Anda di halaman 1dari 22

PETUNJUK TEKNIS LOGARITMA 2023

Lomba Gerakan Pramuka Seni dan Keterampilan Enam Dua


Dewan Kerja Ambalan
SMA NEGERI 62 JAKARTA
JL. Raya Bogor Km. 20 RT. 13/RW. 11, Kramat Jati, Jakarta Timur 13510
DKI Jakarta

2023
KETENTUAN UMUM

1. Peserta merupakan siswa/i SMP/sederajat se JABODETABEK.


2. Setiap regu terdiri dari 8 orang dan 2 orang cadangan.
3. Seluruh peserta melampirkan surat keterangan rekomendasi keikutsertaan dari sekolah
yang bersangkutan dilengkapi dengan stempel asli.
4. Kuota peserta maksimal adalah 32 regu, dan setiap sekolah wajib mengirimkan 2 regu
(1 regu putra dan 1 regu putri).
5. Peserta wajib mengirimkan perwakilannya pada saat technical meeting.
6. Peserta yang tidak menghadiri technical meeting dianggap menyetujui seluruh
keputusan hasil technical meeting dan akan mendapatkan pengurangan poin.
7. Peserta wajib mematuhi seluruh peraturan yang telah dibuat panitia.
8. Keputusan panitia dan juri tidak dapat diganggu gugat.
9. Setiap peserta wajib membawa supporter minimal 10 orang.

KETENTUAN KHUSUS

1. Setiap regu wajib menepati jadwal yang telah dibuat panitia.


2. Pendaftaran dilakukan oleh sekolah yang bersangkutan dengan mengisi Google form
(online) atau mengisi formulir pendaftaran (offline).
3. Setiap sekolah wajib menyertakan Contact Person yang dapat dihubungi setiap saat.
4. Formulir pendaftaran paling lambat dikembalikan pada saat technical meeting di
tanggal Jum’at 1 September 2023.
5. Biaya pendaftaran per-regu sebesar Rp. 175.000,00 (Seratus tujuh puluh lima ribu
rupiah)
6. Biaya pendaftaran dapat diberikan secara langsung kepada panitia di SMAN 62 Jakarta
atau transfer via BCA 019301092897505 a.n Mimi Jamilah

Info Lebih Lanjut :


Farel : 081291144639 / ID LINE : Yeng
Rava : 085773200014 / ID LINE : esbatu1919
Ketentuan dan Kriteria Penilaian Lomba PUPK
Syarat dan Ketentuan Khusus
1. Peserta adalah siswa/i Pramuka Tingkat Penggalang SMP/sederajat.
2. Setiap tim wajib mengirimkan 1 orang anggota.
3. Pada saat pelaksanaan lomba peserta diwajibkan memakai seragam serta
atribut pramuka lengkap.
4. Peserta wajib hadir tepat waktu minimal 10 menit sebelum perlombaan
dimulai, jikalau peserta telat lewat dari 10 menit maka akan dikurangi poin
sebesar -20.
5. Peserta wajib membawa peralatan masing-masing yang terdiri dari peralatan
tulis.
6. Peserta akan diminta untuk mengumpulkan ponsel mereka ditempat yang
telah disediakan panitia.
7. Jika peserta mencoba untuk melakukan kecurangan akan ada peringatan 1x,
jika peserta melakukannya lagi untuk ke-2 kali nya akan di diskualifikasi dari
perlombaan.
8. Setiap tim wajib mengirimkan perwakilan untuk mengikuti technical meeting
9. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.

Teknis Lomba
1. Perlombaan akan dilaksanakan pada pukul 07.40 - 09.15 WIB.
2. Perlombaan terdiri dari 3 tahap : eliminasi, semifinal, dan final.
3. Pada tahap eliminasi, peserta akan mengerjakan 50 soal tertulis.
4. Pada tahap semifinal & final, peserta akan diberikan pertanyaan lisan untuk masing-masing
tim & soal rebutan.

