Anda di halaman 1dari 5

KISI-KISI PENULISAN SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER ( PAS )

JENIS SEKOLAH : SMP


MATA PELAJARAN : IPS
KELAS : VII ( TUJUH )
SEMESTER : GANJIL
TAHUN PELAJARAN : 2020/2021
JUMLAH/ BENTUK SOAL : 50 / PILIHAN GANDA
KOORD. TIM PENYUSUN SOAL : NI PUTU WINA MARYUNI, S. Pd

No. Kompetensi Dasar Materi Kelas/ Indikator Soal Level No.


Smt Kognitif Soal
1 3.1. Memahami konsep ruang Manusia,Tempat dan VII/1 Disajikan data tentang Ruang Interaksi Antar ruang, pemahaman 1
(lokasi, distribusi, Lingkunagn siswa dapat menjelaskan pengertian tentang ruang
A. Pengertiang ruang dan Diberikan pertanyaan, siswa dapat menentukan pemahaman 2
potensi,iklim,bentuk muka interaki ruang penyebab terjadinya keterkaitan/ ketergantungan
bumi, geologis, flora dan antar ruang
fauna) dan interaksi Diberikan Pertanyaan ruang dan interaksi antar pemahaman 3
antarruang di Indonesia ruang, siswa diberikan contoh kasus ketergantungan
antar ruang
serta pengaruhnya
Disajikan gambar, siswa dapat menunjukkan dengan pengetahuan 4
terhadap kehidupan benar kondisi saling bergantungan yang diperlukan
manusia dalam aspek untuk terjadinya interaksi keruangan
ekonomi, sosial, budaya, Diberikan pertanyaan, siswa dapat menyebutkan pengetahuan 5
upaya pemerintah dalam memperlancar proses
dan pendidikan
pertukaran atau transfer barang pada suatu daerah
B. Letak dan luas indonesia VII/1 Diberikan pertanyaan siswa dapat menyebutkan garis pengetahuan 6
kayal atau imajinasi yang membelah bumi dan yang
melewati wilayah Iindonesia
Siswa dapat menyebutkan letak astronomis wilayah penalaran 7
Indonesia secara benar

1
Diberikan pertanyaan, siswa dapat menentukan pemahaman 8
dampak positif wilayah Indonesia berdasarkan letak
geografis
Siswa dapat mengidentifikasi batas-batas wilayah pemahaman 9
Indonesia dengan negara lain
Diberikan pertanyaan siswa dapat menjelaskan pengetahuan 10
pengertian tentang peta
Disajikan data tentang peta, siswa dapat pengetahuan 11
menunjukkan tentang unsur-unsur peta dengan benar
Diberikan pertanyaan, siswa dapat menunjukkan Pemahaman 12
salah gambar simbol peta dengan benar
Diberikan pertanyaan tentang skala, siswa dapat Pengetahuan 13
menentukan jarak suatu kota dengan kota yang lain
dengan tepat dengan hitungan sederhana
C. Potensi Sumber Daya VII/1 Diberikan pertanyaan, siswa dapat menjelaskan Pemahaman 14
Alam Dam Kemaritiman tentang pengertian sumber daya alam
Indonesia Diberikan pertanyaan, siswa dapat menunjukkan pengetahuan 15
daerah persebaran kayu jati yang mendominasi pada
suatu wilayah
Diberi pertanyaan tentang fungsi hutan, siswa dapat Pemahaman 16
menentukan yang bukan fungsi hutan di Indonesia
Diberi Pertanyaan, siswa dapat menjelaskan asal Pengetahuan 17
mula terbentuknya salah satu barang tambang
Diberikan pertanyaan tentang sumber daya tambang, Pengetahuan 18
siswa dapat menyebutkan manfaat salah satu sumber
daya tambang
Disajikan data tentang sumber daya tambang, siswa Pengetahuan 19
dapat menunjukkan nama daerah penghasil tambang
minyak bumi di salah satu pulau di Indonesia
Diberikan pertanyaan tentang sumber daya pemahaman 20
kemaritiman, siswa dapat menyebutkan yang bukan
termasuk manfaat perarian laut
Diberikan pertanyaan, siswa dapat menjelaskan pemahaman 21
fungsi ekonomis dari hutan mangrove (bakau)

