Anda di halaman 1dari 4

MODUL STRUKTUR PERULANGAN

1. Tampilkan hasil program ketika dijalankan

2. Apa komponen inisialisasi pada coding for tersebut?


Inisialisasi terjadi pada variabel int_Angka, di mana int_Angka diberi nilai awal sebesar 1.
3. Apa komponen batas perulangan pada coding for tersebut? int_Angka <= 20;
4. Apa komponen peubah nilai pada coding for tersebut? Int_Angka++
5. Modifikasi baris 5 dengan merubah nilai inisialisasi menjadi 10, kemudian tampilkan
hasil program ketika dijalankan
6. Modifikasi baris 5 dengan merubah nilai batas perulangan menjadi 30, kemudian
tampilkan hasil program ketika dijalankan

7. Modifikasi baris 5 dengan merubah nilai peubah nilai menjadi int_Angka+=2,kemudian


tampilkan hasil program ketika dijalankan

8. Modifikasi baris 5 sehingga angka yang ditampilkan dimulai dari 5 sampai 75 dengan
kenaikan 5, kemudian tampilkan hasil program ketika dijalankan
9. Apa pengaruhnya ketika deklarasi variabel int_Angka diletakkan di luar fungsi main()?
ketika mendeklarasikan variabel int_Angka di luar fungsi main() variabel tersebut menjadi
variabel global.
PERCOBAAN 2

Dari percobaan yang telah dilakukan, jawablah pertanyaan berikut ini:


1. Tampilkan hasil program ketika dijalankan

2. Apa fungsi perintah getchar()? Fungsi getchar() dalam bahasa pemrograman C digunakan
untuk membaca satu karakter dari input yang biasanya berasal dari keyboard. Fungsi ini
bekerja dengan membaca karakter dari input secara satu per satu
3. Apa fungsi switch case pada program ini?
fungsi switch-case pd peogram tersebut digunakan untuk mengevaluasi nilai yang
dimasukkan dalam variabel input. fungsi switch-case digunakan untuk menampilkan deret
angka ganjil atau genap.
4. Apa fungsi perintah gets()?
Fungsi gets() dalam bahasa pemrograman C yang digunakan untuk membaca sebuah
serangkaian karakter dari input biasanya dari keyboard. Fungsi ini membaca karakter demi
karakter sampai menemukan karakter baru.
5. Apa fungsi perintah strcmp()?
Fungsi strcmp()bahasa pemrograman C yang digunakan untuk membandingkan dua
serangkaian karakter dan menentukan apakah kedua string tersebut sama atau berbeda.
Fungsi ini mengembalikan nilai bilangan bulat (integer) yang menunjukkan hasil
perbandingan berdasarkan urutan antara dua string.
6. Apa fungsi perintah system(“cls”)?
Perintah system("cls") adalah perintah yang digunakan dalam bahasa pemrograman C.
Fungsi ini bekerja dengan cara menjalankan perintah sistem yang diberikan sebagai
argumen dalam perintah "system" untuk membersihkan tampilan layar.
7. Apa fungsi perintah exit(1)?
Fungsi exit() adalahdigunakan untuk mengakhiri program dengan menjalankan beberapa
tugas terakhir sebelum program selesai. Ini juga akan mengembalikan nilai keluaran ke
sistem operasi.
8. Apa fungsi perintah fflush(stdin)?
Perintah fflush(stdin) adalah salah satu cara yang tidak benar untuk membersihkan (flush)
buffer masukan standar (stdin) dalam bahasa pemrograman C. Perintah fflush(stdin)
seharusnya digunakan hanya pada buffer keluaran dan buffer error , bukan pada buffer
masukan.
9. Apa fungsi #include <stdio.h>
Direktif #include <stdio.h> adalah bagian dari standar C yang digunakan untuk menyertakan
(include) header file yang bernama "stdio.h" ke dalam program C, ini adalah bagian dari C
Standard dan berisi deklarasi fungsi yang digunakan untuk input dan output standar, seperti
printf(), scanf(), getchar(), putchar(), dan fungsi-fungsi lainnya.

LATIHAN

Anda mungkin juga menyukai