. Maria
6. Daud
7. Hawa
8. Isaac
9. Yakub
10. Musa
11. Firaun
12. Zakheus
TAG LINE
RACE 3.0 : BANGKIT UNTUK MELAYANI, RAYAKAN DENGAN IMAN

PERSIAPAN YANG HARUS DI BELI LANGSUNG DAN PESAN ONLINE

PESAN ONLINE :
1. KAOS = 110 pcs ֍
2. LANYARD = 100 pcs ֍
3. BOOKLET = 100 pcs
4. HADIAH LOMBA :
 Payung = 10 pcs
 Botol = 10 pcs
 Handuk = 10 pcs
5. TOTEBAG = 100 pcs
6. PULPEN = 100 pcs
7. NAMETAG & TALI = 100 pcs ֍

BELI LANGSUNG
1. LILIN :
 Lilin biasa 100 pcs untuk doa subuh
 Lilin besar 1 pcs untuk di meja altar
 Lilin panjang 10 pcs untuk fellowship
2. HADIAH LOMBA MAKANAN :
 Bengbeng 5 pack
N = 30 orang
1 Pack = 17 pcs
1 Pack = 29.000
 Nabati 7 pack
N = 30 orang
1 Pcs = 1.800
 Chitato besar 6 pcs
N=6
 Goriorio 4 pack
N = 70
1 Pack = 20 pcs
1 Pack = 9.000
 Chocolatos 4 pack
N = 70
1 Pack = 20 pcs
1 Pack = 17.000
 Top 3 pack
N = 70
1 Pack = 24 pcs
1 Pack = 21.000
3. PERJAMUAN KUDUS :
 Anggur 2 btl
 Roti 2 sac
4. KERTAS KADO = 10 LBR
5. PERALATAN LOMBA OUTBOND :
 Tali rafia = 2ball
 Tepung = 7 kg
 Kardus = 15 pcs
 Koran = 5lembar
 Balon = 100pcs
 Gunting = 5pcs
 Lakban bening = 3roll
 Ember = 15pcs
 Pompa balon = 5pcs

LIST PERLENGKAPAN YG HARUS DISIAPIN :

1. TOA = 1 pcs
2. MIC = 4 pcs
3. ALAT MUSIK :
 Gitar = 1 pcs
 Keyboard = 1 pcs
 Cajon = 1 pcs
4. AMPLI = 1 pcs
5. KABEL TERMINAL =
- Roll 1 pcs
- Kotak Panjang 5 pcs
6. KABEL AUX = 1 pax
7. KABEL JACK = 1 pcs
8. PROYEKTOR = 1 pcs
9. EMBER 15 PCS
10. SPEAKER JALAN = 1 pcs
11. LAMPU KERLAP KERLIP = punya amang donald
12. LAP :
 Lap kering bersih 10 pcs
 Lap basah bersih 10 pcs
13. 3 KANTONG PERSEMBAHAN
14. PINJAM TATAKAN LILIN = 100 pcs KE REMAJA
15. ULOS WARNA HIJAU = 1 pcs UTK MEJA ALTAR
16. Bola-bola kecil = pinjem ke sekolah minggu
17. Kertas HVS = 1 rim
18. Gunting = 5 pcs
19. Pompa balon = 5 pcs

KEBUTUHAN PESERTA YANG HARUS DISIAPKAN

1. Pakaian yang cukup untuk 3h2m


2. Obat-obatan pribadi
3. Kaos + celana training hitam untuk games outdoor (siap kotor)
4. Alkitab
5. Sendal
6. Jaket
7. Kaos kaki
8. Handuk & Alat mandi
9. Baju bebas sopan warna putih untuk fellowship
10. Baju rapih kemeja atau blouse untuk ibadah puncak hari minggu nuansa biru
11. Sepatu keds
12. Jas Hujan Ponco
13. Payung
PENGELUARAN DIVISI ACARA

