Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL KEGIATAN

FESTIVAL FILM PENDEK 2023

JURNALISTIK
MAN INSAN CENDEKIA SIAK

Jalan Pemda KM.11, Desa Perawang Barat, Kec.


Tualang, Kab.Siak
PROPOSAL KEGIATAN
FESTIVAL FILM
JURNALISTIK MAN INSAN CENDEKIA SIAK
Jalan Pemda KM.11, Desa Perawang Barat, Kec. Tualang, Kab.Siak

PENDAHULUAN
Film, juga dikenal sebagai movie, adalah serangkaian gambar diam, yang ketika ditampilkan pada layar
akan menciptakan ilusi gambar bergerak yang dikarenakan efek fenomena phi. Ilusi optik ini memaksa
penonton untuk melihat gerakan berkelanjutan antar objek yang berbeda secara cepat dan berturut-turut.
Proses pembuatan film merupakan gabungan dari seni dan industri. Sebuah film dapat dibuat dengan
memotret adegan sungguhan dengan kamera film; memotret gambar atau model "miniatur" menggunakan
teknik animasi tradisional; dengan CGI dan animasi komputer; atau dengan kombinasi beberapa teknik yang
ada dan efek visual lainnya. film merupakan sebuah karya seni yang luar biasa. Film memiliki nilai jual
yang tinggi di ranah dunia entertainment. Keahlian editing, acting, dan recording merupakan point penting
dalam membuat suatu film.
Oleh karena itu, Tim Jurnalistik MAN Insan Cendekia Siak membuka kesempatan bagi para siswa/I
untuk untuk mengasah skill dan keterampilan dalam menjalankan peran peran seperti penulis naskah,
kameramen, sutradara, serta peran-peran lainnya yang dapat menambah wawasan dalam membuat film.
Dalam event kali ini, seluruh siswa MAN Insan Cendekia Siak dapat menuangkan semua ide ide kreatif
yang muncul dalam pikiran mereka kedalam satu wadah yaitu “FESTIVAL FILM PENDEK”, selain itu
tim Jurnalistik MAN Insan Cendekia Siak ingin menambah pengalaman siswa/I dalam menghasilkan karya
karya yang orisinil dan bernilai di mata publik.

A. Tema Acara
“FESTIVAL FILM PENDEK: "great teacher, superior generation"
“Jargon”

B. Tujuan Acara
Adapun tujuan dalam kegiatan kali ini adalah :
1. Mengembangkan potensi, minat, serta bakat siswa dalam membuat karya berupa film pendek
2. Memberikan pengalaman bagi siswa MAN Insan Cendekia Siak tentang dunia perfilman.
3. Meningkatkan kreatifitas siswa MAN Insan Cendekia Siak dalam berkarya
4. Meningatkan kemampuan dan keahlian siswa/I MAN Insan Cendekia Siak dalam membuat suatu
karya berupa “film pendek”
5. Memperluas pengetahuan dalam dunia perfilman

C. Tempat dan Waktu Pelaksana Kegiatan

JURNALISTIK MAN INSAN CENDEKIA SIAK


PROPOSAL KEGIATAN
FESTIVAL FILM
JURNALISTIK MAN INSAN CENDEKIA SIAK
Jalan Pemda KM.11, Desa Perawang Barat, Kec. Tualang, Kab.Siak

Acara : Festival Film Pendek


Hari : Sabtu
Tanggal : 25 November 2023
Tempat : Gedung Pusat Pembelajaran Terpadu (PPT)
Waktu : 20.30 – 22.00 WIB

D. Peserta
Peserta yang akan mengikuti kegiatan ini adalah seluruh siswa/I kelas X dan XI MAN Insan
Cendekia Siak (Tahun ajaran 2023-2024).

E. Susunan Kepanitian
Pelindung : Kepala MAN Insan Cendekia Siak
(Cholid, S. Ag, S. Pd, MA)
WAKA Humas MAN Insan Cendekia Siak
(Siti Asia, S HI, M.Pd)
Pembina Jurnalistik MAN Insan Cendikea Siak
(Rahmita, S.PD)
Ketua Jurnalistik MAN Insan Cendekia Siak
(Raditya Pradipta)

Ketua Pelaksana : Raditya Pradipta


Sekretaris : Rohan Eza Baruri
Bendahara : Farsya Nadya Shafwah

1) DIVISI ACARA :
Koordinator : Gendis Cahya Sergio
Anggota : Az-Zikhri Pujangga Yadhi
Zaen Ahmed
Khalisa Amira Zulfikar
Atthila Zahra Sumatri Pane

2) DIVISI KEAMANAN :
Koordinator : Abdul Rahim

JURNALISTIK MAN INSAN CENDEKIA SIAK


PROPOSAL KEGIATAN
FESTIVAL FILM
JURNALISTIK MAN INSAN CENDEKIA SIAK
Jalan Pemda KM.11, Desa Perawang Barat, Kec. Tualang, Kab.Siak

Anggota : Edelweis Puteri Berlian


Faiha Nasywa Suadah
Athif Ahmad Alfarizi
Minda Rahmawati
Dinda Chairunnisa Nst.

