Anda di halaman 1dari 5

1

PEMERINTAH KABUPATEN BELITUNG


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH DASAR NEGERI 11 SIJUK
TERAKREDITASI ”B”
Alamat : Jl. Sijuk KM 14 Desa Air Seruk Kecamatan Sijuk. 33451.
NPSN : 10900466
Email.sdn11sijuk@gmail.com

SURAT KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI 11 SIJUK


NOMOR: 421.2/21/SDN 11 SJK /2023

TENTANG
TIM PENGEMBANG KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN
PENDIDIKAN TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Kepala SD Negeri 11 Sijuk Kecamatan Tanjungpandan Kabupaten Belitung Provinsi Kepulauan Bangka
Belitung:
Menimbang : a. Dalam rangka memperlancar proses pelaksanaan Kurikulum Operasional
Satuan Pendidikan sebagai bentuk Implementasi Kurikulum Merdeka dalam
rangka pemulihan pembelajaran di Sekolah Dasar Negeri 11 Sijuk, perlu
dibentuk Tim Pengembang Kurikulum.
b. Untuk menjamin terpeliharanya tata tertib serta mementingkan kelancaran
tugas Tim Pengembang Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan perlu
diatur dalam Surat Keputusan Kepala Sekolah.
Mengingat : 1. UU Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional.
2. UU Nomor 32 tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah.
3. UU Nomor 14 tahun 2005 tentang Guru dan Dosen sebagai tenaga Profesional.
4. Peraturan Pemerintah Nomor 74 tahun 2008 tentang Guru.
5. Peraturan Pemerintah Nomor 4 tahun 2022 tentang Standar Nasional
Pendidikan.
6. Permendikbud Nomor 15 Tahun 2018 Tentang Pemenuhan Beban Kerja
Guru, Kepala Sekolah, dan Pengawas Sekolah.
7. Permendikbudristek Nomor 5 Tahun 2022 Tentang Standar Kompetensi
Lulusan pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan
Pendidikan Menengah.
8. Permendikbudristek Nomor 7 Tahun 2022 Tentang Standar Isi pada
Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Pendidikan
Menengah.
9. Permendikbudristek Nomor 16 Tahun 2022 Tentang Standar Proses pada
Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang
Pendidikan Menengah.
10. Permendikbudristek Nomor 21 Tahun 2022 Tentang Standar Penilaian
Pendidikan pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan
Jenjang Pendidikan Menengah.
11. Kepmendikbudristek Nomor 262/M/2022 Tentang Pedoman Penerapan
Kurikulum dalam Rangka Pemulihan Pembelajaran.
12. Keputusan Kepala BSKAP Nomor 033/H/KR/2022 Tahun 2022 Tentang
Capaian Pembelajaran pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan
Dasar, dan Pendidikan Menengah Pada Kurikulum Merdeka.
13. Keputusan Kepala BSKAP Nomor 009/H/KR/2022 Tahun 2022 Tentang
Dimensi, Elemen dan Sub Elemen Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum
Merdeka.
2

Memperhatikan : a. Keputusan Kepala BSKAP Nomor 044/H/KR/2022 Tahun 2022 Tentang


Satuan Pendidikan Pelaksana Implementasi Kurikulum Merdeka Melalui
Jalur Mandiri pada Tahun Ajaran 2023/2024.
b. Hasil Rapat Tim Pengembang Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan
Tahun Pelajaran 2023/2024.
c. Surat Keputusan Kepala Sekolah tentang Penetapan Kurikulum Operasional
Satuan Pendidikan Tahun Pelajaran 2023/2024.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI 11 SIJUK TENTANG TIM


PENGEMBANG KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN
KURIKULUM MERDEKA MANDIRI BERUBAH TAHUN PELAJARAN
2023/2024.
Pertama : Menetapkan Susunan dan Tugas Tim Pengembang Kurikulum Operasional Satuan
Pendidikan Tahun Pelajaran 2023/2024 sebagaimana pada Lampiran I Surat
Keputusan ini.
Kedua : Menugaskan Tim Pengembang Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan Tahun
Pelajaran 2023/2024 untuk menyusun Dokumen Kurikulum Operasional Satuan
Pendidikan (KOSP) Kurikulum Merdeka Mandiri Berubah sesuai Sistematika
Susunan Dokumen sebagaimana pada Lampiran II Surat Keputusan ini.
Ketiga : Tim Pengembang Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan Tahun Pelajaran
2023/2024 melaporkan hasil kajian Dokumen Kurikulum Operasional Satuan
Pendidikan (KOSP) Kurikulum Merdeka Mandiri Berubah kepada kepala sekolah.
Keempat : Semua biaya yang timbul akibat pelaksanaan keputusan ini, dibebankan pada
anggaran yang sesuai dan apabila terdapat kekeliruan dalam keputusan ini, akan
dibetulkan sebagaiamana mestinya.
Kelima : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan berakhir sebelum Tahun
Pelajaran 2023/2024 dimulai.

