Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN PEMBUATAN MEDIA

“MINIATUR TATA SURYA”

Kelompok 4
Kelas 7A
Nama Anggota:
1. Nawang Tria Kinanti
2. Nazwa Kamelia
3. Marino Fakhrul Anam
4. Gemma Pujaan Ramadhan
5. Gathan Evan Pratama
6. Lisma Ratnasari

DINAS PENDIDIKAN PROVINSI DKI JAKARTA


SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 225 JAKARTA
JALAN WARUNG GANTUNG, KP. KOJAN, KALIDERES,
JAKARTA BARAT
TELEPON (021) 5409941
PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP) NEGERI 225 JAKARTA
Jl. Warung Gantung Kp. Kojan Kalideres Jakarta Barat Telp. 5409941

LAPORAN PEMBUATAN MEDIA


Nama Media : miniatur tata surya
Mata Pelajaran : IPA
Hari, Tanggal Pengerjaan : 29 April 2023 & 1 mei 2023
A. Alat Dan Bahan Yang Digunakan
1.Alat : gunting, penggaris, kawat/tusuk gigi, sepidol, kuas, palet
2.Bahan : bola serofom, serofom, cat acrylic, kardus bekas, label besar, lem

B. Langkah-Langkah Pembuatan Media


1. warnailah setiap styrofoam sesuai warna planetnya masing-masing
2. gambarlah sketsa orbit sesuai peletakkan planetnya
3. buat cincin saturnus dengan menggunakan kardus bekas
4. tusukkan kawat di bawah setiap planetnya, lalu tusukkan ke styrofoam
keorbit yang telah tadi di buat

C. Kelebihan Media Yang Dibuat


1.Kardus
2.Serofom panjang
3.Cat acrylic

D. Kekurangan Media Yang Dibuat


1. styrofoam bulat planet

E. Dokumentasi

Anda mungkin juga menyukai