PENGELUARAN
ACARA
1 Booklet
a. Pulpen 1.000 100 100.000
b. Buku (Tata ibadah, sesi, notes) 10.000 100 1.000.000
2 Hadiah games
Juara I
Payung 28.000 10 280.000
Juara II
Botol Minum 15.000 10 150.000
Juara III
Handuk 10.000 10 100.000
Kertas Kado 5.000 10 50.000
3 Hadiah Apresiasi
Bengbeng 30.000 5 150.000
Nabati 20.000 7 140.000
Chitato besar 20.000 6 120.000
Goriorio 15.000 4 60.000
Chocolatos 20.000 4 80.000
Top 20.000 3 60.000
4 Perjamuan Kudus
Anggur Merah Perjamuan 90.000 2 180.000
Roti 20.000 2 40.000
5 Name Tag dan Tali 5.000 100 500.000
6 Peralatan Games Outbond
Tali Rafia 15.000,00 1 15000
Bola Sepak 15.000,00 8 120000
Pipa 100.000,00 1 100000
Tepung 20.000,00 5 100000
Balon 35.000,00 1 35.000
7 Souvenir
Kaos 60.000,00 100 6.000.000
Goodie Bag 3.000,00 100 300.000
Lanyard 2 Sisi 9.000,00 100 900.000
8 Pembicara 500.000,00 3 1.500.000
Total Pengeluaran Acara 12.080.000
RUNDOWN BOOKLET

a. IBADAH PEMBUKA
01 Panggilan Beribadah (Dibawakan Naposo)
L: Masuklah melalui pintu gerbangNya dengan nyanyian syukur, ke dalam pelataranNya dengan pujipujian, bersyukurlah
kepadaNya dan pujilah namaNya. Nyanyikanlah dengan sukacita “ABBA BAPA” !
02 Bernyanyi : “ABBA BAPA”
Abba, kupanggil Engkau ya Bapa
Nama terindah di dalam hidupku
Lebih dari s'galanya

Abba, kupanggil Engkau ya Bapa


Kau layakkan aku jadi anakMu
MemanggilMu Yesus

Lebih tinggi dari langit


Begitulah kasih Bapa
Lebih dalam dari lautan
Engkau mengasihiku
Lebih luas dari bumi
Tak terjangkau pikiranku
Semuanya Kau sediakan bagiku
Yesus ku cinta Kau
03 Doa Pembuka
04 Pembacaan Ayat Malam
05 Acara Pembukaan Parheheon Naposo HKBP Jatiwaringin
09.1 Ketua Seksi Naposo :
Berdasarkan Program Kerja Seksi Naposo HKBP Jatiwaringin, kita akan mengadakan Parheheon Naposo. Untuk itu, rangkaian
Parheheon Naposo kita akan melaksanakannya mulai hari ini, 21 Oktober 2022 – 23 Oktober 2022. Semoga Tuhan memberkati
seluruh rangkaian kegiatan, semua naposo bersukacita dan sama- sama bertumbuh di dalam Tuhan.
Untuk itu, kami memohon kesediaan Pimpinan Jemaat HKBP Jatiwaringin, Amang Pdt. Eldarton Simbolon untuk membuka
Parheheon Naposo saat ini.
09.2 Pimpinan Jemaat HKBP Jatiwaringin :
Saudara- saudara yang dikasihi oleh Yesus Kristus, sepatutnyalah kita bersyukur kepada Tuhan Raja gereja yang mengijinkan kita
berkumpul di sini dalam rangka pelaksanaan ibadah pembukaan kegiatan Parheheon Naposo HKBP Jatiwaringin Tahun 2022 ini.
Maka dengan mengucap syukur kepada Tuhan, saya Pdt. Eldarton Simbolon membuka Parheheon Naposo HKBP Jatiwaringin
Ressort Jatiwaringin Distrik 8 DKI Jakarta dengan resmi dan dilaksanakan: Di dalam nama Allah Bapa dan nama AnakNya
Tuhan Yesus Kristus dan nama Roh Kudus. Amin
09.3 Jemaat :
Ya Yesus Raja Gereja, bagiMulah hormat, pujian dan kemuliaan kini dan kekal.
09.4 Pimpinan Jemaat HKBP Jatiwaringin :
Marilah kita upayakan Parheheon Naposo ini sebagai persembahan yang harum bagi Tuhan dengan melaksanakan seluruh
rangkaian kegiatan Parheheon Naposo ini berdasarkan Firman Tuhan di dalam kasih persaudaraan.
09.5 Jemaat :
Di hadapanMu ya Tuhan, kami berjanji : Semua rangkaian kegiatan Parheheon Naposo ini akan kami lakukan sesuai firmanMu di
dalam kasih persaudaraan. Biarlah RohMu, menguasai hati dan pikiran kami, mengajar dan membimbing kami, supaya melalui
kegiatan Parheheon Naposo ini kami sama-sama bersukacita dan bertumbuh dalam iman kepadaMu.
06 Doa Syafaat
07 Bernyanyi : “Kaulah Kuatku”
Meskipun musuh di depanku
Rintangan menghadang langkahku
Ku tahu sungguh Engkau bersamaku

