Anda di halaman 1dari 2

PENGELOLAAN BAHAN HABIS PAKAI,

REAGENSIA DAN ALAT


LABORATORIUM
No. Dokumen : SOP/UKP/UPTD-
12/I/2023
SOP No. Revisi :1
Tanggal : 9/01/2023
Halaman :1/1
UPTD PUSKESMAS
PASIR SAKTI CATUR SUSILOWATI, AMG
KABUPATEN NIP. 19741211 200501 2 004
LAMPUNG TIMUR
1. Pengertian Pengelolaan bahan habis pakai, reagensia dan alat laboratorium adalah
suatu usaha yang bertujuan menjaga kualitas dan mutu sehingga dapat
mendukung pemeriksaan laboratorium yang lebih akurat
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah bagi petugas laboratorium
dalam melakukan pengelolaan bahan habis pakai, reagensia dan alat
laboratorium
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Pasir Sakti No.
445/05.h/UPTD-12/SK/I/2023 tentang Pelayanan Laboratorium
4. Refrensi 1. Permenkes no.37 Tahun 2012 Tentang Penyelenggaraan
Laboratorium Puskesmas
2. Pedoman Internal Pelayanan Laboratorium UPTD Puskesmas Pasir
Sakti
5. Prosedur / 1. Petugas membuat daftar alat dan bahan habis pakai beserta kondisi
langkah-langkah alat
2. Petugas petugas mengisi ketersedian alat dan bahan habis pakai
setiap bulan
3. Petugas memantau dan mengkondisikan alat dan bahan agar tetap
terjaga kualitasnya
4. Petugas mencatat kerusakan pada alat pemeriksaan dan melaporkan
kepada penanggung jawab laboratorium
5. Jika terdapat alat yang rusak petugas laboratorium langsung
menghubungi tekhnisi yang dapat melakukan perbaikan dan
perawatan pada alat laboratorium

6. Diagram Alir
Membuat kartu stok Petugas petugas mengisi
daftar alat dan bahan
ketersedian alat dan bahan
habis pakai
habis pakai setiap bulan

Petugas mencatat kerusakan


pada alat pemeriksaan dan
melaporkan kepada
penanggung jawab
laboratorium
Petugas menghubungi tekhnisi
alat laboratorium untuk
dilakukan perbaikan

7. Unit terkait Laboratorium


8. Rekaman historis Berisi tentang catatan bagian-bagian SOP yang mengalami perubahan
No Yang Diubah Isi Perubahan Diberlakukan Tgl
1 Kebijakan SK Jenis 9/1/2023
Pemeriksaan
Laboratoirum

Anda mungkin juga menyukai