Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP )

LK-9b: Modul Ajar (MI)

MODUL AJAR FIQIH

INFORMASI UMUM
Nama Penyusun : Yasir Faisal, LC
Nama Intitusi : MAS Mawaridussalam
Tahun Pelajaran : 2023/2024
JenjangSekolah : MA
Kelas : X ( Sepuluh )
Mata pelajaran : Fikih
Alokasiwaktu : 2 x 45 Menit
Fase :E
Elemen : Fikih Ibadah

Kompetensi awal : Zakat


ProfilPelajar Pancasila dan PP RA :
Beriman dan bertaqwa kepadaTuhan Yang Maha Esa,Berpikir Kritis, Gotong Royong, Berkeadaban (Taaddub),
Keteladanan (Qudwah), Toleransi (Tasamuh)

Sarana dan prasarana :


a. Media : LCD proyektor, komputer/laptop, Invocos, jaringan internet
b. Sumbr Belajar: LKPD, Buku Teks, E-book, dan lain-lain

Target Peserta Didik :


a. Peserta didik reguler
b. Peseta didik dengan hambatan belajar
c. Peserta didik cerdas istimewa berbakat
Model Pembelajaran :Discovery learning
KOMPETENSI INTI :
A. Tujuan Pembelajaran
• Siswa mampu menjelaskan pengertian zakat dan dalilnya
• Siswa dapat Menjelaskan syarat dan wajib zakat
B. Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran
1. Menjelaskan ketentuan zakat dalam Islam
2. Menjelaskan Macam-macam Zakat
3. Memberikan contoh penerapan zakat sesuai dengan undang-undang
4. Menjelaskan hikmah zakat

C. Pemahaman Bermakna
• Meyakini kebenaran konsep zakat dalam mengurangi Kesenjangan antara yang kaya dan yang
miskin
• Zakat melatih sikap kepekaan sosial sebagai implementasi dari nilai-nilai yang terkandung dalam
zakat
• Mengajarkan siswa untuk bisa berbagi dengan sesama

D. Pertanyaan Pemantik
1. Siapakah yang diwajibkan membayar zakat?
2. Siapa sajakah yang berhak menerima zakat?
3. Sebutkan dalil perintah mengeluarkan zakat?

E. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 1
Kegiatanawal (10 Menit)
1. Guru membuka pembelajaran dengan salam, pembacaan ayat atau surat-surah pendek lainya..
2. Melakukan pembiasaan berdoa, memeriksa kehadiran, kerapian pakaian, posisi tempat duduk peserta
didik dan kebersihan kelas.
3. Guru memberikan motivasi, memberikan pertanyaan mengenai Ketentuan zakat dalam Islam
4. Guru mengkondisikan peserta didik untuk duduk dengan nyaman.
Kegiatan Inti (50 Menit)
1. Guru meminta peserta didik untuk mengamati infocos.yang menyajikan pengetahuan tentang materi zakat,
hukum dan dalilnya
2. Peserta didik mengamati invocos dengan baik.
3. Guru memberikan penjelasan tambahan apabila peserta didik belum memahami Seputar materi zakat
yang telah di lihat dari layar invicos.
4. Setelah itu guru memberikan kata kunci topik yang akan dibahas.
5. Kemudian guru meminta peserta didik untuk mulai membahas materi pelajaran dan kegiatan-kegiatan di
dalamnya. Metode yang digunakan untuk mencapai tujuan pembelajaran pada topic ini adalah karya
kunjung, dengan aktivitas sebagai berikut:
a. Guru membagi peserta didik menjadi beberapa kelompok.
b. Kelompok diberi tugas untuk membaca dan memperaktekkan Ketentuan zakat dalam Islam yang baik
dan benar.
c. Memberika Arahan dimana ada kekeliruan saat siswa memperaktekkan ketentuan zakat dalam Islam
d. Kelompok yang lain memberikan penilaian kepada kelompok yang sudah tampil ke depan melalui
selembar kertas.serta memberi komentar dimana letak kesalahannya
e. Setiap kelompok mengamati hasil kelompok lain yang sedang berusaha menampikkan
penampilannya.
f. Guru meminta peserta dari kelompok lain untuk memberikan penilaian dan menjelaskan asil
komentarnya yang telah di catat..
g. Guru dan peserta didik mengoreksi bersama.
h. Mengklarifikasi dan mengambil simpulan.
i. Guru memberikan penguatan dan memberikan bimbingan ketika peserta didik memberikan jawaban
yang kurang tepat.