Beribu rebah di kiriku


Berlaksa di sisi kananku
Ku tahu janji-Mu Engkau bersamaku

Takkan pernah goyah keyakinanku


Pada diri-Mu Yesus Tuhanku
Tiada yang seperti diri-Mu

Reff:
Kaulah kuatku kebanggaanku…
Gunung batu dan keselamatanku
Kuat tangan-Mu perlindunganku
Kaulah Allah sumber kemenanganku

08 Doa Penutup

b. DOA SUBUH
01 Bernyanyi : “Bapa Ku Datang PadaMu”
Bapa kudatang pada-Mu
Naikkan ucapan syukur
Atas kasih anugrah-Mu
Yang indah setiap hari
Pagi hari, siang hari,
Sore dan malam hari
Tak hentinya mengucap syukur
Atas kebaikan-Mu.

02 Panggilan Beribadah
Pemimpin :
Marilah umat kepunyaan Tuhan, beribadahlah kepada Tuhan.
Marilah kita sujud menyembah, berlutut dihadapan Tuhan yang menjadikan kita. Sebab Dialah Allah kita, dan kitalah umat
gembalaanNya dan kawanan domba tuntunan tanganNya.

Arahkanlah hati dan pikiran kepada Tuhan, marilah kita menikmati persekutuan ini dengan Bapa yang Pengasih yang telah
memelihara kehidupan kita, membawa kita sekalian sampai pada saat ini.
Dalam Rahmat dan AnugerahNya kita dipelihara, dalam pengasihanNya kita dijaga, dalam kelimpahanNya kita diberkati.
(SAAT TEDUH “Bapa Ku datang padaMu”)

03 Bernyanyi : BE. No. 566 “Na Badia”


Na badia do Ho, dipuji rohangkondo
Diboto rohangkondo mandok : Badia do Ho.
Kudus, Kudus, Kudus, Tuhanku Maha Kudus
Hatiku Memuji NamaMu: Kau Maha Kudus.

Holy, Holy, Holy, My heart, My heart adores You


My heart is glad to say the words : You are holy, Lord.
Santo Santo Santo, Micorazon teadora
Micorazon tesa bedecir : Santoeres senor.
04 Votum – Introitus – Doa
PEMIMPIN :
Di dalam Nama Allah Bapa, dan Nama AnakNya Tuhan Yesus Kristus dan Nama Roh Kudus, yang menciptakan langit dan bumi.
Amin
Allah itu bagi kita tempat perlindungan dan kekuatan, sebagai penolong dalam kesesakan sangat terbukti. Sebab itu kita tidak
akan takut, sekalipun bumi berubah, sekalipun gunung-gunung goncang di dalam laut. Haleluya !
Marilah kita berdoa :Tuhan, kini kami datang ke hadapanMu.
JEMAAT :
Tuhan kasihanilah kami, orang yang berdosa ini.
PEMIMPIN :
Tuhan Yesus Kristus, Anak Allah kasihanilah kami
JEMAAT :
Kemuliaan bagiMu Allah kami, kemuliaan bagiMu.
PEMIMPIN :
Ya, Raja surgawi, ya Penghibur, ya Roh kebenaran yang ada disegala tempat dan yang memenuhi segalanya, Tempat kemurahan
dan Pemberi Hidup, datanglah dan tinggallah di dalam kami, murnikanlah kami dari segala kekurangan dan selamatkanlah jiwa
kami, ya Yang Maha Baik.
JEMAAT :
Dengan terbangun dari tidur , aku bersyukur kepadaMu, ya Tritunggal Kudus, karena Engkau, oleh kemurahan dan kesabaranMu
yang besar, tidak murka padaku orang berdosa ini karena kesalahan dan dosa-dosaku
PEMIMPIN :
Tetapi karena keadilanMu Engkau mengasihi aku, aku yang berlutut pasrah kepadaMu karena dosa-dosaku.
JEMAAT :
Dan Engkau telah mengarahkan hatiku, agar aku pada pagi-pagi benar mengarahkan pandanganku kepadaMu dan memuji
kuasaMu.
Terangilah mata rohaniku, dan bukalah mulutku, agar aku mempelajari FirmanMu dan mengerti perintahMu serta melakukan
kehendakMu, dan juga agar aku mengaku padaMu dengan segenap hatiku serta memuji nama yang Kudus dari Allah Bapa, Anak
dan Roh Kudus, sekarang, selalu dan dari kekal hingga kekal.
PEMIMPIN DAN JEMAAT :
Amin !
05 Bernyanyi : KJ. No. 50A : 1, 4 “SabdaMu Abadi”
Sabda Mu abadi, suluh Langkah kami
Yang mengikutinya hidup sukacita