Kriteria Penilaian
• Benar : 2 poin
• Salah : -1 poin
• Tidak menjawab : 0 poin

Contact Person
Cello : 085779102608 / ID LINE : celo0
Linda: 081510098897 / ID LINE : lndnvl9
Ketentuan dan Kriteria Penilaian Lomba SMS

Syarat dan Ketentuan Khusus


1. Peserta adalah siswa/i Pramuka Tingkat Penggalang SMP/sederajat.
2. Peserta telah secara sah melakukan pendaftaran lomba.
3. Peserta menggunakan Seragam Pramuka Lengkap.
4. Peserta wajib hadir dalam area perlombaan 15 menit sebelum lomba dimulai.
5. Lomba dilaksanakan di area lapangan SMAN 62 Jakarta.
6. Setiap sekolah masing-masing mengirim kan 1 tim Putra dan Putri.
7. Setiap tim terdiri dari 3 anggota kelompok, yang masing-masing mewakilkan sandi:
a. Sandi Morse Bendera (Peserta 1 / P1)
b. Sandi Semaphore (Peserta 2 / P2)
c. Sandi Kotak (Peserta 3 / P3)
8. Pelaksanaan lomba dilakukan secara praktek
9. Setiap tim wajib membawa perlengkapan praktek yang teridiri dari:
a. Sandi Morse Bendera : Tongkat dan Bendera Pangkalan
b. Sandi Semaphore : Tongkat Semphore
c. Sandi Kotak : Alat tulis
10. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.

Teknis Lomba
1. Perlombaan akan dilaksanakan dalam 6 sesi yang masing-masing berjalan selama 15
menit. Alokasi waktu lomba adalah 7 menit persiapan dan 8 menit pelaksanaan dalam
setiap sesi.
2. Dalam 6 sesi tersebut akan diikuti oleh 6 tim. Pembagian tempat pelaksanaan akan
dibagikan panitia pada hari-H perlombaan.
3. Setiap anggota tim memasuki area perlombaan sesuai dengan pembagian sandi yang sudah
disetujui tim.
4. Jarak antara sandi adalah 3 meter.
5. Perlombaan akan dimulai saat Juri meniupkan peluit.
6. Juri akan memberikan soal kepada P1.
7. Setelah siap untuk memperagakan, P1 meniupkan 2 kali peluit untuk memanggil P2.
8. Setelah P2 siap untuk memperagakan, P2 meniupkan 3 kali peluit memanggil P3.
9. P3 memberikan jawaban di kertas yang sudah disediakan juri.
10. Peserta peraga (P1 & P2) masing-masing memiliki 2 kesempatan untuk memperagakan
sandi kepada peserta dihadapan mereka.
11. Tim dengan poin tertinggi dari setiap sesi akan melaksanakan babak final didalam
ruangan.
12. Pelaksanaan babak final akan diikuti oleh 6 tim. Tim dengan jawaban tertepat dan waktu
tercepat akan dinyatakan sebagai pemenang.
13. Pengumuman pemenang akan dilaksanakan serentak dengan lomba lainnya.

Kriteria Penilaian
• Ketepatan Menjawab: 10 Poin
• Kesalahan 1 Huruf: -1 Poin
• Kecepatan

Contact Person
Naila : 081381508229 / ID LINE : naninunai
Caca: 081776819891 / ID LINE : malaikasyahbi
Ketentuan dan Kriteria Penilaian Lomba PPGD

Syarat dan Ketentuan Khusus


1. Peserta adalah siswa/i Pramuka Tingkat Penggalang SMP/Sederajat.
2. Lomba PPGD terdiri dari penanganan korban dengan durasi 10 menit
3. Menggunakan seragam Pramuka lengkap
4. Waktu berjalan saat peluit dari panitia dibunyikan
5. Peserta lomba PPGD terdiri dari 5 orang per sanggahnya meliputi 1 orang korban 2
penolong dan 2 pembuat tandu
6. Peserta menyediakan alat PPGD (Mitela , bidai , pembalut gulung, tandu,
sarung tangan, dan masker dll)
7. Apabila ditemukan kecurangan maka nilai akan dikurangi 20 Point
8. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat

Teknis Lomba
1. Peserta menyiapkan alat-alat perlombaan 10 menit sebelum perlombaan dimulai
2. Peserta akan dipanggil dan memasuki lapangan sesuai kloter yang telah dibagikan
3. Peserta akan membentuk barisan dan memastikan alat-alat dalam keadaan rapi sebelum
perlombaan dimulai.
4. Panitia meniup peluit 1 kali tanda lomba dimulai
5. Waktu pengerjaan adalah 10 menit
6. Panitia meniup pluit panjang 2 kali tanda waktu telah habis
7. Penilaian penanganan korban oleh dewan juri