Kegiatan penutup (10 menit)


1. Guru membimbing peserta didik menyimpulkan pembelajaran yang telah dilakukan
2. Melakukan refleksi dan Tanya jawab untuk mengevaluasi kegiatan pembelajaran yang sudah
berlangsung
3. Menutup pembelajaran dengan membaca do’a
4. Mengingatkan akan pentingnya membayar zakat

Pertemuan 2
Kegiatan awal(10Menit)
1. Mengkondisikan kelas untuk memulai pembelajaran
2. Melakukan pembiasaan berdo’a, mengisi daftar hadir dan memberikan motivasi sebelum
memulai pembelajaran
3. Melakukan apersepsi dengan mengingatkan kembali peserta didik pembelajaran
sebelumnya tentang pengertian ketentuan shalat fardhu serta mengaitkan dengan
pembelajaran yang akan dilaksanakan

Kegiatan Inti(50menit)
a.Mengamati/observasi
1. Guru meminta peserta didik untuk mengamati Vidio orang yang sedang memperaktekkan
shalat di layar invocos .
2. Peserta didik mengamati dengan cara sesame video orang yang sedang memperaktekkan
ketentuan zakat dalam Islam dengan baik.
b.Menanya
1. Peserta didik melakukan Tanya jawab mengenai poster/video tentang praktek zakat yang telah di
cermatinya.
2. Peserta didik melakukan Tanya janya jawab mengenai pembagian zakat dan orang-orang yang
berhak menerima zakat pada tayangan video/gambar tentang praktek ketentuanzakat dalam Islam
yang telah dicermatinya
c.Eksplorasi
1.Guru membagi peserta didik dalam beberapa kelompok dengan kemampuan yang beragam
2.Setiap kelompok meng eksprisikan ide dan pendapatnya ke dalam lembar kegiatan siswa yang
disediakan oleh guru tentang poster/ Gambar gambar tentang praktek ketentuan zakat dalam Islam
pada video yang telah di saksikan
3.Setiap peserta didik membaca dan menemukan konsep praktek ketentuan zakat dalam Islam di buku paket
4.secara berkelompok peserta didik melakukan praktek ketentuan zakat dalam Islam secara bergantian,
5.Setelah selesai setiap kelompok memperaktekkan shalat maka kelompok yang lain akan
menanggapi dan memberikan nilai kterhadap kelompok yang lain tadi.
6.Peserta didik menyaksikan tayangan video 2 tentang praktek ketentuan zakat dalam Islam
melalui slide LCD Projektor
d.Asosiasi
1.Dalam kelompok peserta didik saling mendiskusikan praktik ketentuan zakat dalam Islam dan
memberikan pemahaman yang benar kepada temannya.
2. Dalam kelompok peserta didik sambil berdiskusi juga mengisi lembaran nilai dan catatan
komentar yang telah diberikan oleh guru terhadap hasil persentase kelompok yang lain.
e..Komonikasi
1.Ketua kelompok peserta didik membaca hasil diskusi yang dituliskan dalam lembaran kegiatan
siswa
2. Kelompok lain menanggapi hasil diskusi kelompok lainnya yang dipandu oleh guru
3. Guru Menjumlahkan semua nilai perkelompok dan mengumumkan hasil perolehan nilai
menurut kelompok masing-masing

Kegiatanpenutup(10menit)
1. Guru membimbing peserta didik menyimpulkan pembelajaran yang telah dilakukan
2. Melakukan refleksi dan Tanya jawab untuk mengevaluasi kegiatan pembelajaran yang sudah
berlangsung
3. Guru merencanakan tindak lanjut dengan memberikan tugas untuk dikerjakan dengan benar
di rumahnya secara individu
4. Guru menyampaikan pesan moral kepada peserta didik supaya gemar melaksanakan
kewajibannya membayar zakat apabila telah mencapai nishabnya..
5. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
6. Guru menutup pembelajaran dengan mengajak berdo’a bersama-sama dipimpin oleh
seorang murid dan di akhiri dengan salam.

