Anda di halaman 1dari 2

CONTOH NASKAH BERITA TELEVISI

Berita : Kronologi Ledakan Diduga Bom Tewaskan 1 Orang Pekerja di Jaksel


VISUAL AUDIO
[MEDIUM SHOOT] —-ROLL PKG—-
[CG - NAMA LEDAKAN BOM YANG DIDUGA
PRESENTER-PRESENTER] TERJADI DI KELURAHAN GUNTUR/
KECAMATAN SETIABUDI/ JAKARTA
SELATAN// TELAH MENEWASKAN
SATU KORBAN/ DAN TIGA
LAINNYA TERLUKA//

[MEDIUM SHOOT] —-VO—-


FOOTAGE WAWANCARA YANG KAPOLRES JAKARTA SELATAN/
MENAMPILKAN KOMBES ADE ARY KOMBES ADE ARY SYAM INDRADI/
SYAM INDRADI MEMBERIKAN KETERANGAN//

[CG - KOMBES ADE ARY SYAM —-SOT—-


INDRADI-KAPOLRES JAKARTA "BERDASARKAN KETERANGAN TIGA
SELATAN] SAKSI/ SAAT KORBAN SAUDARA A
SELESAI BERISTIRAHAT DALAM
MELAKUKAN PEKERJAANNYA
SEKITAR PUKUL 13.00 WIB/
KORBAN MELAKUKAN PEKERJAAN
KEMBALI DI BAGIAN BELAKANG
PROYEK RUMAH"//

[LONG SHOT] —-VO—-


MENAMPILKAN LOKASI KEJADIAN SAAT KEJADIAN/ KORBAN SEDANG
TEMPAT TERJADINYA LEDAKAN MENGGALI TANAH UNTUK
FONDASI/ DAN MENEMUKAN BENDA
[CLOSE UP] BERWARNA TERANG// KEMUDIAN
FOOTAGE BAGIAN MELEDAKNYA TERJADILAH LEDAKAN/ SAAT
SEBUAH BOM KORBAN MEMUKUL PERMUKAAN
BENDA TERSEBUT YANG TERNYATA
ADALAH SEBUAH BOM// LEDAKAN
TERSEBUT TERJADI PUKUL 13.00
WIB//

[CLOSE UP] —-VO—-


CLOSE UP BAGIAN GARIS KUNING TIM GEGANA TELAH MELAKUKAN
POLISI STERILISASI DI LOKASI
KEJADIAN//
[LONG SHOT] KONDISI TERKINI MASIH
FOOTAGE TIM YANG SEDANG OLAH DILAKUKAN OLAH TKP DAN
TKP IDENTIFIKASI OLEH SAT
RESKRIM POLRES METRO JAKARTA
SELATAN DAN JUGA TIM
IDENTIFIKASI DARI DIREKTORAT
RESKRIMUM POLDA METRO JAYA//

[MEDIUM SHOOT] —-ROLL PKG—-


[CG - NAMA KAMI MENGUCAPKAN
PRESENTER-PRESENTER] BELASUNGKAWA MENDALAM UNTUK
PARA KORBAN/ BESERTA
KELUARGA// DAN SEMOGA
SETELAH INI TIDAK ADA LAGI
KEJADIAN SERUPA//

[CLOSE UP] SAYA (NAMA PRESENTER) DAN


[CG - NAMA (NAMA PROGRAM TV)
PRESENTER-PRESENTER] MENGUCAPKAN SAMPAI JUMPA//

Anda mungkin juga menyukai