Sabda Mu semua, harta tak terduga


Sungguh memberkati, yang membuka hati
06 Pembacaan Firman
07 Bernyanyi : “ Pribadi Yang Mengenal Hatiku”
Seperti rusa yang haus, rindu aliran sungaiMu
Hatiku tak tahan menungguMu
Bagai padang gersang, menanti datangnya hujan
Begitu pun jiwaku Tuhan
Hanya Engkau, Pribadi yang mengenal hatiku
Tiada yang tersembunyi bagiMu
S'luruh isi hatiku Kau tahu
Dan bawaku, ‘tuk lebih dekat lagi padaMu
Tinggal dalam indahnya dekapan kasihMu.
08 Doa Pribadi
09 Bernyanyi : “Bersyukur Selalu”
Bersyukur selalu bagi kasihMu
di dalam hidupku
Takkan ku ragu atas rencanaMu
tuk masa depanku

Sbagai Bapa yang baik


takkan pernah Kau melupakanku
Sbagai Bapa yg sangat baik
takkan pernah Kau meninggalkanku

Reff:
Ku kan menari dan bersuka
karnaMu oh Yesusku
dan ku kan minum airMu
bagai rusa rindu selalu
ku hidup dalamMu
dan hidupMu di dalamku
Oh Yesusku
Kau sangat kucinta
10 Doa Bapa Kami – Berkat – Amin Amin Amin

c. IBADAH PAGI
01 Saat Teduh
02 Bernyanyi : “Tuhan Yesus Baik”
Tiada berkesudahan kasih setia-Mu Tuhan
Slalu baru rahmat-Mu bagiku
Hari berganti hari tetap ku lihat kasih-Mu
Tak pernah berakhir di hidupku

Reff:
Tuhan Yesus baik, sungguh amat baik
Untuk selama-lamanya Tuhan Yesus baik
Tuhan Yesus baik, sungguh amat baik
Untuk selama-lamanya Tuhan Yesus baik

03 Doa Pembuka
04 Pembacaan Renungan
05 Doa Syafaat
06 Bernyanyi : “Berbahagialah”
Berbahagialah Orang Yang Kesukaannya
Ialah Taurat Tuhan
Yang Merenungkannya Siang Dan Malam
Ia Seperti Pohon
Yang Ditanam Di Tepi Aliran Air
Yang Menghasilkan Buahnya
Pada Musimnya
Dan Yang Tidak Layu Daunnya
Apa Saja Yang Di Perbuatnya
Pasti Berhasil
07 Doa Bapa Kami – Berkat – Amin Amin Amin

d. FELLOWSHIP PRAYER
01 Hanya Yesus Jawaban Hidupku
Kala kucari damai
Hanya ku dapat dalam Yesus
Kala kucari ketenangan
Hanya kutemui di dalam Yesus

Reff:
Tak satu pun dapat menghiburku
Tak seorang pun dapat menolongku
Hanya Yesus jawaban hidupku

02 Ku Tak Dapat Jalan Sendiri


Ku tak dapat jalan sendiri
Tuhan tolonglah daku
Biarlah sinarMu menerangiku
Sbab ku tak dapat jalan sendiri

Reff:
Melewati lembah duka semu
Jalanku gelap dan ngeri
Tuhanku perlu pertolonganmu
Sbab ku tak dapat jalan sendiri

