Anda di halaman 1dari 10

PROPOSAL

PERMOHONAN DANA

Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional BORN 3 2018

Disusun Oleh:
1. Hasna Hafida (M0414030)
2. Rhisma Try Hapsari (M0414061)
3. Novityasari Kusumastuti (M0416038)

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2018
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
Jl. Ir. Sutami No. 36 A Surakarta Telp. 669376, Psw. 386, 387, Fax. 663375

HALAMAN PENGESAHAN

1. Nama Kegiatan : Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional BORN 3 2018


2. Ketua Delegasi
Nama : Hasna Hafida
NIM : M0414030
Prodi/Fakultas : Biologi / Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat : Jl. Melati Baru 2/10 Ungaran, Kab. Semarang
No. Telp/HP/email : 082134662235
3. Anggota Tim : 2 orang
No. Nama NIM Prodi Fakultas
1. Rhisma Try Hapsari M0414061 Biologi FMIPA
2. Novityasari Kusumastuti M0414038 Biologi FMIPA
*bila anggota tim/delegasi lebih dari 4 orang, tuliskan anggota dalam lampiran.
4. Waktu Kegiatan : Jumat s/d Minggu, 4 s/d 6 Mei 2018
5. Tempat Kegiatan : Universitas Jember
6. Anggaran yang Diajukan : Rp 1.330.000,-

Surakarta, 2 Mei 2018


Mengetahui,

Wakil Dekan
Bidang Kemahasiswaan dan Alumni Ketua Delegasi
FMIPA UNS

Prof. Dr. Sugiyarto, M. Si. Hasna Hafida


NIP. 19670430 199203 1 002 NIM. M0414030

1
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
Jl. Ir. Sutami No. 36 A Surakarta Telp. 669376, Psw. 386, 387, Fax. 663375

KATA PENGANTAR

Segala puji senantiasa penulis haturkan kehadirat Allah Subhanahu wa ta’ala yang
telah melimpahkan rahmat dan Hidayah-Nya sehingga penulis dapat diberi kesempatan untuk
mengikuti “Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional BORN 3 (Biology Innovation and
Research Compatition) 2018” di Universitas Jember.
Agar dapat mengikuti serangkaian kegiatan yang akan dilaksanakan, maka penulis
memohon bantuan kepada jajaran pimpinan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengeahuan
Alam, Universitas Sebelas Maret, untuk membantu mahasiswa supaya dapat mengikuti
serangkaian kegiatan tersebut dengan lancar.
Sekian permohonan dari kami. Atas perhatian Bapak kami ucapkan terimakasih.

2
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
Jl. Ir. Sutami No. 36 A Surakarta Telp. 669376, Psw. 386, 387, Fax. 663375

BAB I
PENDAHULUAN

Latar Belakang
Indonesia merupakan Negara berkembang yang saat ini sedang memperbaiki
segala aspek yang masih sangat kurang, salah satunya adalah teknologi dan ilmu
pengetahuan. Agar Negara ini tidak semakin tergerus oleh perkembangan zaman maka
harus diiringi berkembangnya ilmu pengetahuan, karena dengan adanya ilmu
pengetahuan kita dapat merancang dan menguasai suatu teknologi. MIPA merupakan
fakultas yang terkonsep kepada bidang keilmuan murni dan pengembangannya. Fakultas
MIPA mengorientasikan sains dan teknologi dalam mencetak insan-insan produktif,
inovatif, dan solutif terhadap perkembangan jaman. Sehingga mahasiswa MIPA mampu
untuk berkembang mengikuti perkembangan teknologi tersebut.
Mahasiswa seyogyanya memiliki wawasan, akademik, dan skill kompetitif
sehingga kekayaan materi ilmiah tidak hanya sekedar materi yang diterimakan melainkan
turut sebagai materi yang diaplikasikan. Mahasiswa mutlak memerlukan sifat fleksibilitas
dalam pengorganisasian dan pengembangan ilmu. Terobosan ilmiah mahasiswa
merupakan inovasi yang ditujukan sebagai perencanaan solutif terhadap permasalahan
bangsa.
Lomba karya tulis ilmiah yang diselenggarakan oleh Universitas Andalas Padang
merupakan salah satu wadah dalam mengembangakan wawasan keilmiahan mahasiswa.
Melalui kegiatan ini mahasiswa diharapkan dapat mengembangkan berbagai terobosan
inovatif, kreatif, dan solutif pada potensi biodiversitas di Indonesia.

3
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
Jl. Ir. Sutami No. 36 A Surakarta Telp. 669376, Psw. 386, 387, Fax. 663375

Tujuan
1. Memotivasi mahasiswa untuk mengembangkan pola pikir kreatif terkait potensi
biodiversitas Indonesia.
2. Melatih mahasiswa berpikir kritis dalam suatu kompetisi.
3. Mengembangkan wawasan dan meningkatkan kemampuan yang dimilikinya.
4. Memantapkan jati diri mahasiswa sebagai cermin masyarakat ilmiah.

