Anda di halaman 1dari 4

1. Setem pemerintahan yang digunakan oleh Negara Indonesia adalah ....

a. parlementer
b. presidensial
c. demokrasi
d. kerajaan

2. Berikut ini yang termasuk lembaga legislatif adalah ….


a. MPR, DPR, dan DPD
b. MPR, DPR, dan DPRD
c. MPR, DPRD, dan DPD
d. Presiden dan DPRD

3. Di bawah ini merupakan salah satu tugas MPR yaitu ....


a. menetapkan undang-undang bersama presiden
b. mengubah UUD 1945
c. menetapkan undang-undang bersama DPR
d. mengawasi presiden

4. Presiden merupakan penyelenggara pemerintahan negara yang dipilih melalui….


a. pemilihan khusus
b. pemilihan umum
c. sistem formatur
d. ditunjuk langsung

5. Berikut ini yang termasuk lembaga yudikatif adalah….


a. Presiden
b. DPR
c. MPR
d. MA

6. Lembaga yang berhak melantik Presiden adalah….


a. DPR
b. MPR
c. DPA
d. BPK

7. Lembaga yang berhak memberhentikan presiden dan wakil presiden adalah ....
a. MA
b. MK
c. MPR
d. DPR

8. Lembaga pemerintah nondeparteman yang bertugas memantau dan memberikan


informasi mengenai cuaca adalah ....
a. BIN
b. BMKG
c. BPN
d. BPK

9. Lembaga yang menetapkan APBN adalah….


a. DPR
b. MPR
c. DPA
d. BPK

10. Jumlah anggota DPR adalah … orang.


a. 530
b. 540
c. 550
d. 560

11. Masa jabatan anggota MPR adalah ....


a. 3 tahun
b. 4 tahun
c. 5 tahun
d. 6 tahun

12. Lembaga di bawah ini yang diangkat melalui pemilu adalah ....
a. Komisi Yudisial
b. Mahkamah Agung
c. Badan Pemeriksa Keuangan
d. Dewan Perwakilan Daerah

13. DPR memiliki hak untuk melakukan penyelidikan atas kebijakan pemerintah atau
presiden yang disebut sebagai ....
a. hak angket
b. hak inisiatif
c. hak interpelasi
d. hak petisi

14. Lembaga yang mengawasi presiden dalam menjalankan pemerintahan adalah ....
a. MPR
b. DPR
c. MK
d. Kepolisian

15. Badan independen yang bertugas menyelenggarakan pemilu adalah ....


a. KPPU
b. KPK
c. KPU
d. KPI

16. Anggota Badan Pemeriksa Keuangan dipilih berdasarkan pertimbangan ....


a. MA
b. DPD
c. DPR
d. DPA

17. Pernyataan berikut yang menunjukkan hak presiden sebagai kepala pemerintahan
adalah ....
a. mengangkat duta dan konsul
b. mengangkat menteri
c. memberi gelar dan tanda kehormatan
d. menyatakan perang
18. Anggota DPD tiap provinsi ditetapkan sebanyak ....
a. 3 orang
b. 4 orang
c. 5 orang
d. 6 orang

19. Di bawah ini yang termasuk menteri negara adalah ....


a. Menteri Keuangan
b. Menteri Sosial
c. Menteri Kesehatan
d. Menteri Dalam Negeri

20. Presiden Republik Indonesia yang menjabat paling lama adalah ....
a. Soekarno
b. Soeharto
c. Susilo Bambang Yudhoyono
d. Megawati Soekarno Putri

21. Wewenang dari Mahkamah Konstitusi adalah ....


a. mengayomi masyarakat agar tidak melanggar hukum
b. memutuskan sengketa hukum
c. membubarkan partai politik
d. melaksanakan keputusan pengadilan

22. Dalam menjalankan tugasnya, para menteri bertanggung jawab kepada ....
a. MPR
b. DPR
c. Presiden
d. Pemerintah

23. Presiden berhak memberikan grasi dan rehabilitasi dengan memperhatikan


pertimbangan dari ....
a. MPR
b. DPR
c. MA
d. Wakil presiden

24. Anggota-anggota DPR mengucapkan sumpah bersama saat ....


a. rapat
b. sidang paripurna
c. pelantikan
d. menjalankan tugas

25. DPR memiliki hak untuk mengajukan rancangan undang-undang kepada pemerintah
atau presiden. Hak yang dimaksud adalah ....
a. hak angket
b. hak budget
c. hak interpelasi
d. hak inisiatif

26. BPK bertugas memeriksa pengelolaan dan tanggung jawab terhadap ....
a. keamanan negara
b. keuangan negara
c. perekonomian negara
d. tata negara

27. Mengadili kasus pada tingkat kasasi adalah tugas dari ....
a. Mahkamah Konstitusi
b. Komisi Yudisial
c. Mahkamah Agung
d. Mahkamah Militer

28. Mengusulkan pengangkatan Hakim Agung kepada DPR adalah wewenang ....
a. Mahkamah Agung
b. Presiden
c. Komisi Yudisial
d. MPR

29. Presiden berhak memberikan abolisi dan amnesti dengan memperhatikan


pertimbangan dari ....
a. MPR
b. DPR
c. MA
d. Wakil presiden

30.

Tokoh pada gambar di atas merupakan wakil presiden yang menjabat pada era
pemerintahan ....
a. Jenderal Soeharto
b. Dr. H. Susilo Bambang Yudhoyono
c. Prof. Dr. Budiono, M.Ec
d. Megawati Soekarno Putri

Anda mungkin juga menyukai