Kriteria Penilaian
• Ketepatan penangan (1-30)
• Kelengkapan (1-20)
• Kerapihan (1-30)
• Kecepatan (1-20)

Contact Person
Farel: 081291144639// ID LINE: Yeng
Nabil: 089512155171// ID LINE: Nabill
Ketentuan dan Kriteria Penilaian Lomba Hasta Karya

Syarat dan Ketentuan Khusus


1. Peserta adalah siswa/i Pramuka Tingkat Penggalang SMP/Sederajat.
2. Setiap tim terdiri dari 3 Orang peserta.
3. Bahan-bahan yang digunakan berasal dari barang yang tidak terpakai dan berasal dari daur
ulang. Dalam artian, peserta dilarang menggunakan bahan yang baru dibeli atau dengan
sengaja dibeli untuk perlombaan Hasta Karya.
4. Peserta wajib menggunakan satu bahan yang sudah ditentukan oleh panitia yaitu "Tutup
Botol" (Panitia hanya menyediakan sebanyak 15 buah tutup botol untuk cadangan).
5. Semua bahan dan alat yang dibutuhkan peserta dibawa secara pribadi (tidak disiapkan oleh
panitia kecuali TUTUP BOTOL cadangan, peserta tetap membawa persediaan tutup botol
sendiri).
6. Pembuatan Hasta Karya dilakukan di lokasi acara, tetapi jika dalam pembuatan karya
terdapat tahap pemilox-an, peserta dapat melakukannya di tempat masing-masing (tidak
di lokasi acara agar tidak mengotori area perlombaan).
7. Pembuatan Hasta Karya ini harus disesuaikan dengan tema atau konsep acara yaitu
“Mystery Of Pirates’ Treasure” atau bertemakan Bajak Laut.
8. Peserta dilarang untuk meminjam barang apapun dari tim atau kelompok lain pada saat
lomba berlangsung.

Teknis Lomba
1. Lomba Hasta Karya dilaksanakan pada Pukul 07.40 s/d Pukul 11.20 WIB.
2. Seluruh peserta harus datang tepat waktu ke lokasi acara (sebelum perlombaan dimulai).
3. Batas toleransi keterlambatan maksimal 10 menit, jika peserta terlambat lebih dari batas
waktu toleransi maka akan didiskualifikasi.
4. Lomba Hasta Karya akan dilaksanakan di ruang kelas XI IPS 1, Ruang Tunggu di kelas XI
IPS 2.
5. Lomba Hasta Karya akan dibagi kedalam 4 sesi, antara lain:
• Sesi 1 : 07.40 - 08.35 WIB
• Sesi 2 : 08.35 - 09.30 WIB
• Sesi 3 : 09.30 - 10.25 WIB
• Sesi 4 : 10.25 - 11.20 WIB
6. Setiap sesi terdiri dari 8 tim atau regu dalam 1 ruangan. Untuk peserta yang mendapat
giliran di Sesi-2 s/d Sesi-4 dapat menunggu di ruang tunggu yang sudah disediakan panitia
(Ruang Kelas XI IPS 2).
7. Peserta atau tim yang mendapat giliran lomba di Sesi-1 (Pukul 07.40 s/d Pukul 11.40)
dapat langsung menuju ruang perlombaan Hasta Karya di Ruang Kelas XI IPS 1.
8. Waktu perlombaan Hasta Karya setiap sesi nya berdurasi 55 menit. 40 menit adalah waktu
untuk menyelesaikan karya yang akan dibuat, dan 15 menit adalah waktu untuk
mempresentasikan hasil Hasta Karya SELURUH REGU/PESERTA kepada Dewan Juri.
9. Peserta hanya diperbolehkan melanjutkan pengerjaan karya apabila sudah diberi instruksi
oleh panitia, dan wajib menghentikan proses pengerjaan apabila waktu telah dinyatakan
habis, jika peserta melanggar maka akan didiskualifikasi.
10. Karya pada peserta bersifat otentik dan tidak dibantu oleh peserta dari tim lainnya.
11. Setiap anggota kelompok wajib mempresentasikan hasil karya yang telah dibuat.
12. Seluruh peserta wajib menjaga ketertiban, kenyamanan, kebersihan dan kelancaran pada
saat perlombaan.
13. Peserta dilarang mengotori area perlombaan, sampah sisa pembuatan karya tidak boleh
ditinggalkan (harus dibersihkan/dibawa kembali).
14. Peserta yang sudah menyelesaikan perlombaan serta presentasi hasil Hasta Karya dapat
kembali ke Ruang Tunggu masing-masing Pangkalan.
15. Peserta yang dinilai melanggar peraturan dan ketentuan yang berlaku akan dinyatakan
gugur atau didiskualifikasi.
16. Peraturan tambahan lainnya akan disampaikan saat perlombaan jika diperlukan.
17. Keputusan penilaian akan ditentukan oleh Dewan Juri melalui beberapa aspek atau kriteria
penilaian.