03 Sampaikan Pada Yesus


Saat dunia kecewakan
Dan tak ada satu pun yang peduli
Dia peduli

Saat dunia menyakitkan


Bahkan yang terdekat pergi meninggalkanku
Dia ada

Reff:
Sampaikan pada Yesus
S'gala beban hidupmu
Dia hanya sejauh doa
Saat kau berseru

04 Mengikut Yesus
S'mua kar'na anug'rah-Mu
Hari ini ada
Bukan kar'na kuatku
Namun kar'na Roh-Mu

Kubawa hatiku, penyembahanku


Ku s'makin berkurang
Yesus s'makin bertambah

Reff:
Mengikut Yesus
Itulah kesukaan hatiku
Kulepas semua hakku
Untuk mengenal kehendak-Nya dihidupku

e. IBADAH PUNCAK
01 Panggilan Beribadah (L : Liturgist J : Jemaat)
L : Puji dan syukur kita naikkan kepada Allah yang maha kuasa atas segala kebaikan dan kemurahan yang dilimpahkan
kepada kita. Cinta dan kasih Tuhan merangkul dan mengumpulkan kita dalam persekutuan saat ini, setelah satu bulan ini
kita bisa melaksanakan berbagai rangkaian Parheheon Naposo. Dan saat ini kitab isa melaksanakan Pesta Puncak
Parheheon Naposo Tahun 2022.
J : Puji dan syukur bagimu Tuhan.
Aku hendak mengagungkan Allahku dan Rajaku, dan memuliakan namaNya untuk selamanya.
L : Sebagai wujud rasa syukur kita marilah kita beribadah bersama kepada Tuhan. Beribadalah kepada TUHAN dengan
sukacita, datanglah ke hadapan-Nya dengan sorak-sorai!
J : Hatiku siap ya Tuhan, bernyanyi dan bermazmur, karena Engkau Mahabaik, setia, dan benar.
L : Ketahuilah, bahwa TUHANlah Allah; Dialah yang menjadikan kita dan punya Dialah kita, umat-Nya dan kawanan
domba gembalaan-Nya. Untuk itu arahkanlah hari dan pikiran kita kepada Tuhan, marilah kita menikmati persekutuan ini
dengan Allah yang setia yang telah memelihara kehidupan kita. Mari kita saat teduh !
J : Saat Teduh
(Diiringi Musik KJ. No. 364: 1 : ”Berserah Kepada Yesus”)
L : Masuklah melalui pintu gerbang-Nya dengan nyanyian syukur, ke dalam pelataran-Nya dengan puji-pujian, bersyukurlah
kepada-Nya dan pujilah nama-Nya! Sebab TUHAN itu baik, kasih setia-Nya untuk selama-lamanya, dan kesetiaan-Nya
tetap turun-temurun. Untuk itu nyanyikanlah dengan sukacita : Somba Ma Jahowa !
02 Bernyanyi : BE. No. 585 : 1 – 3 “Somba Ma Johawa”
Somba ma Jahowa Debatanta, Amen Haleluya
Sigomgom langit tano on ro di isina Amen Haleluya
Beta hita lao marsinggang tu joloNa, Amen Haleluya
Na songkal jala na badia do Jahowa, Amen Haleluya
Endehon Amen haleluya, Endehon Amen haleluya
Endehon Amen haleluya, Endehon Amen haleluya
Endehon Amen haleluya, Endehon Amen haleluya
Endehon Amen haleluya, Endehon Amen haleluya

Puji ma Jahowa Debatanta, Amen Haleluya


Parasi roha na sumurung do Ibana, Amen Haleluya
Taendehon ma goar ni Debatanta, Amen Haleluya
Alani denggan ni basaNa na tu hita, Amen Haleluya
Endehon Amen haleluya …….