Hasil yang diharapkan


1. Meningkatkan kontribusi berkarya dalam lingkup nasional
2. Meningkatkan pengalaman dan wawasan.
3. Mencitrakan Universitas Sebelas Maret di kancah persaingan nasional
4. Mengharumkan almamater Universitas Sebelas Maret

4
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
Jl. Ir. Sutami No. 36 A Surakarta Telp. 669376, Psw. 386, 387, Fax. 663375

BAB II
DESKRIPSI KEGIATAN
Nama Kegiatan
Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional BORN 3 2018
Penyelenggara Kegiatan
Program Studi Pendidikan Biologi Universitas Jember
Tempat Pelaksanaan
Gedung Center of Development for Science and Technology (CDAST)
Universitas Jember, Jl. Kalimantan, Sumbersari, Kab. Jember, Jawa Timur
Waktu Pelaksanaan
Nama Kegiatan : Grand Final Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional Born 3 2018
Waktu Kegiatan : Jumat s/d Minggu, 4 s/d 6 Mei 2018
Tempat Kegiatan : Gedung CDAST Universitas Jember

5
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
Jl. Ir. Sutami No. 36 A Surakarta Telp. 669376, Psw. 386, 387, Fax. 663375

BAB III
RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN

Universitas Jember (disingkat UNEJ) adalah salah satu perguruan tinggi negeri (PTN)
yang berlokasi di Provinsi Jaea Timur, yaitu di Kota Jember. Kampus UNEJ berada di
kawasan hijau yang ramah lingkungan sehingga memberikan dukungan bagi berbagai
kegiatan akademik. Kota Jember sendiri berada diantara Kawah Ijen dan Gunung Bromo,
serta dikelilingi perkebunan tembakau, kopi, cokelat, dan tebu.

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pengetahuan Alam (FKIP) merupakan salah satu fakultas
yang berkonsentrasi pada keilmuan baik secara teoritis maupun aplikasinya. Sebagai fakultas
yang memiliki komitmen tinggi untuk mencerdaskan kehidupan bangsa, sistem pembelajaran
dilaksanakan dengan mengacu pada kurikulum berbasis kompetensi. Sehingga tak dapat
dipungkiri, lulusan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pengetahuan Alam (FKIP) mampu
berkompetisi secara sehat, mampu membawa nama baik fakultas, dan membanggakan dalam
berbagai prestasi. Saat ini Fakultas MIPA memiliki 11 program studi yang semuanya
berjenjang Strata 1 (S1) dan berakreditasi salah satunya yaitu Program Studi Pendidikan
Biologi.
Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Biologi UNEJ 2018 mengadakan
Lomba Karya Tulis Ilmiah Tingkat Nasional bagi Mahasiswa BORN 3 “Biology Innovation
and Research Competition”, dengan Tema “Solusi Inovatif Generasi Muda Melalui
Percepatan Alih Teknologi Menuju Indonesia Emas”. Pada kesempatan ini kami mahasiswa
dari program studi Biologi ikut berpartisipasi dan menghadiri serangkaian acara Lomba
Karya Tulis Ilmiah Nasional BORN 3 2018 pada hari Jumat s/d Minggu 4 s/d 6 Mei 2018.
Kami berencana untuk mengirimkan 3 orang mahasiswa untuk berpartisipasi dalam lomba
tersebut.

6
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
Jl. Ir. Sutami No. 36 A Surakarta Telp. 669376, Psw. 386, 387, Fax. 663375

Berikut susunan kegiatannya:

7
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
Jl. Ir. Sutami No. 36 A Surakarta Telp. 669376, Psw. 386, 387, Fax. 663375

BAB IV
RINCIAN DANA

Berikut rincian dana yang kami ajukan:


No Keperluan Biaya Jumlah
1. Biaya Registrasi Naskah Full
1 karya x Rp 120.000,- Rp 120.000,-
Paper
2. Biaya Registrasi Grand Final
1 tim x Rp 250.000,- Rp 250.000,-

3. Biaya transportasi Kereta


3 orang x 2 kali x Rp 160.000,- Rp 960.000,-
(Solo–Jember, Jember-Solo)
Total Rp 1.330.000,-

8
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
Jl. Ir. Sutami No. 36 A Surakarta Telp. 669376, Psw. 386, 387, Fax. 663375

BAB V
PENUTUP
Demikian proposal ini kami susun, semoga menjadi salah satu bahan pertimbangan.
Atas perhatian Bapak kami ucapkan terima kasih.

Surakarta, 2 Mei 2018


Mengetahui,

Wakil Dekan
Bidang Kemahasiswaan dan Alumni Ketua Delegasi
FMIPA UNS

Prof. Dr. Sugiyarto, M. Si. Hasna Hafida


NIP. 19670430 199203 1 002 NIM. M0414030

Anda mungkin juga menyukai