Kriteria Penilaian
• Kreativitas
• Kerapihan
• Kebersihan
• Nilai Ekonomi
• Kegunaan
• Kelancaran dalam presentasi

Contact Person
Gita : 085780340970// ID LINE: gtalesta
Elis : 085719418511// ID LINE : ellliiss
Ketentuan dan Kriteria Penilaian Lomba Pioneering
Syarat dan Ketentuan Khusus
1. Peserta merupakan siswa/i dari SMP/MTS sederajat
2. Peserta mengirimkan 2 regu yang terdiri dari 5 orang per-regu
3. Pada saat pelaksanaan lomba peserta wajib memakai seragam serta atribut Pramuka
lengkap.
4. Peserta wajib hadir tepat waktu minimal 10 menit sebelum perlombaan dimulai.
5. Peserta lomba membawa peralatan masing masing yang terdiri dari tongkat dan juga tali.
6. Peserta akan diminta untuk membuat bangunan yang terdiri dari 10 - 12 tongkat
7. Bangunan yang dibangun dapat berdiri dengan kokoh.
8. Bangunan yang akan dibangun yaitu tiang bendera dengan kreasi bebas

Teknis Lomba
1. Peserta wajib mempersiapkan alat yang digunakan seperti tongkat dan tali minimal 10
menit sebelum perlombaan dimulai.
2. Jika peserta tidak hadir dalam 3 kali pemanggilan maka akan didiskualifikasi
3. Peserta akan membentuk barisan dan memastikan tongkat dan tali dalam keadaan rapi
sebelum perlombaan dimulai.
4. Peluit yang dibunyikan akan menjadi tanda dimulainya perlombaan.
5. Waktu pengerjaan adalah 2x30 menit (total 1 jam)
6. Lomba akan berakhir ketika peluit panjang dibunyikan dan peserta akan diminta untuk
mengangkat tangan serta tidak lagi memegang tali maupun tongkat.

Kriteria Penilaian
• Kerapihan (1 - 20 poin)
• Kreativitas (1 - 20 poin)
• Kekokohan ikat simpul pada bangunan (1 - 40 poin)

Contact Person
Zulfikar : 089604039535 // ID Line : fikar882
Rifa : 089504280247
Ketentuan dan Kriteria Penilaian Lomba LKBBT

Syarat dan Ketentuan Khusus


1. Peserta terdiri dari 15 anggota (belum temasuk danton)
2. Peserta mendapat waktu maksimal 8 menit perlombaan.
3. Peserta menggunakan seragam pramuka lengkap dan Tongkat dan juga tidak boleh
ada perbedaan
seragam dengan danton.
4. Diperbolehkan menggunakan atribut tambahan sesuai pangkalan.
5. Ukuran lapangan 21 x 8 m.

Teknis Lomba
1. Sebelum lomba di mulai, akan diadakan pertemuan teknis dengan koordinator.
2. Memasuki DP (Daerah Persiapan) I peserta di persilahkan untuk merapihkan diri.
3. Memasuki DP II pemeriksaan atribut yang tidak sama, serta persiapan penampilan.
4. Peserta melakukan gerakan PBB dan Variasi Formasi dalam waktu 8 menit di
hitung
setelah danton berada di area danton, ditandai dengan :
*Bunyi Peluit titik (.)
: waktu dimulai
*Bunyi Peluit strip (-)
: 2 menit terakhir
*Bunyi Peluit Dua Kali Strip (--)
: waktu habis.