3) DIVISI KONSUMSI :
Koordinator : Sekar Rahayu
Anggota : Alhumairo Nirva
Amiratun Khairin
Habib Fardan
Cahaya Jauhara Dinata
Elmira Nafisya
M. Abdur Rasyid

4) DIVISI DEKORASI :
Koordinator : Nayla Arsha Rahman
Anggota : Ananda Ridho HF
Amelya Anggraini
Ataya Shafa Rizqullah
Divia Zahra
M. Fajril Adha
Dhia Artanti Faiha

5) DIVISI LOGISTIK :
Koordinator : Rafif Indra Setiawan
Anggota : Cahaya Bima Sakti
Azwaldi Dwi Novryandi
Akmal Maftuh Putra Dien
Ghanesa El Syahbana

6) DIVISI PERLOMBAAN:
Koordinator : M. Athallah Arrafif
Anggota : M. Hafiz Rahman
Nadaa Nisrana
Mutiara Gusfrita
M.Yazid Awla Sajid

JURNALISTIK MAN INSAN CENDEKIA SIAK


PROPOSAL KEGIATAN
FESTIVAL FILM
JURNALISTIK MAN INSAN CENDEKIA SIAK
Jalan Pemda KM.11, Desa Perawang Barat, Kec. Tualang, Kab.Siak

F. Susunan Acara

Waktu Acara Pengisi Acara Tempat

20.30 – 20.35 WIB Seluruh siswa/i Man Insan Cendekia Siak Divisi Acara dan Gedung PPT
wajib hadir Keamanan

20.35 – 20.40 WIB Kata sambutan dari Ibunda Dra. Hj. MC, Pembicara Gedung PPT
Hayatirruh, M. Ed.

20.40 20.50 WIB Kata sambutan dari Ketua Pelaksana Acara MC, Pembicara Gedung PPT

20.50 – 21.35 WIB Menonton Film bersama ( MAN IC Siak ) Seluruh Siswa/I Gedung PPT
MAN IC Siak

21.35 – 21.40 WIB Kuis Berhadiah MC Gedung PPT

21.40 – 21.55 WIB Pembacaan reward kepada pemenang MC Gedung PPT

21.55 – 22.00 WIB Penutup MC Gedung PPT

G. Hadiah lomba film pendek


 Juara 1 : Rp. 1.000.000,-
 Juara 2 : Rp. 750.000,-
 Juara 3 : Rp. 500.000,-
 Juara Perkategori : Rp. 300.000,-

JURNALISTIK MAN INSAN CENDEKIA SIAK


PROPOSAL KEGIATAN
FESTIVAL FILM
JURNALISTIK MAN INSAN CENDEKIA SIAK
Jalan Pemda KM.11, Desa Perawang Barat, Kec. Tualang, Kab.Siak

H. Estimasi Dana

No. Jenis Barang / Media Jumlah Harga per Satuan Total Harga
1. Kertas HVS 500 - Rp 50.000,-

2. Dekorasi

Paperclip 2 Rp 7.500,- Rp 15.000,-

Balon 20 Rp 1.000,- Rp 20.000,-

Origami 1 Rp 8.000,- Rp 8.000,-

Staerofom 12 Rp 15.000,- Rp 180.000,-

Kertas karton 12 Rp 4.000,- Rp 48.000,-

Spidol 2 Rp 8.000,- Rp 16.000,-

Double Tip 2 Rp 10.000,- Rp 20.000,-

Lem Fox 2 Rp 10.000,- Rp 20.000,-

Pena 4 Rp 2.000,- Rp 8.000,-

Pensil 4 Rp 2.000,- Rp 8.000,-

Tissue 5 Rp 10.000,- Rp 50.000,-

Spanduk 1 Rp 450.000,- Rp 250.000,-

Total Rp 835.000,-

3
Konsumsi

Konsumsi 350 Rp 5.000,-/Popcorn Rp 1.750.000,-

JURNALISTIK MAN INSAN CENDEKIA SIAK


PROPOSAL KEGIATAN
FESTIVAL FILM
JURNALISTIK MAN INSAN CENDEKIA SIAK
Jalan Pemda KM.11, Desa Perawang Barat, Kec. Tualang, Kab.Siak

Aqua Gelas 8 Rp 20.000,-/dus Rp 160.000,-


Aqua Botol 2 Rp 38.000,-/dus Rp 76.000,-

Total Rp 1.986.000,

4
Dana Hadiah

Juara 1
Rp 1.000.000,-

Juara 2 Rp 750.000,-

Juara 3 Rp 500.000,- Rp 3.750.000,-

Perkategori 5 Rp 300.000,-/kategori

Quiz 5 Rp 20.000,-/orang
Rp 150.000,-
Kostum terbaik Rp 50.000,-

Total Rp 3.900.000,-

6 Dana tak terduga Rp 300.000,-

7 Dana Juri 3 Rp 250.000,-/juri Rp 750.000,-

Total Rp 7.811.000,-

I. Penutup
Demikianlah proposal kegiatan FESTIVAL FILM PENDEK MAN Insan Cendekia Siak
dilampirkan, semoga dapat didukung agar proses pelaksanaan acara ini dapat berjalan dengan lancer
tanpa adanya kendala. Dengan terealisasikannya acara ini, di harapkan dapat lahir generasi muda
yang berkualitas dan memiliki kreatifitas yang tinggi, dan bagi panitia yang turut andil dalam
kegiatan ini semoga semakin kreatif dan professional dalam mengadakan acara acara selanjutnya.

Lembar Pengesahan

JURNALISTIK MAN INSAN CENDEKIA SIAK


PROPOSAL KEGIATAN
FESTIVAL FILM
JURNALISTIK MAN INSAN CENDEKIA SIAK
Jalan Pemda KM.11, Desa Perawang Barat, Kec. Tualang, Kab.Siak

Perawang, 23 Maret 2022

Bendahara Ketua Pelaksana Sekretaris

Farsya Nadya S. Raditya Pradipta Rohan Eza Baruri

Menyetujui,

Kepala Madrasah Pembina Jurnalistik

Cholid, S. Ag, S. Pd, MA Rahmita, S.Pd


NIP. 196801121993032003 NIP. –

JURNALISTIK MAN INSAN CENDEKIA SIAK

Anda mungkin juga menyukai