Anda di halaman 1dari 2

LK. 1.1.

Identifikasi Masalah pembelajaran peserta didik SMK

Nama Mahasiswa : AGUNG SURYO PRAYUDI

Asal Sekolah : SMK NEGERI 1 SITUBONDO

Masalah pembelajaran adalah: Kesenjangan antara tujuan yang


direncanakan dengan realisasi pencapaian oleh siswa. Tujuan pembelajaran
terbagi pada dua hal yaitu capaian kompetensi (KD/TP) dan proses
pencapaian kompetensi (proses belajar). Pada terminologi ABCD (Audience,
Behavoir, Condition and Degree), maka B dan D merupakan representasi
capaian kompetensi, sedangkan C adalah proses pencapaiannya.

Identifikasi masalah adalah: proses menemukan kesenjangan yang terjadi


pada siswa sebagaiaman definisi maslah pembelajaran.

Eksplorasi penyebab masalah adalah: Mengidentifikasi semua kemungkinan


penyebab terjadinya kesenjangan pencapaian tujuan pembelajaran oleh
siswa. Penyebab tersebut dapat bersumber dari metode yang diterapkan
oleg guru, sarana prasarana pembelajaran, lingkungan belajar, sikap dan
perilaku guru, lingkungan sosial dan keluarga, dan diri siswa yang
bersangkutan.

Penentuan penyebab masalah adalah: proses memilah dan menentukan


penyebab yang paling dominan atas timbulnya kesenjangan pencapaian
tujuan pembelajaran oleh siswa. Jika penyebab ini diatasi, maka harapannya
penyebab lain yang tereksplorasi akan selesai dengan sendirinya.

Jenis Masalah yang


No. Analisis Identifikasi Masalah
Permasalahan Diidentifikasi

1 Capaian Sebagian besar Dalam kegiatan


kompetensi siswa kelas XI tidak pembelajaran siswa tidak
mencapai batas mampu menggunakan
kelulusan pada mata aplikasi Microsoft excel
pelajaran Estimasi dalam menghitung RAB,
biaya konstruksi. sehingga penilaian hanya 40
% siswa yang bisa
mendapatkan nilai kelulusan

2 Proses/aktivitas Siswa cenderung Siswa belum memahami


pencapaian kesulitan adaptasi dasar-dasar aplikasi excel
kompetensi/ dalam penggunaan sehingga mengakibatkan
belajar siswa aplikasi excel siwa sering terlambat
mengikuti mata pelajaran,

Jenis Masalah yang


No. Analisis Identifikasi Masalah
Permasalahan Diidentifikasi
sering tidak menyelesaikan
tugas

Anda mungkin juga menyukai