Anda di halaman 1dari 15

SOAL UAS SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL

S:1) Dibawah ini adalah pengertian logika dan algoritma yang paling benar adalah
A:) logis dan Algoritma adalah ilmu yang mempelajari cara penyelesaian masalah berdasarkan
langkah-langkah imajinatif yang logis dan sistematis dengan tujuan tertentu.

B:) logika dan Algoritma adalah ilmu filsafat yang mempelajari cara dan metode penyelesaian masalah
berdasarkan langkah-langkah terbatas yang terstruktur dan sistematis dengan tujuan tertentu.

C:) logika dan Algoritma adalah ilmu yang mempelajari cara penyelesaian masalah berdasarkan
langkah-langkah terbatas yang logis dan sistematis dengan tujuan tertentu.

D:) logika berasal dari dari bahasa Yunani yaitu LOGOS yang berarti “ ilmu” . Logika dapat diartikan
ilmu yang mengajarkan cara berpikir untuk Melakukan aksi dengan tujuan tertentu.

E:) algoritma berasal dari nama seorang Ilmuwan Arab yang bernama Abu Ja‟far Muhammad Ibnu
Musa Al Khuwarizmi penulis buku berjudul Al Jabar Wal Muqabala (Buku Pemugaran dan
Pengurangan). Kata Al Khuwarizmi dibaca orang barat menjadi Algorism yang kemudian lambat
laun menjadi Algorithm diserap dalam bahasa Indonesia menjadi Algoritma.

JAWAB: C

S:2) Desty berangkat ke sekolah dari rumah pukul 06.30 dan sampai di sekolah pukul 08.05,
sekolah masuk pada pukul 07.30 sehingga desty terlambat tiba di sekolah, sebab desty
terlambat sampai di sekolah karena di perjalanan ban motor yang di kendarai desty pecah,
jika waktu yang diperlukan untuk menambal adalah 1/5jam sedang waktu untuk mengganti
ban hanya 10 menit.
Pernyataan di atas merupakan sebuah masalah, di bawah ini adalah runtutan proses
algoritma masalah dan solusi desty terlambat sampai di sekolah
A:) terlambat – ban bocor – di tambal
B:) terlambat – motor rusak – ban bocor – diganti ban baru
C:) terlambat – motor rusak – ban bocor - ditambal
D:) terlambat – ban bocor – diganti baru
E:) terlambat – diganti baru
JAWAB: B

S:3) Dua hal yang berpengaruh besar terhadap manusia untuk bisa berfikir secara logis adalah?
A:) raisonalitas dan moralitas
B:) emosi dan raisonalitas
C:) subyektifitas dan Moralitas
D:) logika dan Nalar
E:) emosi dan subyektifitas
JAWAB: A

S:4) Peta-minda alat transportasi adalah


A:) transportasi udara (pesawat,kereta gantung) – Transportasi darat (Kereta,bus,mobil)
B:) transportasi Udara (pesawat, helicopter) – Transportasi darat (kereta,bus,mobil,motor) –
transportasi air (Kapal)
C:) kereta – mobil – bus – motor – kapal – pesawat
D:) kereta – mobil – bus – motor – kapal – perahu – pesawat – helicopter
E:) transpotasi udara – transportasi air – transportasi darat
JAWAB: B

S:5) Membuat peta-minda untuk memvisulisasikan ide/gagasan bukanlah sesuatu yang sulit,
langkah sederhana memvisualisasikan idea tau gagasan adalah
A:) buat subjek – kembangkan cabang utama
B:) buat subjek – kembangkan cabang utama – buat sub cabang baru
C:) buat subjek – buat cabang-cabang utama – kembangkan cabang-cabang utama
D:) Buat subjek – buat cabang-cabang utama – kembangkan cabang-cabang utama – buat sub
cabang baru
E:) Buat subjek – buat cabang-cabang utama – kembangkan cabang utama – buat sub cabang
baru
JAWAB: C

S:6) Salah satu cara untuk memvisualisasikan proses berfikir adalah dengan menggunakan peta-
minda, berdasarkan cara kerja otak kita dalam menyimpan informasi, hasil penelitian
menunjukan bahwa otak kita meyimpan informasi dalam sel-sel syaraf dalam bentuk
cabang-cabang, sehingga jika dilihat sekilas akan tampak seperti bentuk pohon dengan
cabang dan rantingnya. Yang membentuk cabang dengan hirarkinya.
Pengertian di atas adalah pengertian peta-minda menurut?
A:) Tony Buzzan
B:) Michael Michalko
C:) Handoko
D:) Aristocrate
E:) Ja’far Muhammad Al Musa Al-Khuwarizmi
JAWAB: A