Kriteria Penilaian
• Gerakan
• Gerakan Berpindah
• Variasi dan Formasi

Contact Person
Raysha : 085718017579 // ID LINE : rararaysha
Dhanan : 082114044400
Ketentuan dan Kriteria Penilaian Lomba Yelling

Syarat dan Ketentuan Khusus


1. Perlombaan ini diikuti oleh seluruh anggota regu masing-masing sekolah
(pangkalan).
2. Waktu yang diberikan sekitar 5-7 menit.
3. Jika lewat dari waktu yang ditentukan, akan dikenakan pengurangan poin.
4. Penampilan tidak mengandung SARA atau ejekan terhadap pihak lain.
5. Diperbolehkan menggunakan properti jika diperlukan.
6. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.

Teknis Lomba
1. Peserta lomba menggunakan baju pramuka.
2. Peserta lomba wajib registrasi ulang sebelum perlombaan.
3. Ketentuan lain yang belum tertera di atas akan disampaikan oleh pada saat
pelaksanaan lomba.

Kriteria Penilaian
• Kreativitas
• Kekompakkan
• Gerakan

Contact Person
Moreno : 088294624338 // ID LINE : gazedesires
Alita : 081210850053 // ID LINE : alittaa.p
DENAH KEGIATAN
JADWAL KEGIATAN
• REGISTRASI
Hari/Tanggal : Selasa, 25 Juli 2023

• TECHNICAL MEETING
Hari/Tanggal : Jum’at 1 September 2023
Waktu : 15.30 WIB
Tempat : SMAN 62 Jakarta

• PELAKSANAAN
Hari/Tanggal : Sabtu, 16 September 2023
Waktu : 06.00 – Selesai
Tempat : SMAN 62 Jakarta

KRITERIA JUARA
1. Juara Umum (Piala + Sertifikat)
2. Juara 1, 2, 3 (Piala + Uang Pembinaan + Sertifikat)
3. Juara 1, 2, 3 PUPK Putra (Piala + Sertifikat)
4. Juara 1, 2, 3 PUPK Putri (Piala + Sertifikat)
5. Juara 1, 2, 3 SMS Putra (Piala + Sertifikat)
6. Juara 1, 2, 3 SMS Putri (Piala + Sertifikat)
7. Juara 1, 2, 3 PPGD Putra (Piala + Sertifikat)
8. Juara 1, 2, 3 PPGD Putri (Piala + Sertifikat)
9. Juara 1, 2, 3 Pioneering Putra (Piala + Sertifikat)
10.Juara 1, 2, 3 Pioneering Putri (Piala + Sertifikat)
11.Juara 1, 2, 3 Hasta Karya Putra (Piala + Sertifikat)
12.Juara 1, 2, 3 Hasta Karya Putri (Piala + Sertifikat)
13.Juara 1, 2, 3 LKBBT Pangkalan Terbaik (Piala + Sertifikat)
14.Juara 1, 2, 3 Yelling Pangkalan Terbaik (Piala + Sertifikat)
FORMULIR PENDAFTARAN PESERTA LOGARITMA

Nama Regu : ......................................................................


Pangkalan : ......................................................................
No.Gudep : ......................................................................

No Nama Kelas

CADANGAN

Jakarta,……………………..

Pembina Gudep

(………………………………………..………)
NAMA ANGGOTA PESERTA LOGARITMA
Asal sekolah :

Nama : …………… Nama : …………..


Foto T.T.L : …………… Foto T.T.L : …………..
3x4 Jabatan : …………… 3x4 Jabatan : …………..
Line/WA : …………… Line/WA : …………..

Nama : …………… Nama : ……………


Foto T.T.L : …………… Foto T.T.L : ……………
3x4 Jabatan : …………… 3x4 Jabatan : ……………

Line/WA : …………… Line/WA : ……………

Nama : …………. Nama : …………...


Foto T.T.L : …………. Foto T.T.L : …………..
3x4 Jabatan : ………….. 3x4 Jabatan : …………...
Line/WA : ………….. Line/WA : …………...

Nama : ………….. Nama : ………….


Foto T.T.L : ………….. Foto T.T.L : …………..
3x4 Jabatan : ………….. 3x4 Jabatan : ………….
Line/WA : …………. Line/WA : ………….
Anggota Cadangan

Nama : …………….. Nama : ………………


FOTO T.T.L : ……………..
FOTO T.T.L : ………………

3x4 Jabatan : …………….. 3x4 Jabatan : ……………...


Line/WA : …………….. Line/WA : ……………...

