Anda di halaman 1dari 3

Cara Mengerjakan Soal Turunan Fungsi

Dengan Mudah
By pengajarPosted on February 22, 2018

Pengertian Rumus Fungsi Turunan–Bagi Anda yang memasuki dunia IPA tentunya sudah
tidak asing dengan materi turunan fungsi. Dapat dilihat jika rumus – rumus turunan fungsi
yang terdapat di buku sangatlah sulit. Di artikel kali ini kami akan memberikan berbagai
macam varian soal beserta cara mengerjakannya dengan mudah. Sudah tidak sabar ? Mari
lanjut ke bagian bawah artikel.

Perhatikan rumus berikut dengan teliti.

f (x) = a. xn berarti turunan fungsinya ialah f’ (x) = an. xn-1

y = a. xn berarti turunan fungsinya ialah y’ = a. xn-1

Turunan fungsi berbentuk y = u v

Jika y = f (x) = u (x)n + v (x)n maka turunan fungsinya ialah f’ (x) = n. u (x)n-1 + n. v (x)n-1

Jika y = f (x) = u (x)n – v (x)n maka turunan fungsinya ialah f’ (x) = n. u (x)n-1 – n. v (x)n-1

kesimpulannya jika y = u v maka y’ = u’ v’


Contoh soal dan pembahasannya:

1. Jika terdapat fungsi y = 3x2 berapakah turunan fungsi pertama dan keduanya ?

Jawab :

Diketahui fungsi y = 3x2

Untuk turunan pertama y = 3x2 sehingga y’ = 2. 3 x2-1

y’ = 6x

Untuk turunan kedua y’ = 6x sehingga y’’ = 6x = 6

2. Berapakah turunan fungsi dari y = 4x5 – 6x2

Jawab :

Jika u = 4x5 berarti u’ = 5. 4 x 5-1 sehingga u’ = 20 x4

Jika v = 6x2 berarti v’ = 2. 6 x 2-1 sehingga v’ = 12 x

Jadi, turunan pertama dari y = 4x5 – 6x2 ialah y’ = 20 x4 – 12 x

Baca Juga Pembahasan materi Transformasi geometri dan contoh soalnya

Turunan Fungsi Berbentuk Y = U.V


Jika y = u.v , maka turunan v (x) = v’ (x) dan turunan u (x) = u’ (x).

sehingga y = u (x). v (x)

y = u’ (x). v (x) + u (x). v’ (x)

Contoh soal dan pembahasannya.

1. Jika terdapat fungsi y = 4x (2x + 3x) berapakah turunan fungsinya ?

Jawab :

y = 4x (2x + 3x)

Cara 1 yaitu

y = 4x (2x + 3x)

y = 8x2 + 12x2

y’ = 8 ⋅ 2x2 – 1 + 2 ⋅12 x2 – 1

y’ = 16x1 + 24 ⋅ x

Cara 2 yaitu :

y = 4x (2x + 3x)

Jika u = 4x maka u’ = 4

Jika v = (2x + 3x) maka v’ = 2+3 =5

Sehingga y’ = 4. (2x + 3x) + 4x. 5

y’ = 8x + 12x + 20x

y’ = 40x

Anda mungkin juga menyukai