Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KOTA MAGELANG

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMP NEGERI 12 MAGELANG
Jl. Soekarno - Hatta Tlp.(0293)367527 Magelang 56125

TRY OUT IPS

I. Isislah titik – titik di bawah ini!

1. Benua terluas di permukaan bumi adalah....

2. Berdasarkan luas wilayah urutan benua – benua di dunia adalah ….

3. Secara astronomis Benua Asia terletak pada garis lintang dan garis bujur….

4. Adad 7 negara yang berada di kawasan Asia Selatan yaitu ....

5. Gabungan antara Benua Asia dengan Benua Eropa dinamakan….

6. Benua Asia dan Eropa sebenarnya masih satu daratan, namun kemudian
masing-masing dianggap sebagai sebuah benua. Alasan Eropa dan Asia
dianggap sebagai benua yang berbeda adalah ....

7. Selat Dardanela merupakan salah satu batas pemisah antara....

8. Bentuk wilayah Benua Amerika yang memanjang seolah-olah menhubungkan


daerah Kutub Utara dan Kutub Selatan, kondisi demikian menyebabkan … .

9. Batas sebelah barat dari benua Afrika adalah ….

10. Yang termasuk Negara – negara di kawasan Eropa Barat ….

11. Berdasarkan letak lintangnya Jepang beriklim ….

12. Seringnya terjadi gejala gempa dan gunung api di Jepang di timbulkan karena
adanya tumbukan antara dua lempeng, yaitu lempeng ....

13. Bentuk muka bumi negara Jepang hampir 70%- 80% merupakan daerah ....

14. Batas – batas negar Amerika Serikat sebelah utara adalah …

15. Wilayah antara pegunungan Appalachia dengan pegunungan Rocky dibagian


tengah Amerika Serikat merupakan dataran rendah yang luas. Bagian daerah ini
mengalir sungai yang terpanjang di Amerika Serikat yaitu sungai ….

16. Di bagian utara Amerika Serikat yang berbatasan dengan Kanada terdapat
sejumlah danau besar yang dikenal Great Lakes. Yang termasuk danau tersebut
adalah ….

17. Inggris merupakan negara kepulauan yang dikelilingi oleh laut maka dilihat dari
kondisi wilayah tersebut, iklim yang berpengaruh adalah iklim ….

18. Dilihat dari reliefnya, wilayah Inggris terbagi menjadi dua bagian, yaitu wilayah
yang bergunung gunung dan wilayah dataran rendah yang bergelombang.
Wilayah Inggris yang bergunung gunung terdapat di bagian ….

19. Daerah tambang batu bara di negara Inggris terdapat di negara bagian ….

20. Iklim di Australia bervariasi karena wilayahnya yang sangat luas. Wilayah iklim
tropis Australia berada di berada di kawasan ....

1
21. Sebagian pedalaman Australia memiliki curah hujan yang sangat rendah,
sehingga kawasan ini merupakan padang pasir yang luas. Iklim yang dominan
dikawasan ini adalah ....

22. Negara bagian di Australia yang berada pada zona iklim sedang adalah....

23. Australia mempunyai sumberdaya geologi yang beragam, sumberdaya geologi


yang terbesar di dunia setelah Afrika Selatan dan Rusia adalah ….

24. Posisi Mesir menjadi sangat penting setelah dibangun terusan yang
memperpendek jarak pelayaran antara Eropa dengan negara-negara Asia dan
Australia. Terusan ini dikenal dengan nama terusan ....

25. Angin yang sering melanda negara Mesir berasal disebut angin ….

26. Lembah Sungai Nil di Mesir merupakan dataran rendah yang subur. Lembah
sungai ini membagi menjadi dua daerah gurun pasir. Gurun yang merupakan
dataran rendah dan dikenal dengan depresi continental di Mesir adalah gurun
….

27. Penduduk Mesir lebih banyak tinggal di sepanjang Sungai Nil dan delta atau
muaranya. Alasan dari sebaran penduduk tersebut adalah...

