Anda di halaman 1dari 2

DINAMIKA PENDUDUK NEGARA

BRAZIL
1.Bentuk Negara
Brazil merupakan negara berbentuk
Republik Federasi dengan sistim Presidentil,
konstitusi ini menjamin kekuasaan yang luas
kepada Pemerintah Federal yang terdiri dari
eksekutif, legislatif dan yudikatif.

2.GAMBAR NEGARA

3.RAS KETURUNAN
meliputi sejumlah besar kelompok etnis berbeda yang
tinggal di wilayah yang sekarang menjadi bagian dari
Brasil sebelum eksplorasi Eropa sekitar tahun 1500.
Tidak seperti Christopher Columbus, yang melakukan
pelayaran menuju ke Hindia Timur, bangsa Portugis,
yang paling terkenal Vasco da Gama, menuju ke India
melalui Samudera Hindia ketika mereka mencapai
Brasil. Meskipun begitu, kata índios ("Indian")
kemudian dipakai untuk menyebut orang-orang dari
Dunia Baru dan digunakan sampai sekarang dalam
bahasa Portugis untuk menyebut orang-orang
tersebut, sementara orang dari India disebut indianos
untuk membedakan keduanya.

Bahasa nasional Brasil adalah


4.BAHASA bahasa Portugis. Sejauh ini, ini
adalah negara Lusophone
terbesar. Faktanya, karena
populasi Brasil yang besar, itu
menjadikan bahasa Portugis
salah satu bahasa utama dunia.

5.Jumlah Penduduk.
Populasi Brasil saat ini adalah
216.701.502 dengan tingkat
pertumbuhan tahunan sebesar
,573%. Brasil memiliki populasi
2,695% dari populasi dunia.

6.Budayaa
Tari Samba merupakan tarian khas dari
Brasil . Saking ikoniknya, tarian tersebut
kerap dibawakan pemain Timnas Brasil
sebagai bentuk selebrasi saat berhasil
mencetak gol dalam pertandingan sepak
bola di event besar seperti Piala Dunia.
Tari Samba dapat dikenali dengan
langkah maju mundur sederhana.

7.AGAMA
Brazil merupakan salah satu
negara bekas jajahan Portugis.
Karena itulah mayoritas penduduk
Brazil menganut agama Katolik.

Anda mungkin juga menyukai