MODUL AJAR LEMBAR KERJA KELOMPOK

1. Tulislah Pengertian Zakat menurut bahasa dan istilah, Jenis-jenis zakat dan orang-orang yang berhak
menerima zakat
Pertanyaan Jawaban

1. Jelaskan tentang pengertian


zakat menurut bahasa dan
istilah?

2. Sebutkan jenis-Jenis zakat ?

Zakat Fitrah……….

Zakat Maal ……..

Zakat perdagangan…………

Zakat Pertanian ……..

Zakat Profesi……….
1. Asesmen Awal
Untuk menguku rpengetahuan dan keterampilan peserta didik sebelum belajar tentang shalat
fardhu, guru memberikan pertanyaan kepada peserta mengenais halat fardhu baik secara
lisan maupun tulis.
instrumen:
1) Apa yang kalian ketahui tentang pengertian zakat menurut bahasa dan istilah?
2) Ada berapa jumlah jenis-Jenis zakat?
3) Apa saja syarat-syarat wajib zakat bagi seorang muslim?
4) Apa saja contoh penerapan ketentuan zakat ?
5) Apa hukum membayar zakat bagi seorang muslim ?

Pemetaan Penguasaan Kompetensi Peserta didik hasil asesmen awal


Sudah(%) Belum(%)
No. Kompetensi dan Lingkup Materi

1 Mengenal pengertian shalat zakat


2 Mengetahui jumlah jenis-Jenis zakat
3 Mengetahui siapa saja orang-orang yang
berhak menerima zakat
4 Mengetahui syarat-syarat wajib zakat
5 Mengetahui hikmah zakat

Tindak lanjut hasil asesmen awal


NO NAMA NOMOR SOAL NILAI TINDAK LANJUT
1 2 3 4 5
1
Luthfi Syakur Harahap
2 Muhamad Azri
3 M. Hidayatullah
4 Ahmad Safi’i
5 Aril Fajar
6 Abhizar Fazalika Khairi
7 M. Rizky Hasibuan
8 Bio Satrio Simanullang
9 Roy Andika Nabawi
10 Aji Sujiwo
11 Dwi Bagus Adhitya
12 Fikri Munawwar Kaloko
13 Ferdiansyah
14 M. Al-Radhi Ramadhan
15 Tri Buana Bayu Pranata
16
17
18
19
20
21
22
23

2. AsesmenFormatif
Asesmen formatif dilakukan oleh guru selama proses pembelajaran berlangsung, khususnya
saat siswa melakukan kegiatan diskusi, presentasi dan refleksi tertulis.
1. Teknik Asesmen :Observasi,Unjuk Kerja
2. Bentuk Instrumen :Pedoman/lembar observasi
Lembar kerja pengamatan kegiatan pembelajaran dengan metode Tanya jawab dan tikraran

ASPEK YANG DIAMATI SKOR


NO NAMA SISWA Ide/Gagasan Aktif Bekerjasasma 1 2 3 4
1
Luthfi Syakur Harahap
2 Muhamad Azri
3 M. Hidayatullah
4 Ahmad Safi’i
5 Aril Fajar
6 Abhizar Fazalika Khairi
7 M. Rizky Hasibuan
8 Bio Satrio Simanullang
9 Roy Andika Nabawi
10 Aji Sujiwo
11 Dwi Bagus Adhitya
12 Fikri Munawwar Kaloko
13 Ferdiansyah
14 M. Al-Radhi Ramadhan
15 Tri Buana Bayu Pranata
16
17
18
19
20
21
22
23

Nilai : Skor x 25

3. Asesmen Sumatif

a. Asesmen Pengetahuan
Jawablah pertanyaan-pertanyaan ini dengan jelas dan benar !
1) Tuliskan Pengertian zakat menurut istilah!
2) Berapa jumlah Jenis-jenis zakat?
3) Berapa jumlah orang yang berhak menerima zakat?
4) Berapa nishab zakat kambing?
5) Apa pendapat kamu bila ada orang yang enggan membayar zakat !
Jawaban :
1. ….………………………………………………………………………………………………..
2. ….………………………………………………………………………………………………..
3. ….……………………………………………………………………………………………….
4. ….………………………………………………………………………………………………
5. ….………………………………………………………………………………………………

