Anda di halaman 1dari 1

Tata Tertib Siswa/i

RA-KB-TPA Salsabila Darussalam

a. Anak masuk pukul 08.00 – 14.30 WIB, penjemputan maksimal 14.35 WIB tepat.
b. Penjemputan terlambat, dikenai overtime Rp. 10.000
c. Selama masa adaptasi ananda diperbolehkan ditunggui ( 1 minggu)
d. Anak memakai baju seragam yang telah ditentukan dari sekolah.
e. Anak memakai sepatu dan kaos kaki
f. Selalu membawa perlengkapan ke sekolah (tempat minum,baju ganti, plastik).
g. Barang-barang yang wajib dibawa dan ditinggal di sekolah yaitu : sandal. mukena/sajadah,
sikat gigi dan handuk.
h. Tidak diperbolehkan membawa makanan yang ber-MSG ( ciki-ciki, gordon dll) dan minuman
kemasan.
i. Anak tidak diperbolehkan memakai perhiasan berlebihan.
j. Anak tidak diperbolehkan memakai pakaian atau membawa baju ganti yang kurang sopan
(seperti : baju tanpa lengan/kelihatan ketiak, celana terlalu pendek dll)
k. Jika anak tidak masuk sekolah, wajib izin kepada guru kelas.
l. Semua barang milik pribadi anak wajib dinamai

Anda mungkin juga menyukai