2
Diberikan pertanyaan tentang manfaat terumbu pemahaman 22
karang
D. Dinamika Kendudukan VII/1 Diberikan pertanyaan, siswa dapat menjelaskan pemahaman 23
Indonesia pengertian dari dinamika penduduk

Diberikan pertanyaan, siswa dapat menyebutkan pemahaman 24


Foktor-faktor pertumbuhan penduduk
Diberikan pertanyaan tentang komposisi penduduk, pengetahuan 25
siswa dapat menjelaskan tentang usia produktif

Diberikan pertanyaan siswa dapat menyebutkan pengetahuan 26


faktor-faktor yang mempengaruhi jumlah kelahiran
sangat tinggi
Diberikan pertanyaan, siswa dapat menyebutkan pengetahuan 27
penanggulangan masalah penduduk di Indonesia
Disajikan gambar tentang rumah adat, siswa dapat pengetahuan 28
menunjukkan rumah adat di Indonesia
Disajikan gambar alat musik, siswa dapat pengetahuan 29
menunjukan salah stu alat musik yang ada di
Indonesia

E. Kondisi alam Indonesia VII/1 Diberikan petanyaan tentang keadaan fisik wilayah pengetahuan 30
Indonesia, siswa dapat menjelaskan kondisi wilayah
Indonesia secara geologis
Diberikan pertanyaan tentang kondisi geologi pengetahuan 31
Indonesia, siswa dapat menyebutkan fenomena alam
yang terjadi di Indonesia
Disajikan gambar tentang kondisi iklim Indonesia, pengetahuan 32
siswa dapat menyebutkan musim yang terjadi di
Indonesia
Diberikan pertanyaan tentang kondisi iklim di pengetahuan 33
Indonesia, siswa dapat menyebutkan yang bukan
termasuk ciri keadaan alam beriklim tropis

3
Diberikan pertanyaan, siswa dapat menyebutkan jenis Pengetahuan 34
flora di Indonesia

Disajikan gambar, siswa dapat menunjukkan garis Pengetahuan 35


pembatas persebaran fauna di Indonesia
Disajikan gambar fauna, siswa dapat menyebutkan pengetahuan 36
tempat persebarannya/ keberadaan di wilayah
Indonesia

2 3.2 Mengidentifikasi interaksi A. Interaksi sosial VII/1 Diberikan pertanyaan, siswa dapat menjelaskan pengetahuan 37
social dalam ruang dan pengertian interasi sosial
pengaruhnya terhadap kehidupan
social,ekonomi,dan budaya Disajikan data, siswa dapat menyebutkan faktor– pengetahuan 38
dalam nilai norma serta faktor proses interaksi
kelembagaan social budaya Diberikan pertanyaan tentang interaksi sosial, siswa pengetahuan 39
dapat menyebutkan yang bukan termasuk ciri-ciri
interaksi sosial
Diberikan pertanyaan tentang interaksi sosial, siswa pengetahuan 40
dapat menyebutkan syarat-syarat interaksi sosial

Disajikan soal cerita, siswa dapat mengidentifikasi pengetahuan 41


proses-proses asosiatif dalam interaksi sosial
Disajikan contoh siswa dapat menentukan terjadinya pemahaman
proses interaski sosial 42
Disajikan data tentang bentuk-bentuk interaksi sosial, pengetahuan 43
siswa dapat menyebutkan bentuk-bentuk interaksi
sosial baik proses asosiatif maupun disosiatif
Diberikan contoh, siswa dapat mengidenttifikasi pengetahuan 44
bentuk-bentuk proses disosiatif
B. Lembaga sosial Diberikan pertanyaan, siswa dapat menjelaskan pengetahuan 45
pengertian tentang lembaga sosial
Diberikan pertanyaan tentang, siswa dapat pengetahuan 46
menyebutkan fungsi lembaga sosial

4
Diberikan data, siswa dapat menyebutkan pengetahuan 47
kelengkapan lembaga agama dengan tepat
Disajikan gambar, siswa dapat menentukan fungsi pengetahuan 48
dari lembaga ekonomi
Diberikan pernyataan, siswa dapat menjelaskan salah pengetahuan 49
fungsi lembaga keluarga
Diberikan data, siswa dapat menyebutkan ciri-ciri Pengetahuan 50
pendidikan secara formal dengan tepat

Koordinator,

Tim Kisi-kisi soal MGMP IPS Kabupaten Bangli

Anda mungkin juga menyukai