Pendamping

Nama : ……………... Nama : ………………


FOTO T.T.L : ……………... FOTO T.T.L : ………………

3x4 Jabatan : …………….. 3x4 Jabatan : ………………


Line/WA : …………….. Line/WA : ………………
ASPEK PENILAIAN PIONEERING

Total Poin
No. Aspek Indikator
Poin Perolehan
1. Kerapihan Bagaimana bentuk susunan tali pada 50
tongkat.

2. Kekokohan Bangunan dapat berdiri dan tidak 50


mudah hancur.

3.
Ketepatan Terdapat beberapa pengikatan simpul
55
pengikatan simpul yang telah dibuat.

4. Bentuk dan Memiliki sebuah kegunaan dan 80


kemanfaatan manfaat untuk kegiatan sehari hari
bangunan poin utama dalam pionering.

5 Kehadiran 15
Kehadiran tepat waktu adalah bentuk
partisipasi yang berpengaruh dalam
poin yang telah ditentukan.
ASPEK PENILAIAN SMS

Poin
No. Aspek Indikator Total Poin
Perolehan
1. Ketepatan Ketepatan dalam 10 (Maks
menjawab soal yang 100)
diberikan

2. Kekompakan
Kerjasama antar anggota tim dalam
memperoleh jawaban.
ASPEK PENILAIAN HASTA KARYA

Total Poin
No. Aspek Indikator
Poin Perolehan
1. Vote 100
Penggemar Jumlah voting dari
Penggemar terhadap hasil Hasta Karya yang
dapat dilihat dari beberapa aspek seperti
Kreativitas,
Kerapihan, Estetika (Keindahan), Nilai Guna,
dan Nilai Ekonomis.

Total Poin
No. Aspek Indikator
Poin Perolehan
1. Ketepatan Ketepatan dalam 70
menjawab soal yang
diberikan

2. Kecepatan Kecepatan dan ketepatan waktu dalam 30


Waktu mengumpulkan soal serta menaati segala tata
tertib yang diberikan.
ASPEK PENILAIAN YELLING

Poin
Aspek Indikator Total Poin
Perolehan
Kreativitas 1. Alur/susunan 40
2. Originalitas
3. Makna
4. Kata-kata yang sopan

Kekompakan 1. Vocal/Nada 30
2. Kelancaran
3. Semangat Tim

Gerakan 30
Dinamis/Tidak monoton Gaya yang
tidak berlebihan
ASPEK PENILAIAN LKBBT
NO GERAKAN NILAI KETERANGAN
10 20 30 40 50
1. BERSYAF KUMPUL
2. SIKAP SEMPURNA
3. SIKAP ISTIRAHAT
4. LENCANG KANAN & KIRI
5. HADAP KANAN & KIRI
6. HADAP SERONG KANAN &
KIRI
7. BALIK KANAN
8. JALAN DI TEMPAT

GERAKAN BERPINDAH NILAI KETERANGAN


TEMPAT 10 20 30 40 50
1. LANGKAH KE KANAN
2. LANGKAH KE KIRI
3. LANGKAH KE DEPAN
4. LANGKAH KE BELAKANG
5. LANGKAH BIASA
6. LANGKAH TEGAP MAJU
7. HORMAT KANAN
8. LANGKAH TEGAP KE
LANGKAH BIASA
9. LANGKAH BIASA KE
LANGKAH TEGAP
10 TIAP-TIAP BANJAR 2 KALI
BELOK KANAN

VARIASI DAN FORMASI NILAI KETERANGAN


10 20 30 40 50
1. TINGKAT KESULITAN
2. KEINDAHAN
3. KREATIVITAS
4. KEKOMPAKAN
5. KERAPIHAN
ASPEK PENILAIAN PUPK

No. Soal Terjawab Total Jawaban Poin Poin Perolehan


1. Benar 2

2. Salah -1

TOTAL POIN
ASPEK PENILAIAN PPGD

No. Aspek Indikator Total Poin Poin Perolehan

1. Ketepatan Penangan Ketapatan dalam menangani 1-30


luka yang terjadi pada
korban
2. Kelengkapan Kelengkapan barang yang di 1-30
butuhkan
3. Kerapihan Kerapihan dalam pembuatan 1-20
tandu dan penanganan luka
4. Kecepatan Kecepatan waktu dalam 1-20
menangani korban

Anda mungkin juga menyukai