Anda di halaman 1dari 3

SILABUS MATA KULIAH

Program Studi : Pendidikan IPA


Kode Mata Kuliah : PKIPA24201
Nama Mata Kuliah : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)
Jumlah SKS : 3 SKS
Semester : I (Satu)
Dosen Pengampu : Binar Ayu Dewanti, M.Pd.
NIDN :-

Deskripsi Mata Kuliah


Mata kuliah Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan merupakan mata kuliah wajib lulus bagi seluruh mahasiswa program studi S1 Pendidikan IPA berbobot 3 sks. Mata
kuliah ini membekali mahasiswa dengan pengetahuan dan keterampilan dasar berkenaan dengan hakikat kewarganegaraan dalam pengembangan SDM, pembangunan dan
persatuan kesatuan bangsa, hubungan antar warga Negara, demokrasi, dan peraturan perundang-undangan di Indonesia yang berlandaskan nilai-nilai Pancasila dan UUD 1945.

Standar Kompetensi
Setelah mengikuti kuliah ini diharapkan:
1. Mahasiswa mampu menjelaskan tujuan, fungsi, dan argument pentingnya Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan sebagai komponen mata kuliah wajib umum dalam
system pendidikan di Indonesia.
2. Mahasiswa sebagai warga negara mampu menganalisis dan mencari solusi terhadap berbagai persoalan dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara melalui
sistem pemikiran yang berdasarkan nilai-nilai Pancasila dan UUD 1945.

Pengalaman
Kompetensi Dasar Indikator Materi Ajar Waktu Alat/Bahan/Sumber Belajar Penilaian
Pembelajaran
Mahasiswa dapat: Mengkaji dan Silabus, SAP, dan 3 x 50’ LCD, Silabus, SAP, Kontrak -
 Memahami pengalaman belajar yang relevan mendiskusikan tentang Kontrak Kuliah Kuliah
Orientasi Perkuliahan
terhadap mata kuliah Bahasa Inggris orientasi perkuliahan
 Menunjukan kesiapan belajar efektif PPKn
Memaparkan secara tepat  Menelusuri konsep, urgensi, dan alasan Mengkaji dan Pengantar dan 3 x 50’  Dirjen Pembelajaran dan Penugasan
hakikat Pendidikan Pancasila diperlukannya Pendidikan Pancasila mendiskusikan tentang Hakikat Kemahasiswaan. 2016. (individu/kel
dalamkehidupansehari-hari hakikat dan pentingnya Pendidikan Buku Ajar Mata Kuliah ompok) /
 Menggali sumber historis, sosiologis, dan Pendidikan Pancasila Pancasila dan Wajib Umum Pendidikan quiz, sikap
politis tentang Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Kewarganegaraan Pancasila.
 Membangun argumen tentang dinamika dan Kemenristekdikti.
tantangan Pendidikan Pancasila  Dirjen Pembelajaran dan
 Mendeskripsikan esensi dan urgensi Pendidikan Kemahasiswaan. 2016.
Pancasila Buku Ajar Mata Kuliah
Wajib Umum Pendidikan
Kewarganegaraan.
Kemenristekdikti.