S:7) Pengertian paragraph adalah


A:) bagian bab dalam suatu karangan yang mengandung satu ide pokok dan merupakan sub
judul
B:) bagian bab dalam suatu karangan yang melanjutkan ide pokok di atasnya dan penulisanya di
mulai dengan garis baru
C:) bagian bab dalam suatu karangan yang mengandung satu ide pokok dan penulisanya
menjorok ke dalam
D:) bagian bab dalam suatu karangan yang mengandung satu ide pokok dan penulisanya di
mulai dengan garis baru
E:) bagian bab dalam suatu karangan yang mengandung satu pokok bahasan dan penulisanya di
mulai dengan garis baru dan huruf kapital
JAWAB: D

S:8) Paragraf yang mengemukakan suatu argument beserta alasanya, Paragraf ini dibuat dengan
mengimpun suatu pendapat, sikap yang disertai dengan alasan-alasan, contoh-contoh dan
bukti-bukti yang meyakinkan sehingga pembaca akan membenarkan gagasan pokok yang
dibawanya.
Pernyataan diatas merupakan jenis paragraph?
A:) paragraph deduktif
B:) paragraph naratif
C:) paragraph deskriptif
D:) paragraph argumentatif
E:) paragraph persuasif
JAWAB: D

S:9) kita lestarikan lingkungan dengan cara tidak melakukan pembakaran lahan, pembalakan liar
dan menjaga flora dan faunya yang ada di alam.
Contoh paragraph di atas merupakan jenis paragraph?
A:) paragraph deduktif
B:) paragraph naratif
C:) paragraph persuasif
D:) paragraph argumentatif
E:) paragraph deskriptif
JAWAB: C

S:10) Apa itu Microsoft word?


A:) Microsoft word adalah aplikasi program pengolah kata dan merupakan paket aplikasi dari
Microsoft office
B:) Microsoft word adalah aplikasi program pengolah kata
C:) Microsoft word merupakan aplikasi perkantoran produck dari perusahaan software IBM
D:) Microsoft word digunakan untuk melakukan pengolahan kata dan huruf
E:) Microsoft word adalah aplikasi program pengolah angka
JAWAB: A

S:11) untuk melakukan pengaturan paragraph dengan pengaturan rata tepi adalah .…
A:) alignement justify
B:) alignement center
C:) alignement right
D:) alignement left
E:) alignement fit
JAWAB: A

S:12) Langkah melakukan pengolahan data menggunakan aplikasi pengolah data adalah ?
A:) iputing menggunakan media(usb,bluetoth,wifi), keyboard - editing menggunakan aplikasi
– saving pada PC storage – output (soft/hard copy)
B:) iputing menggunakan universal storage, keyboard - editing menggunakan aplikasi – saving
pada PC storage – output (soft/hard copy)
C:) iputing menggunakan media(usb,bluetoth,wifi), keyboard - editing menggunakan aplikasi
– saving pada PC storage
D:) iputing menggunakan media(usb,bluetoth,wifi) - editing menggunakan aplikasi – saving
pada PC storage – output (soft/hard copy)
E:) iputing menggunakan media(usb,bluetoth,wifi) - editing menggunakan aplikasi – saving
pada PC storage – output (soft/hard copy)
JAWAB: A
S:13) kegiatan yang penting dalam mengkomunikasikan suatu gagasan kepada orang lain dengan
berbagai tujuan, misalnya untuk menarik audiensi agar mereka membeli produk,
menggunakan jasa atau untuk kepentingan lain.
Pernyataan diatas merupakan pengertian dari ?
A:) komunikasi
B:) presentasi
C:) orasi
D:) audiensi
E:) pemaparan
JAWAB: B

S:14) Untuk membuat slide yang berisi sub judul dan uraian dan urainya terdapat video untuk
memperjelas materi, maka gunakan bentuk slide ?
A:) title only
B:) blank
C:) title and content
D:) content with caption
E:) insert with media
JAWAB: C

S:15) Langkah untuk menyisipkan gambar pada power point adalah ?


A:) klik menu bar insert – photo album – browse (dimana file gambar di simpan) – Insert -
enter
B:) klik menu bar insert – clip art – browse (dimana file gambar di simpan) – Insert - enter
C:) klik menu bar insert – chart – browse (dimana file gambar di simpan) – Insert - enter
D:) klik menu bar insert – insert picture – browse (dimana file gambar di simpan) – Insert –
enter
E:) klik menu bar insert – insert symbol – browse (dimana file gambar di simpan) – Insert –
enter
JAWAB: D

S:16) Presentasi bisa dikatakan berhasil kalo penyaji bisa mempengaruhi audiens, adapun unsur
yang dapat mempengaruhi audiens adalah : Ethical, Emotional, dan Logical, yang
dimaksud dengan ketiga hal tersebut adalah ?
A:) ethical : karakter, kredible, latar belakang, reputasi
logical : fakta data dan logis
emotional : sentuhan emosi, pemilihan kata yang tepat