Sangap di Jahowa Debatanta, Amen Haleluya


Na bonar jala marmulia do Jahowa, Amen Haleluya
Tapatimbul ma goar ni Debatanta, Amen Haleluya
Na tigor jala na sun gogo salelengna, Amen Haleluya
Endehon Amen haleluya …….
03 Votum – Introitus – Doa
L: Di dalam Nama Allah Bapa, dan Nama AnakNya Tuhan Yesus Kristus dan Nama Roh Kudus, yang menciptakan langit
dan bumi. Amin. Sebab jalan - jalan adalah lurus, dan orang benar menempuhnya, tetapi pemberontak tergelincir di situ.
Haleluya !
J: (Menyanyikan :
L: Marilah kita berdoa !
Ya Tuhan Allah yang Mahakuasa dan Mahapengasih. Kami mengucapkan terimakasih kepadaMu, karena Engkau
mengijinkan Naposo HKBP Jatiwaringin untuk melaksanakan Parheheon pada Tahun ini.
J: Trimakasih Tuhan, kiranya melaluin Perheheon ini, anak Naposo HKBP Jatiwaringin ini semakin bertumbuh
dalam iman.
L: Biarlah ya Tuhan, anak – anakMu semakin mencintai firmanMu dan menjadi pengikutMu yang setia.
J: PadaMu Tuhan kami serahkan jiwa raga kami. Menjadi hamba yang setia, taat padaMu.
PadaMu Tuhan kami berikan janji yang teguh, mengikut Dikau Tuhan kami, seumur hidup kami.
L: Tuhan kami tau, itulah yang Engkau kehendaki dalam hidup kami. Karena berulangkali dan dalam berbagai cara Tuhan
telah berbicara kepada kami agar kami bangun dari kegelapan dan mengenal kebahagiaan yang dari Tuhan dan mengikut
Engkau. Karena itu kami merendahkan diri dan memohon kepadaMu :
J: Berikanlah kami Roh Kudus agar kami percaya akan kasihMu dan mendengar FirmanMu yang menjadi dasar
pengharapan kami akan hidup yang kekal.
L: Dengarlah doa kami ini di dalam nama AnakMu, Tuhan Yesus Kristus, Tuhan Kami.
L+J : Amin
04 Bernyanyi : “Jalan Hidup Orang Benar”
Jalan hidup orang benar
Diterangi oleh cahya Firman Tuhan
Jalan hidup orang benar
Semakin terang hingga rembang tengah hari

Reff:
Apabila dia jatuh
Tidaklah dibiarkan sampai terg'letak
S'bab tangan Tuhan jua yang menopangnya
Dan membangunkan dia kembali

05 Hukum Taurat
06 Bernyanyi : “Seputih Bulu Domba”
Tak Kau lupakan diriku
Kau ingatku adalah debu
Tetapi Kau meninggikannya
Di hadapan malaikat-Mu

Tak Kau hapuskan namaku


Dari kitab kehidupan-Mu
Kau tak mau mengakuinya
Di hadapan Bapa
Reff:
Kau Allah yang tiada mengingat lagi
Segala kesalahan
Ku yang telah Engkau ampuni

Walau dosaku merah


Bak kain kesumba
Engkau menjadikanku putih
Seputih bulu domba

07 Pengakuan Dosa
(L : Liturgist S: Semua Lk : Laki-laki Pr : Perempuan)
L : Marilah kita merendahkan diri untuk mengaku dosa kita !
Ya Tuhan Allah Bapa kami yang Mahakuasa dan Pengasih. Dari hari-hari yang lalu sampai pada saat ini, kami
mengingat betapa banyaknya dosa yang telah kita perbuat. Betapa besar pelanggaran-pelanggaran kami di hadapanMu.
Namun, walaupun demikian besarnya dosa dan pelanggaran kami, kami tetap masih merasakan kasihMu. Untuk itu di
Pesta Puncak Parheheon Remaja saat ini, kami bersama-sama datang kehadapan Allah yang Maha Tau. Ampuni kami
Tuhan.
S : Ya Allah, di cah’yaMu tersingkap tiap kesalahan.
Lihatlah kami umatMu yang penuh lumuran dosa
Lk : Tatkala kami hadir dengan berkalungkan kecongkakan dan berpakaian kekerasan;
Pr : Tatkala hati berdiam dalam cemburu, dendam dan amarah
Lk : Tatkala mata memandang dengan kesombongan
Pr : Tatkala tangan terjulur dalam pemerasan dan penindasan
Lk : Tatkala kaki melangkah dalam ketidakpedulian dan ketidakadilan
Pr : Tatkala mulut terbuka dengan sindiran, bualan, caci- maki dan sumpah serapah
L : Tatkala telinga tertutup dari pengajaranMu bahkan justru terbuka untuk kebodohan dan kesesatan
S : Tuhan kasihanilah kami, ampuni dosa kami.
L : Ya Tuhan, bermurah hatilah Engkau ya Tuhan terhadap kami. Kiranya Tuhan berkenan mengampuni segala dosa dan
kejahatan kami. Tiada yang lain yang dapat menjadi pelindung dan penyelamat bagi kami selain dari kasih sayang dan
pembenaranMu. Ya Allah kasihanilah kami orang berdosa ini. Amin.
(Musik : KJ. No. 27: 1 “Meski Tak Layak Diriku”)
L : Marilah kita mendengar janji Tuhan tentang pengampunan dosa kita:
Demikianlah Firman Tuhan : Tetapi engkau memberati Aku dengan dosamu, engkau menyusahi Aku dengan
kesalahanmu. Aku, Akulah Dia yang menghapus dosa pemberontakanmu oleh karena Aku sendiri dan Aku tidak
mengingat-ingat dosamu.
Kemuliaan bagi Allah ditempat yang Mahatinggi !
S : Amin.

