Anda di halaman 1dari 2

“PENERAPAN HAZARD ANALISIS CRITICAL CONTROL POINTS (HACCP) PADA PROSES PRODUKSI KECAP

BANGO”

*contoh judul

Daftar potensi bahaya

Proses produksi kecap diawali dengan mempersiapkan bahan baku hingga menghasilkan produk akhir
yang aman dan siap untuk dikonsumsi. Terdapat kemungkinan kontaminasi yang terjadi ketika proses
produksi sehingga dapat mengubah karakteristik produk dan merusak kualitas produk yang dihasilkan.
Maka, perusahaan perlu memperhatikan bahaya-bahaya yang mungkin terjadi pada saat produksi
sehingga kecap yang dihasilkan dapat aman untuk dikonsumsi. Berikut merupakan bahaya-bahaya yang
mungkin terjadi selama proses produksi kecap bango:

Langkah Proses Input Bahaya


Penanganan bahan baku Bahan baku dari pemasok - Biologi: Kapang dan khamir
serta bakteri patogen
dalam bahan baku
- Kimia: kontaminasi bahan
kimia
- Fisik: kontaminas benda
asing (logam, plastic, kayu,
kaca)

Perebusan bungkil kacang Bungkil kacang kedelai - Biologi: Kapang dan khamir
kedelai serta bakteri patogen
dalam bahan baku
- Fisik: Kontaminasi benda
asing (logam, plastik, kayu,
kaca)
Pemasakan dan penggilingan Biji gandum - Biologi: Kapang dan khamir
biji gandum serta bakteri patogen
dalam bahan baku
- Fisik: Kontaminasi benda
asing (logam, plastik, kayu,
kaca)
Fermentasi kapang Bungkil kedelai dan biji gandum Biologi: mikroorganisme yang
tidak diinginkan dari udara
Fermentasi garam Larutan garam dan bibit Biologi Mikroorganisme yang
kecap/kapang tidak diinginkan dari udara
Pengepresan Tauco Fisik: Kontaminasi benda asing
(logam, plastik, kayu, kaca)
Pemasakan gula Sari kecap dan gula, larutan Fisik: Kontaminasi benda asing
garam, air (logam, plastik, kayu, kaca)
Penyaringan Campuran sari kecap, gula, Fisik Kontaminasi benda asing
larutan garam, serta air yang (logam, plastik, kayu, kaca)
sudah dimasak
Pencampuran (blending) Filtrate hasil penyaringan, Fisik: Kontaminasi benda asing
sodium, benzoate, dan pewarna (logam, plastik, kayu, kaca)
caramel
Fisik Kontaminasi benda asing Sari kecap Fisik Kontaminasi benda asing
(logam, plastik, kayu, kaca) (logam, plastik, kayu, kaca)
Pencucian botol kemasan Botol dan obat pencuci - Kimia: Kontaminasi bahan
kimia
- Fisik: Kontaminasi benda
asing (logam, plastik, kayu,
kaca)
Sumber : Model Rencana HACCP Industri Kecap dalam eBookPangan (2006:24)

Anda mungkin juga menyukai