28. Di antara benua yang ada di bumi, angka kelahiran terendah terdapat di ....

29. Benua yang pertambahan penduduknya lebih banyak karena migrasi masuk
adalah...

30. Dilihat dari komposisi penduduk berdasarkan ras, penduduk Asia terdiri atas tiga
ras utama yaitu Ras Mongoloid, Ras Kaukasoid, dan Ras Negroid yang kemudian
mengalami proses asimilasi antara satu dengan lainnya. Ras Mongoloid
mayoritas mendiami wilayah ….

31. Persebaran penduduk Asia tidak merata didominasi oleh beberapa Negara
dengan jumlah penduduk terbesar di dunia. Wilayah di benua Asia dengan jumlah
dan kepadatan tertinggi berada dibagian ….

32. Komposisi penduduk Amerika berdasarkan usia menunjukkan bahwa sebesar 24


% dari penduduknya berusia kurang dari 15 tahun dan sekitar 10 % berusia lebi
dari 65 tahun. Dilihat dari komposisi tersebut maka usia produktif berjumlah ….

33. Budaya Amerika dapat dibedakan secara umum menjadi budaya Amerika Utara
dan Amerika Selatan. Beberapa budaya menunjukan adanya perbedaan, bahasa
utama yang mendominasi di Amerika Utara adalah ….

34. Ciri fisik suku bangsa di Eropa yang memiliki rambut pirang, bermata biru,
tengkorak panjang dan muka sempit adalah suku bangsa ....

35. Suku pribumi merupakan penduduk asli Afrika yang banyak mendiami daerah-
daerah pedalaman. Suku pribumi yang mendiami daerah pedalaman hutan
Kongo adalah Suku ….

36. Penduduk Afrika menganut beragam agama. di kawasan Afrika Selatan


penduduk dominan beragama ….

37. Australia merupakan benua sekaligus Negara yang terletak di sebelah tenggara
Indonesia dengan kualitas penduduknya tinggi. Mayoritas penduduknya kulit putih
atau ras ….

38. Sebagian besar 92% penduduk Australia adalah kulit putih, selebihnya adalah
keturunan Asia, penduduk asli dan lainnya. Penduduk kulit putih Australia berasal
dari bangsa ....

2
39. Pengaruh interaksi keruangan yang terjadi antarnegara saat ini sangat cepat tidak
mengenal hambatan jarak yang jauh. Hal ini terjadi karena perkembangan di
bidang ….

40. Dukungan Indonesia terhadap perjuangan Palestina dan tidak melakukan


hubungan diplomatik dengan Israel merupakan bentuk pengaruh perubahan dan
interaksi ruang antarnegara terhadap kehidupan …

41. Dunia ini dibagi dalam 5 benua, dan benua Asia merupakan benua yang
wilayahnya paling luas yaitu …………………………. Km2

42. Benua Asia dan benua Eropa sebenarnya merupakan satu daratan yang menyatu
dan disebut benua ….

43. Sungai yang merupakan sungai terpanjang di dunia adalah ….

44. Secara letak astronomis benua Amerika memanjang dari kutub Utara sampai
kutub Selatan, sehingga mempunyai iklim …., …., …. Dan ….

45. Benua yang sebagian besar merupakan negara – negara maju adalah …

46. Benua yang sebagian besar merupakan negara – negara berkembang adalah …..

47. Pertumbuhan penduduk dunia di pengaruhi oleh peristiwa alami yaitu …. dan ….

48. Benua dengan penduduk terpadat di dunia adalah ….

49. Benua dengan jumlah penduduk terendah adalah ….

50. Penduduk asli benua Jepang di pulau Hokaidho adalah suku bangsa ….

51. Berdasarkan garis lintangnya sebagian besr benua Eropa beriklim ….

52. Penduduk asli benua Australia adalah suku bangsa ….

53. Penduduk asli benua Amerika adalah suku bangsa ….

54. Penduduk ras kulit putih di benua Eropa adalah suku bangsa ….

55. Batas geografis dari negara Jepang sebelah timur adalah ….

56. Batas geografis dari negara Jepang sebelah barat adalah ….

57. Danau-danau besar Amerika Serikat yang berbatasan dengan Kanada di bagian
utara disebut ….

58. Secara administrasi Inggris terbagi dalam negara – negara bagian yaitu ….

59. Wilayah yang paling subur di negara Mesir adalah ….

60. Australia mempunyai jenis iklim fisis yaitu ….

Anda mungkin juga menyukai