Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN TUBAN

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA


SMP NEGERI 3 TUBAN
Jalan Sunan Kalijogo No 67 Telp. (0356) 321205 Tuban
Website:http//www.smpn3tuban.sch.id E-mail : smpn3tuban@yahoo.co.id

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA SMP NEGERI 3 TUBAN
Nomor : 420/216/414.050.014.37/2017
TENTANG
PELAKSANA USAHA KESEHATAN SEKOLAH (UKS)

Menimbang : a. Bahwa Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) merupakan wahana untuk menanamkan prinsip hidup
sehat kepada peserta didik sedini mungkin.
b. Untuk meningkatkan derajat kesehatan dan pembinaan penyelenggaraan Usaha Kesehatan Sekolah
(UKS) dalam suatu Keputusan Kepala Sekolah.
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor : 23 Tahun 1992 tentang Kesehatan.
2. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 1999 tentang Pemerintah Daerah.
3. Peraturan Pemerintah Nomor : 25 Tahun 2000 tentang Kewarganegaraan Pemerintah dan
Kewenangan Propinsi sebagai Daerah Otonom.
4. Surat Keputusan Bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Menteri Kesehatan, Menteri Agama
dan Menteri Dalam Negeri :
 Nomor : 1/U/SKB/2003
 Nomor : 1067/Menkes/SKB/VII/2003
 Nomor : MA/230/2003
 Nomor : 26 Tahun 2003
Tentang Pokok Kebijaksanaan Pembinaan dan Pengembangan Usaha Kesehatan Sekolah (UKS).
5. Keputusan Bupati Tuban Nomor : 188.45/115/KPTS/414.012/2003 tentang Pelaksana Usaha
Kesehatan Sekolah (UKS).
Memperhatikan : Keputusan Bupati Tuban Nomor 262 Tahun 2000 tentang Kewenangan Kabupaten Tuban.
MEMUTUSKAN
Pertama : Pelaksana Usaha Kesehatan Sekolah (UKS)
Kedua : Dalam rangka kelancaran pelaksana Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) ditetapkan :
- Tim Pelaksana Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) dengan Susunan Keanggotaan sebagaimana
tercantum dalam lampiran I.
Ketiga : Tim Pelaksana sebagai dimaksud mempunyai tugas :
a. Merumuskan kebijakan mengenai Pembinaan dan Pengembangan Usaha Kesehatan Sekolah
(UKS).
b. Melaporkan hasil pelaksanaan tugasnya secara periodik kepada Tim Pembina Tingkat Kecamatan.
Keempat : Keputusan Tim berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan : di Tuban
Pada Tanggal : 17 Juli 2017

Kepala SMP Negeri 3 Tuban,

Drs. MAT SA’RONI


NIP. 19620702 199003 1 004
Tembusan :
1. Tim Pembina UKS Kecamatan Tuban;
2. Semua Anggota Tim Pelaksana UKS.
STRUKTUR ORGANISASI
TIM PELAKSANA UKS
SMP NEGERI 3 TUBAN

PEMBINA
UTOMO, S.Sos
Ketua TP UKS Kecamatan

KETUA
Drs. MAT SA’RONI
Kepala Sekolah

WAKIL KETUA II WAKIL KETUA I SEKRETARIS

Drs. H. AYIK WAHYUDI IMMANUEL ALIM HOSENO WAHYU NURDYANI, S.Pd


Ketua Komite Koordinator UKS / Guru Pembina Guru Pembina UKS
UKS

ANGGOTA

Dr. HUSAIN AL MANSHUR EKO PUDJI UTOMO, S.Pd.


Kepala Puskesmas Tuban Koordinator BK

WINUK SUPIATI, S.Pd, M.Pd dr. MARINI SD, M.Si, Med, SPa
Urusan Kesiswaan Wali Murid

Rr. RETNO SUGIHARTI, S.Pd AHMAD IRWANSYAH


Guru Kader PMR-KKR

WIWIK WIDAYATI, S.Pd


Ketua TP PKK Kel. Latsari

Anda mungkin juga menyukai