Anda di halaman 1dari 13

PEMBELAJARAN TERPADU

Dosen pengampu : ibu Wiwik adindan, spd,M,pd

Kelompok 2

> Siti Arimah (22230131)


> Sela Nufus (22230128)
Modul 2 :
konsep dasar pembelajaran
terpadu

Hakikat
Pembelajaran
terpadu
Model-model
pembelajaran
terpadu
Prngertian konsep pembelajaran
terpadu
Secara psikologis seseorang anak berkembang secara
holistik atau menyeluruh, maka pengemasan
pengalaman belajar pada anak sangat berpengaruh
terhadap hasil yang diharapkan.
pengalaman belajar yang menunjukkan ketertarikan
antar setiap bidang pengembangan anak,
meningkatkan peluang terjadinya pembelajaran yang
lebih efektif dan lebih bermakna.
Hakikat pembelajaran terpadu
Pengertian
pembelajaran terpadu
Pembelajaran terpadu adalah pendekatan yang
digunakan dalam kegiatan pembelajaran dengan
mengintegrasikan kegiatan kesemua bidang
pengembangan, meliputi 6 aspek perkembangan,
Semua bidang pengembangan tersebut di jabarkan ke
dalam kegiatan pembelajaran yang berpusat pada satu
tema.
TEMA
Tema adalah ide pokok sehingga
pembelajaran terpadu atau
pembelajaran tema merupakan
pendekatan pembelajaran yang
didasarkan atas ide pokok tentang
anak dan lingkungannya.
Karakteristik
pembelajaran terpadu

Menurut Hendrick (1986) dalam Ocih Setiasih


(2005) mengemukakan bahwa pembelajaran
terpadu membantu anak mengembangkan
semua pemikirannya secara langsung dalam
proses belajar mereka.
Terdapat beberapa karakteristik yang
perlu dipahami dari pembelajaran
terpadu yaitu :
1. Sudent centered
2. direct experience
3. Menciptakan kegiatan yang dapat mengoptimak
4. Pembelajaran terpadu menyajikan konsep-konsep
dari
berbagai bidang Perkembangan dalam suatu proses
pembelajaran
5. Bersifat luwes ( fleksibel )
6. Hasil pembelajaran yang akan dicapai dapat
mengembangkan setiap aspek perkembangan sesuai
minat dan kebutuhan anak.
Prinsip-prinsip
pembelajaran terpadu
1. Tema menyesuaikan pada usia, perbedaan individu,
karakteristik sosial budaya anak.
2. Tema berkaitan dengan pengalaman nyata anak
3. Setiap tema menyajikan konsep yang dimulai dengan
kegiatan kongkret
4. Setiap tema harus di dukung oleh suatu pengetahuan
yang telah di teliti secara cermat.
5. Tema harus mengintegrasikan materi dengan kegiatan
Landasan pembelajaran
terpadu
1 2
Landasan filosofis Landasan psikologis

3
Landasan praktis
Manfaat pembelajaran
terpadu
1. Memungkinkan anak mengeksplorasi dan
mengekspresikan pengetahuan dan
keterampilannya melalui berbagai kegiatan.
2. Meningkatkan pengembangan konsep yang
dimiliki anak.
3. Meningkatkan kemampuan anak untuk
berinteraksi dengan teman dan lingkungannya.
Lanjutan

4. Pembelajaran terpadu dapat meningkatkan taraf


kecakapan berpikir anak
5.Melalui pembelajaran terpadu, guru dapat
meningkatkan profesionalismenya.
Model-model pembelajaran terpadu

1. Model jaring laba-laba 2. Model keterkaitan 1. Model keterpaduan

Pendekatan pembelajaran Model pembelajaran Merupakan pembelajaran


yang di mulai menentukan terpadu yang secara terpadu yang menggunakan
tema, dan kemudian di
sengaja di usahakan untuk pendekatan antar bidang
kembangkan menjadi
menghubungkan satu
subtema, dengan pengembangan.
konsep dengan konsep lain,
memperhatikan keterkaitan
tema tersebut dengan satu topik dengan topik
bidang pengembangan. lain, satu keterampilan
dengan keterampilan lain.
-Terima kasih -

Anda mungkin juga menyukai