Menjelaskan secara gradual  Menelusuri konsep, urgensi, dan alasan Mengkaji, Pancasila dalam 3 x 50’  Dirjen Pembelajaran dan Performance
perjalanan sejarah Pancasila diperlukannya Pancasila dalam kajian sejarah mempresentasikan, dan Kajian Sejarah Kemahasiswaan. 2016. (presentasi)
dalam sejarah bangsa bangsa. mendiskusikan tentang Bangsa Buku Ajar Mata Kuliah dan
 Menggali sumber historis, sosiologis, dan perjalanan sejarah Wajib Umum Pendidikan penugasan
politis tentang Pancasila dalam kajian sejarah Pancasila dalam sejarah Pancasila. individu
bangsa. bangsa. Kemenristekdikti. (makalah)
 Membangun argumen tentang dinamika dan  Dirjen Pembelajaran dan
tantangan Pancasila dalam kajian sejarah Kemahasiswaan. 2016.
bangsa. Buku Ajar Mata Kuliah
 Mendeskripsikan esensi dan urgensi Pancasila Wajib Umum Pendidikan
dalam kajian sejarah bangsa. Kewarganegaraan.
Kemenristekdikti.
Menganalisis secara tepat  Menelusuri konsep, urgensi, dan alasan Mengkaji, Pancasila sebagai 3 x 50’  Dirjen Pembelajaran dan Performance
pengamalan Pancasila sebagai diperlukannya Pancasila sebagai dasar dan mempresentasikan, dan Dasar dan Kemahasiswaan. 2016. (presentasi)
dasar dan ideology negara. ideology negara. mendiskusikan tentang Ideologi Negara Buku Ajar Mata Kuliah dan
 Menggali sumber historis, sosiologis, dan pengamalan Pancasila Wajib Umum Pendidikan penugasan
politis tentang Pancasila sebagai dasar dan sebagai dasar dan Pancasila. individu
ideologi negara. ideologi negara. Kemenristekdikti. (makalah)
 Membangun argumen tentang dinamika dan  Dirjen Pembelajaran dan
tantangan Pancasila sebagai dasar dan ideologi Kemahasiswaan. 2016.
negara. Buku Ajar Mata Kuliah
 Mendeskripsikan esensi dan urgensi Pancasila Wajib Umum Pendidikan
sebagai dasar dan ideologi negara. Kewarganegaraan.
Kemenristekdikti.

Menganalisis secara tepat  Menelusuri konsep, urgensi, dan alasan Mengkaji, Pancasila sebagai 3 x 50’  Dirjen Pembelajaran dan Performance
pengamalan Pancasila sebagai diperlukannya Pancasila sebagai sistem filsafat mempresentasikan, dan Sistem filsafat Kemahasiswaan. 2016. (presentasi)
sistem filsafat dan etika. dan etika. mendiskusikan tentang dan etika Buku Ajar Mata Kuliah dan
 Menggali sumber historis, sosiologis, dan pengamalan Pancasila Wajib Umum Pendidikan penugasan
politis tentang Pancasila sebagai sistem filsafat sebagai sistem filsafat Pancasila. individu
dan etika. dan etika. Kemenristekdikti. (makalah)
 Membangun argumen tentang dinamika dan  Dirjen Pembelajaran dan
tantangan Pancasila sebagai sistem filsafat dan Kemahasiswaan. 2016.
etika. Buku Ajar Mata Kuliah
 Mendeskripsikan esensi dan urgensi Pancasila Wajib Umum Pendidikan
sebagai sistem filsafat dan etika. Kewarganegaraan.
Kemenristekdikti.
Menganalisis secara tepat  Menelusuri konsep, urgensi, dan alasan Mengkaji, Pancasila sebagai 3 x 50’  Dirjen Pembelajaran dan Performance
pengamalan Pancasila sebagai diperlukannya Pancasila sebagai dasar mempresentasikan, dan Dasar Kemahasiswaan. 2016. (presentasi)
dasar pengembangan ilmu. pengembangan ilmu. mendiskusikan tentang Pengembangan Buku Ajar Mata Kuliah dan
 Menggali sumber historis, sosiologis, dan pengamalan Pancasila Ilmu Wajib Umum Pendidikan penugasan
politis tentang Pancasila sebagai dasar sebagai dasar Pancasila. individu
pengembangan ilmu. pengembangan ilmu. Kemenristekdikti. (makalah)
 Membangun argumen tentang dinamika dan  Dirjen Pembelajaran dan
tantangan Pancasila sebagai dasar Kemahasiswaan. 2016.
pengembangan ilmu. Buku Ajar Mata Kuliah
 Mendeskripsikan esensi dan urgensi Pancasila Wajib Umum Pendidikan
sebagai dasar pengembangan ilmu. Kewarganegaraan.
Kemenristekdikti.

Lamongan, 15 Agustus 2018

Mengetahui Disetujui Dosen Pengampu MK


Dekan FKIP Kaprodi Pendidikan IPA

Dr. Madhekan, S.Pd, M.Si. M. Habibbulloh, M.Pd Binar Ayu Dewanti, M.Pd.
NIDN 0712047501 NIDN. - NIDN -

Anda mungkin juga menyukai