08 Bernyanyi : BE. No 169: 1, 3 “Ho Sipangolua”


Ho sipangolu au, sai topot ma au on.
Sai unang mandaodao, Ho sian rohangkon.
Ro Sipangolu ro tibu, baen ma au anakMu tutu.
Dohot mudarMi buri au, ias songon hapas ma au.
Ias tutu, ias tutu, dohot mudarMi buri au, ias songon hapas ma au

Togu ma rohangkon, sai taiti au tu Ho


Ai langkaMi tongtong, naeng tiruonku do
Ro Sipangolu ro tibu, baen ma au anakMu tutu
Dohot mudarMi buri au, ias songon hapas ma au
Ias tutu, ias tutu, dohot mudarMi buri au, ias songon hapas ma au

09 Epistel
10 Bernyanyi : KJ. No 440:1, 4 “Di Badia Topan Dunia”
Di badai topan dunia Tuhanlah Perlindunganmu;
Kendati goncang semesta, Tuhanlah Perlindunganmu!
Reff :
Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, di dunia, di dunia;
Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, tempat berlindung yang teguh.

Ya Gunung Batu yang tetap, Engkaulah Perlindunganku;


di tiap waktu dan tempat Engkaulah Perlindunganku!
Reff :
Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, di dunia, di dunia;
Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, tempat berlindung yang teguh.
11 Pengakuan Iman
12 1. Pujian : 2. Pujian :
13 Warta Jemaat
14 3. Pujian :
15 Bernyanyi : KJ. No 53:1-3 “Tuhan Allah T’lah Berfirman”
Reff :
Tuhan Allah t'lah berfirman, Haleluya,
pada umat sabda hikmat, Haleluya!

1. Buka telinga, hai umatNya, kabar yang baik dengarkanlah!


Buka hatimu:Tuhan datang, hai yang beriman!
2. Barang siapa bertelinga, jangan menutup hatinya;
yang mau belajar, hai dengarlah Firman yang baka!
3. Umat menyambut Jurus'lamat yang dinantikan dunia;
timur dan barat satu jalan, Tuhan pandunya.
16 Khotbah
17 Bernyanyi : KJ. No 375 “Saya Mau Ikut Yesus”, BE. No. 698 “Sai Ihuthononku Jesus”, Mengikut Yesus Keputusanku
Saya mau ikut Yesus, saya mau ikut Yesus sampai
s'lama-lamanya. Meskipun saya susah, menderita
dalam dunia, saya mau ikut Yesus sampai s'lama-lamanya.

Sai ihuthononku Jesus,


Sai ihuthononku Jesus, saleleng-lelengna i.
Nang godang haporsuhon, sai benget do au manaon,
Sai ihuthononku Jesus, saleleng-lelengna i.

1. Mengikut Yesus keputusanku,


Mengikut Yesus keputusanku,
Mengikut Yesus keputusanku.
‘Ku tak ingkar, ‘Ku tak ingkar.

2. Walau sendiri ‘kuikut Yesus,


Walau sendiri ‘kuikut Yesus,
Walau sendiri ‘kuikut Yesus.
‘Ku tak ingkar, ‘Ku tak ingkar.

