Anda di halaman 1dari 2

Tugas Tema 8 Kelas 2 C

Hari Selasa, 23 Mei 2023


Bahasa Indonesia

Bacalah perintah soal dengan baik !

1. Tuliskan kembali kalimat di bawah ini dengan tulisan latin. Tuliskan di buku bergaris.
Tulislah dengan rapi. Perhatikan penulisan huruf kapital dan berilah tanda baca yang tepat !
a. apa yang digunakan udin dan kakak untuk membersihkan debu pada dokumen keluarga
b. cara merawat dokumen pribadi adalah dengan disampul dilaminating disimpan dalam
lemari besi
c. yang termasuk dokumen pribadi adalah ijazah piagam kejuaraan rapot kartu ATM dan
rapot
d. foto keluarga termasuk dokumen keluarga
e. sertifikat tanah srtifikat rumah foto keluarga termasuk dokumen keluarga

2. Tuliskan kalimat langsung di bawah ini dengan memperhatikan penulisan huruf kapitalnya !
a. “budi dan bayu sedang pergi ke toko mirota,” kata lani
b. ayah berkata, “hati-hati ya, nak ! jangan sampai terjatuh !”
c. “kita harus bertaqwa pada tuhan yang maha esa, “ kata bu sani.

3. Tuliskan kembali kalimat di bawah ini dan berikan tanda dengan tepat !
a. Ibu dan Lani membeli tas seharga Rp 30000,00
b. Sekarang pukul 07 00 malam

Matematika

Kerjakan dengan caranya !

1. Bimo bermain bola selama 1jam, 23 menit. . Bimo mulai bermain bola pukul 16.35. Pukul
berapakah Bimo selesai bermain bola ?
2. Udin belajar selama 2 jam. Selesai belajar pukul 20.00. Pukul berapa Udin mulai belajar ?
3. Bu Ratri pergi ke Semarang pada hari Senin tanggal 22 Mei 2023. Sembilan hari yang lalu Bu
Ratri baru pulang dari Jakarta.
Pada hari, tanggal dan tahun berapakah Bu Ratri pulang dari Jakarta ?
4. Bu Yuni lahir pada tahun 1968. Sahabatnya Bu Yuni yang bernama Bu Ida lahir pada tahun
1965.
a. Siapakah yang umurnya lebih tua ?
b. Berapa tahunkah selisih usia Bu Yuni dan Bu Ida ?
5. 1 bulan = ............ hari
2 bulan = ..............hari
1 tahun = ............. bulan
1 bulan = ............. minggu

Anda mungkin juga menyukai