Anda di halaman 1dari 3

SUMATIF TENGAH SEMESTER GANJIL

TAHUN AJARAN 2023/2024


SDIT PERMATA BUNDA
Jl. Rulita No. 45, Harjasari – Bogor Selatan Telp. (0251) 8241211 – www.permatabunda.sch.id

Nama : ……………………………………… Paraf Nilai

Kelas : VI (Enam) Guru Orang Tua

Bidang Studi : Pendidikan Jasmani


dan Olahraga Kesehatan

Hari/Tanggal : ……………………………………….

Bismillahirrahmanirrahim

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c atau d pada jawaban yang paling tepat!

1. Permainan sepak bola dilakukan secara …


a. Beregu c. Tak terbatas
b. Perorangan d. Tidak ada aturan

2. Dalam permainan sepak bola, apabila bola menyentuh tangan dinyatakan ….


a. Out c. Hands ball
b. Off side d. Gol

3. Lama permainan sepak bola adalah …


a. 2 x 90 menit dengan jeda istirahat 5 menit
b. 2 x 60 menit dengan jeda istirahat 45 menit
c. 2 x 45 menit dengan jeda istirahatr 15 menit
d. 2 x 15 menit dengan jeda istirahat 20 menit

4. Salah satu cara menghentikan bola yang datang melayang dalam permainan
sepak bola yaitu dengan menggunakan …
a. Dada c. Lengan
b. Tangan d. Muka

5. Servis yang dilakukan pada permainan bola voli dilakukan oleh pemain …
a. Depan c. Tengah
b. Belakang d. Kiri

6. Pemain yang melakukan servis pada permainan bola voli berdiri di …


1 |PJOK_KELAS VI SUMATIF TENGAH SEMESTER 1 PERMATA BUNDA
a. Luar garis c. Pada garis
b. Dalam garis d. Depan net

7. Servis dilakukan dengan benar pada permainan bola voli bila …


a. Melewati net c. Mengenai net
b. Tidak melewati net d. Menyangkut di net

8. Lama permainan bola basket adalah …


a. 2 x 20 menit c. 2 x 40 menit
b. 2 x 30 menit d. 2 x 50 menit

9. Mengoper bola dengan kedua tangan dalam permainan bola basket merupakan
operan jarak …
a. Jauh c. Jauh sekali
b. Dekat d. Sedang

10. Induk olahraga sepak bola di Indonesia disebut …


a. PSSI c. Perbasi
b. PRSI d. PBSI

11. Apabila bola masuk ke gawang disebut …


a. Off side c. Gol
b. Out d. Hands ball

12. Tugas seorang kiper yaitu menjaga ….


a. Gawang c. Bola
b. Pemain d. Lapangan

13. Jumlah pemain dalam permainan bola voli adalah …


a. 5 c. 7
b. 6 d. 8

14. Jumlah pemain dalam permainan bola basket adalah …


a. 6 c. 4
b. 7 d. 5

15. Jika jumlah gol kedua tim sama dalam permainan sepak bola maka akan diadakan
perpanjangan waktu atau tendangan …
a. Jarak jauh c. Luar
b. Dalam d. Penalti

II. Jawablah pertanyaaan di bawah ini dengan jawaban yang tepat!


2 |PJOK_KELAS VI SUMATIF TENGAH SEMESTER 1 PERMATA BUNDA
16. Sebutkan 3 cara mengumpan bola (passing) dalam permainan sepak bola!

17. Sebutkan 2 jenis menggiring bola (dribbling) dalam permainan sepak bola!

18. Sebutkan 2 teknik dasar dalam permainan bola voli!

19. Sebutkan 3 teknik dasar dalam permainan bola basket!

20. Apa yang dimaksud dengan bermain secara sportif?

Alhamdulillah

3 |PJOK_KELAS VI SUMATIF TENGAH SEMESTER 1 PERMATA BUNDA

Anda mungkin juga menyukai