Ditetapkan di: Sijuk


Pada tanggal. 7 Juli2023
Kepala Sekolah

NELLY KARTINA SOSILAWATI, S.Pd.SD


NIP.196610301999031004

Tembusan:
1. Koordinator Pengawas SD Kabupaten Belitung
2. Arsip.
3

Lampiran I : Surat Keputusan Kepala SD Negeri 11 Sijuk


Nomor : 421.2/21./SDN 11 Sjk/ 2023
Tentang :

SUSUNAN DAN TUGAS


TIM PENGEMBANG KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN
PENDIDIKAN KURIKULUM MERDEKA MANDIRI BERUBAH
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

NO NAMA/NIP JABATAN PENUGASAN KET

Purwono,S.Pd.SD Pengawas
1 Narasumber/Konselor -
NIP.197212051993081001 TK/SD
Nelly Kartina S,S.Pd.SD Manajerial dan
2 Kepala Sekolah Penanggung Jawab
NIP.197105192005012005 Supervisi
YUSRI, S.Pd.I Pengembang KOSP Kurikulum 2013 dan
3 NIP. 19680424 199903 1 002
Guru Mapel
PAIBP Kurikulum Merdeka
ALOHA,S.Pd
4 Guru Kelas Pengembang Kelas 1 Kurikulum Merdeka
NIP. 19641210 198907 2 005
NOVIA ASTIENI,S.Pd.SD Kurikulum 2013 dan
5 NIP. 19801122 200903 2 005
Guru Kelas Pengembang Kelas 2
Kurikulum Merdeka
NENENG CASWARI Kurikulum 2013 dan
6 NIP. Guru Kelas Pengembang Kelas 3
Kurikulum Merdeka
JUHENDRA,S.Pd
7 NIP.-
Guru Kelas Pengembang Kelas 4 Kurikulum Merdeka
HESTI ,S.Pd.SD Kurikulum 2013 dan
8 Guru Kelas Pengembang Kelas 5
Kurikulum Merdeka
JALALUDIN,S.Pd.SD Kurikulum 2013 dan
9 NIP. 19640525 198804 1 002
Guru Kelas Pengembang Kelas 6
Kurikulum Merdeka
SUHARYANTI,S.Pd Pengembang KOSP Kurikulum 2013 dan
10 Guru Mapel
NIP. 19700416 200501 2 007 PJOK Kurikulum Merdeka
AYU FUJILESTARI,S.Pd Pengembang KOSP
Guru Kelas Kurikulum 2013 dan
11 NIP. 198804182020122004 Mulok dan Bhs Kurikulum Merdeka
Inggris

Ditetapkan di: Tanjungpandan


Pada tanggal, 7 Juli 2023
Kepala Sekolah

NELLY KARTINA S, S.Pd.SD


NIP.197105192005012005
4

Lampiran II : Surat Keputusan Kepala SD Negeri 11 Sijuk


Nomor : 421.2/21/SDN 11 SJK/2023
Tentang :

SISTEMATIKA SUSUNAN DOKUMEN


KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN
KURIKULUM MERDEKA MANDIRI BERUBAH
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

HALAMAN JUDUL
LEMBAR PENGESAHAN
REKOMENDASI SEKOLAH
KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
B. Karakteristik Satuan Pendidikan

BAB II VISI, MISI DAN TUJUAN PENDIDIKAN


A. Visi Sekolah
B. Misi Sekolah
C. Tujuan Pendidikan

BAB III PENGORGANISASIAN PEMBELAJARAN DAN RENCANA PEMBELAJARAN,


PENDAMPINGAN, EVALUASI, dan PENGEMBANGAN PROFESIONAL
A. Pengorganisasian
Pembelajaran
1. Muatan kurikulum
a. Intrakulikuler
b. Projek Penguatan Pelajar
Pancasila
c. Kegiatan Ekstrakulikuler dan
Pengembangan Diri
2. Pengaturan Beban Belajar
3. Kenaikan dan Kreteria kelulusan
4. Kalender Pendidikan
a. Penetapan Awal Pembelajaran
b. Penentuan Waktu Belajar Efektif
c. Penentuan Waktu Libur
5. RENCANA PEMBELAJARAN
6. PENDAMPINGAN, EVALUASI,
DAN PENGEMBANGAN
PROFESIONAL

BAB VI PENUTUP
A. Penutup
B. Lampiran
5

SK TIM PENGEMBANG KURIKULUM MERDEKA BELAJAR


SK KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN KURIKULUM MERDEKA

Ditetapkan di: Tanjungpandan


Pada tanggal. 7 Juli 2023
Kepala Sekolah

NELLY KARTINA S, S.Pd.SD


NIP.197105192005012 005

Anda mungkin juga menyukai