Anda di halaman 1dari 6

SEMESTER 2

JAGA 1

1. Bertanggung jawab terhadap kebersihan kamar residen


2. Mencuci dan mengganti seprai dan alat shalat setiap minggu
3. Jam jaga hari dinas, Senin- Jumat : pukul 07.00 – 16.00
Jam jaga Sabtu-Minggu atau hari libur nasional : Pagi 08.00 - 20.00
Malam 20.00-08.00

4. Datang setengah jam sebelum jam jaga dan operan pasien dengan yang jaga sebelumnya
5. Menerima pasien baru IGD di semua jejaring Rumah Sakit saat jam jaga, dan melaporkan
ke jaga 2 dan mencatat di buku jaga untuk pasien SO.
6. Menerima konsul bangsal dan IGD pada Rumah sakit jejaring, saat jam jaga dan
melaporkan ke jaga 2 (yang akan menjawab konsul) dan mencatat pasien di buku konsul
7. Melaporkan pasien baru rawat inap atau pasien konsul yang acc kjs (kerjasama) bagian
lain ke subdivisi 1dan menulis di papan tulis serta melakukan jarkom Media Sosial ke
subdivisi 1 saat pasien di SO kan dan saat pasien pindah ruangan
8. Bertanggung jawab terhadap pasien di perawatan RSWS (termasuk PCC) dan RS
UNHAS dan melaporkan ke jaga 2 apabila ada keluhan yang perlu ditindak lanjut
9. Sebelum melakukan slaber pasien, menelpon sub divisi 1 untuk mengkonfirmasi pasien
yang dapat di slaberkan mulai pukul 20.00 WITA
10. Slaber dilakukan mulai pukul 22.00 WITA (Khusus pasien HCU, PICU, CVCU, ICU
baru dapat dislaberkan mulai pukul 05.00 WITA)
11. Slaber pasien saat jaga jumat malam, sabtu malam atau malam libur, menuliskan follow
up (tidak bertandatangan) di lembar integrasi dan memberi stempel DPJP
12. Setelah Slaber diwajibkan memperbaharui pasien luar dalam hal ini di luar lontara 5 atas
depan pada papan tulis di kamar residen
13. Menulis pasien rawat inap dan pasien baru di buku jaga.
14. Jika ada pasien baru maupun keluhan yang bersamaan, diprioritaskan kasus emergensi.
INSTALASI RAWAT JALAN

1. Datang di instalasi rawat jalan paling lambat 07.30 WITA


2. Mengisi absen datang dan pulang.
3. Melakukan pemeriksaan tanda tanda vital terhadap pasien instalasi rawat jalan
4. Menerima semua pasien baru instalasi rawat jalan dan melaporkan ke subdivisi 1.
5. Menulis buku konsul instalasi rawat jalan ketika ada konsul saat jam dinas.
6. Melapor pada konsulen Bangsal jika ada konsul dari Teman Sejawat pada jam Dinas.
7. Menjaga kebersihan ruang audiologi dan merawat alat audiologi

SUB DIVISI AUDIOLOGI NEUROTOLOGI

1. Melapor ke DPJP subdivisi Prof. Eka dan dr. Trining,


2. Menerima pasien subdivisi Audiologi neurotologi.
3. Melaporkan ke supervisor penanggungjawab subdivisi Prof. Dr. dr. Eka Savitri, Sp.THT-
BKL(K) untuk RS UH dan RS WS. stase LB ke dr. Trining Dyah, Sp. THT-BKL(K),
M.kes
4. Bertanggung jawab terhadap pasien subdivisi audiologi neurotologi di perawatan, visite
pasien setiap hari dan melaporkan ke DPJP yang terkait.
5. Bertanggung jawab terhadap alat dan pemeriksaan audiologi neurotologi
6. Gambar alat pemeriksaan Neuro otologi pada beberapa Rumah sakit utama dan jejaring.
a. Gambar 1. Untuk Rumah Sakit Wahidin Sudirohusodo.
b. Gambar 2. Untuk Rumah Sakit Universitas Hasanuddin.

c. Gambar 3. Untuk Rumah Sakit Pelamonia.


d. Gambar 4. Untuk Rumah Sakit Haji

e. Gambar 5. Untuk Rumah Sakit Labuang Baji

7. Mencatat pemeriksaan yang dilakukan pada semua pasien skrining pendengaran.


8. Memberikan diskusi pemeriksaan fisis dan audiologi neurotologi pada koas minggu 1
paling lambat selasa sore dan merespon pada hari kamis sebelum memberikan
tandatangan di log book coas.
9. Melakukan Diskusi kasus PTA koass
10. Membuat tugas subdivisi Audiologi neurotologi (PTA 10 kasus, OAE 5 kasus,
Timpanometri 5 kasus, BERA 5 Kasus dan ASSR 5 Kasus) dikumpul pada satu buku
Album (per orang)

PERKULIAHAN

1. Membawa surat dan melapor Kepada DPJP untuk mata perkuliahan (ONKOLOGI,
PLASTIK REKONSTRUKSI, THT KOMUNITAS, OTOLOGI, MAKSILOPLASTIK,
NEURO OTOLOGI, BRONCO ESOFAGOLOGI) pada semester 2.
2. Melapor kepada DPJP atau Pemateri Perkuliahan 1 hari sebelum jadwal yang diberikan
untuk konfirmasi hari dan waktu untuk perkuliahan.
3. Melakukan konfirmasi perkuliahan kepada DPJP atau Pemateri perkuliahan apakah
Divisi bisa mengikuit perkuliahan atau tidak.
4. Melakukan konfirmasi perkuliahan kepada DPJP atau Pemateri perkuliahan apakah
Kuliah dilaksanakan secara Offline atau Online. Jika Online buatkan link zoom 1 hari
sebelum perkuliahan. Jika Offline persiapkan ruangan 1 hari sebelum perkuliahan.
5. Mengkonfirmasikan keapada Divisi Untuk perkuliahan yang akan dilaksanakan jika
DPJP atau Pemateri perkuliahan mengizinkan Divisi untuk ikut kuliah.
6. Melapor kepada Ciefres, Ciefpoli, dan semester atas 1 hari sebelum perkuliahan.
7. Melaksanakan tugas yang diberikan DPJP atau Pemateri perkuliahan.

RS WAHIDIN. POLI MOTHER & CHILD (HEARING CENTER)

1. Menerima pasien subdivisi neurotologi yang baru maupun dikonsulkan dari Teman
Sejawat Bidang Lain.
2. Melakukan pemeriksaan audiologi (OAE, BERA, ASSR, TIMPANOMETRI dan PTA)
yang sesuai arahan dari DPJP pada hari itu dan Mengisi buku registrasi pasien
3. Melaporkan ke DPJP hasil yang didapatkan pada pemeriksaan Audiologi, pada hari itu
setelah serangkaian pemeriksaan.
4. Menjaga kebersihan ruangan hearing center.
5. Gambar alat pemeriksaan skrining pendengaran BERA, ASSR, dan OAE untuk Rumah
Sakit Wahidin Sudirohusodo Poli Mother and Child.
Gambar 6. Alat Pemeriksaan BERA dan ASSR

Gambar 7. Alat pemeriksaan OAE

Anda mungkin juga menyukai