3. Dunia di b’lakang salib di depan,


Dunia di b’lakang salib di depan,
Dunia di b’lakang salib di depan.
‘Ku tak ingkar, ‘Ku tak ingkar.

4. Maukah engkau mengikut Yesus,


Maukah engkau mengikut Yesus,
Maukah engkau mengikut Yesus.
Selamanya, selamanya.
18 Doa Persembahan – Doa Bapa Kami – Berkat – Amin Amin Amin

f. LAGU PERJAMUAN KUDUS


01 BN 152: 1 “YESUS YANG MENANGGUNG”
Yesus yang menanggung dosa umat manusia
S’lamatkan kami
Yesus yang menanggung dosa umat manusia
S’lamatkan kami
Yesus yang menanggung dosa s’luruh dunia
B’rilah kami damai
Amin, Amin, Amin
02 BN 153: 1 “O, ANAK DOMBA ALLAH”
O Anak Domba Allah, yang mati di salibkan
Hatimu tetap tabah disaat menderita
Kami berhutang nyawa, Kau yang menanggung dosa
Kasihi kami Yesus
03 KJ 368: 1 – 2 “PADA KAKI SALIBMU”
1. Pada kaki salibMu, Yesus, 'ku berlindung;
Air hayat Golgota pancaran yang agung.
Reff:
SalibMu, salibMu yang kumuliakan
Hingga dalam sorga k'lak ada perhentian.

2. Pada kaki salibMu kasihMu kut'rima;


Sinar Bintang Fajar t'rang yang memb'ri cahaya.
Reff:
SalibMu, salibMu yang kumuliakan
Hingga dalam sorga k'lak ada perhentian
04 KJ 387: 1 – 2 “KU HERAN ALLAH MAU MEMB’RI”
1. 'Ku heran, Allah mau memb'ri rahmatNya padaku
dan Kristus sudi menebus yang hina bagaiku!
Reff:
Namun 'ku tahu yang kupercaya dan aku yakin
'kan kuasaNya, Ia menjaga yang kutaruhkan hingga hariNya kelak!
2. 'Ku heran, oleh rahmatNya. Hatiku beriman
dan oleh kuasa SabdaNya jiwaku pun tent'ram.
Reff:
Namun 'ku tahu yang kupercaya dan aku yakin
'kan kuasaNya, Ia menjaga yang kutaruhkan hingga hariNya kelak!

05 KJ 39: 1 – 2 “KU DIBERI BELAS KASIHAN”


1. 'Ku diberi belas kasihan, walau tak layak hatiku;
tadi 'ku angkuh, kini heran: Tuhan, besarlah rahmatMu!
Kidung imanku bergema: rahmatMu sungguh mulia,
Kidung imanku bergema: rahmatMu sungguh mulia!
2. Walau 'ku patut dihukumkan, Kaulah penuh anugerah:
darah PutraMu dicurahkan membasuh dosa dan cela.
Di manakah selamatku? Hanyalah dalam rahmatMu,
Di manakah selamatku? Hanyalah dalam rahmatMu.
06 KJ 35: 1 – 2 “TERCURAH DARAH TUHANKU”
1. Tercurah darah Tuhanku di bukit Golgota;
yang mau bertobat, ditebus, terhapus dosanya,
terhapus dosanya, terhapus dosanya
yang mau bertobat, ditebus, terhapus dosanya.
2. Penyamun yang di sisiNya di b'ri anugerah;
pun aku yang penuh cela dibasuh darahNya,
dibasuh darahNya, dibasuh darahNya,
pun aku yang penuh cela dibasuh darahNya.
07 BE 9: 1 “HUPUJI HOLONG NI”
1. Hupuji holong ni rohaMu
O Tuhan Jesus Rajangki
Tu Ho hulehon ma tondingku
Ai i do pinangidoMi
Huhalupahon ma diringku
Mamingkir holong ni rohaMu
2. Sai dilului Ho do ahu
Au pe huhalungunhon
Ho Ditaiti rohaMi rohangku
Dibahen i hulehon do
Dipillit Ho hian tondingku
I pe hutodo Ho Tuhanku
08 Ditutup amin amin amin

Anda mungkin juga menyukai