Nilai :Skor Perolehan x 100


Skor Maksimal (5)

Konversi Nilai
KonversiNilai
Predikat Klasifikasi
(Skala0-100)
86-100 A SB(SangatBaik)
71-85 B B(Baik)
56-70 C C(Cukup)
>50 D D(Kurang)

b. AsesmenKeterampilan
AspekYangDinilai Skor Keterangan
Penerapan zakat
Fitrah
a. Peragaan Skor3
- Sesuai Skor2
- Cukup Skor1
- Kurang

b. Peragaan
- Sesuai Skor3
- Cukup Skor2
- Kurang Skor1
Zakat Maal
a. Peragaan
- Sesuai Skor3
- Cukup Skor2
- Kurang Skor1

b.Peragaan
- Sesuai Skor3
- Cukup Skor2
- Kurang Skor1
Catatan:
NilaiAkhir(NA)praktek=Skorperolehanx100
Skormaksimum

No NamaPesertaDidik SkorPerolehan CatatanGuru


1
Luthfi Syakur Harahap
2 Muhamad Azri
3 M. Hidayatullah
4 Ahmad Safi’i
5 Aril Fajar
6 Abhizar Fazalika Khairi
7 M. Rizky Hasibuan
8 Bio Satrio Simanullang
9 Roy Andika Nabawi
10 Aji Sujiwo
11 Dwi Bagus Adhitya
12 Fikri Munawwar Kaloko
13 Ferdiansyah
14 M. Al-Radhi Ramadhan
15 Tri Buana Bayu Pranata
16
17
18
19
20
21
22
23
F. Pengayaan
1. Pengayaan diberikan kepada peserta didik yang telah mencapai kompetensi dan tujuan pembelajaran.
2. Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan yang lebih variatif dengan menambah keluasan dan kedalaman
materi yang mengarah pada high order thinking
3. Program pengayaan dilakukan di luar jam belajar efektif.

G. Remidial
1. Remedial diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai kompetensi dan tujuan pembelajaran
2. Guru melakukan pembahasan ulang terhadap materi yang telah diberikan dengan cara/metode yang
berbeda untuk memberikan pengalaman belajar yang lebih memudah kan pesertadidik dalam memaknai
dan menguasai materi ajar misalny alewat diskusi dan permainan.
3. Program remedial dilakukan di luar jam belajar efektif.

H. Glosarium
1. Zakat Maal
2. Zakat Fitrah
3. Amil zakat
4. Mustahiq Zakat
5. Nishab Zakat

I. Daftar Pustaka
1. Modul Fiqih Pendamping Pengayaan – AMANAH – Penerbit Mitra Sejati Berkah
2. Buku Paket dari Kemenag
3. Kementerian Agama, Fikih kelas IV Untuk MI, Jakarta: Kementerian Agama, 2020
4. Imam Nawawi, NihaayatuzzainFiiIrsyaadilMubtadi’iin, (Daru IhyailKutub Al-Arabiyyah Indonesia,
tanpatahun)
5. Ibrahim al-Bajuri, HaasyiyatusSyaikh Ibraahiim al-Baajuuri, (Beirut: Dar Al- Kotob Al-Ilmiyyah, 2010)
6. Kementerian Agama, Buku Siswa Fikih, (Jakarta: Kementerian Agama, 2015)
7. Kementerian Agama, Al-Qur’an dan Terjemahnya,(Jakarta: DirektoratJendral BIMAS Islam, 2012)
8. Tim Pembukuan ANFA 2015, MenyingkapSejuta Permasalahan dalamFathul Qarib, (Kediri: ‘Anfa Press,
2015)
9. Syaikh Muhammad bin Qasim, Fath al-Qariib al-Mujiib, (Jakarta: Dar Al- Kutub Al-Islamiyah, 2014)
10. Ahmad, Rofi’I, Pembelajaran fikih, Jakarta

Mengetahui, Batang Kuis , 12 Juli 2023


Kepala Madrasah Aliyah Guru Mapel Fiqih

ARIF PERSADA ANGKAT, S.Pd.I, MM YASIR FAISAL, LC

Anda mungkin juga menyukai