B:) Ethical : Etika, Tingkah laku, Kesopanan


Logical : Fakta data dan logika
Emotional : Sentuhan emosi, pation

C:) Ethical : Kemampuan, jati diri


Logical : Fakta dan logika
Emotional : Sentuhan emosi, pemilihan kata yang tepat

D:) Ethical : Karakter, Kredible, latar belakang, reputasi


Logical : Fakta data dan logis
Emotional : Penjiwaan, perasaan

E:) Ethical : Karakter, Kredible, latar belakang, reputasi


Logical : Fakta data dan logis
Emotional : Passion
JAWAB: A

S:17) sedang melakukan presentasi di hadapan temen-temanya, konsep presentasi yang


dibawakan oleh wati adalah terlalu banyak membaca materi paparan pada slide, tanpa
melakukan pengembangan penjelasan dan pada slide paparan hanya merupakan point
utamanya saja, maka presentasi yang dilakukan oleh wati termasuk dalam kategori
presentasi ?
A:) speaking oriented
B:) text oriented
C:) presentasi bercerita
D:) face to face workshop
E:) minded oriented
JAWAB: B

S:18) Pengertian presentasi adalah ?


A:) penyampaian informasi kepada orang lain dengan tujuan yang jelas dan terstruktur dan
menggunakan media bantu untuk memperjelas
B:) Penyampaian informasi kepada orang lain dan menggunakan media bantu untuk
memperjelas
C:) Penyampaian informasi atau pendapat kepada orang lain dan menggunakan media bantu
untuk memperjelas
D:) Penyampaian informasi kepada orang lain dan menggunakan media paparan power point
E:) Penyampaian informasi kepada orang lain dan menggunakan media proyektor
JAWAB: A

S:19) Presentasi ekstemporer adalah ?


A:) presentasi yang dilakukan secara mendadak tanpa persiapan apapun. Dalam hal ini
pembicara ditunjuk langsung untuk menyampaikan informasi kepada para pendengar,
tanpa melakukan persiapan segala sesuatunya, baik itu mengenai tema pembicaraan
maupun alat bantu yang digunakan, sehingga perasaan pembicara akan mengejutkan.
B:) jenis presentasi dimana dalam menyampaikan informasinya, seorang pembicara
melakukannya dengan membaca naskah.
C:) Jenis presentasi yang dilakukan dengan cara menghapal dari teks yang telah disediakan.
Berbeda dengan jenis manuscript, memoriter tidak menggunakan naskah dalam
penyampaiannya, pembicara hanya melakukan persiapannya dengan menghafal dari teks
dimana isinya mengenai informasi yang akan disampaikan.
D:) presentasi yang dilakukan secara textual dengan sedikit melakukan improvisasi materi pada
text yang telah dibuat.
E:) Pembicara mempersiapkan materi dengan garis besarnya saja, kemudian pada saat
presentasi akan dijabarkan secara mendetail.
JAWAB: E

S:20) Presentasi impromptu adalah ?


A:) presentasi yang dilakukan secara mendadak tanpa persiapan apapun. Dalam hal ini
pembicara ditunjuk langsung untuk menyampaikan informasi kepada para pendengar,
tanpa melakukan persiapan segala sesuatunya, baik itu mengenai tema pembicaraan
maupun alat bantu yang digunakan, sehingga perasaan pembicara akan mengejutkan.
B:) jenis presentasi dimana dalam menyampaikan informasinya, seorang pembicara
melakukannya dengan membaca naskah.
C:) Jenis presentasi yang dilakukan dengan cara menghapal dari teks yang telah disediakan.
Berbeda dengan jenis manuscript, memoriter tidak menggunakan naskah dalam
penyampaiannya, pembicara hanya melakukan persiapannya dengan menghafal dari teks
dimana isinya mengenai informasi yang akan disampaikan.
D:) presentasi yang dilakukan secara textual dengan sedikit melakukan improvisasi materi pada
text yang telah dibuat.
E:) Pembicara mempersiapkan materi dengan garis besarnya saja, kemudian pada saat
presentasi akan dijabarkan secara mendetail.
JAWAB: A
S:21) a. Penyampaian dengan semangat dan siap mental
b. Kejelasan berbicara di depan audiens
c. Disajikan secara sistematis
d. Memberi argumen yang dapat diterima
e. Slide dapat terbaca dan menarik
f. Kontak mata dengan audiens
g. Melakukan gerak berbicara
h. Penggunaan pakaian yang serasi
i. Memiliki sesi tanya jawab
j. Disampaikan secara tepat waktu
pernyataan diatas merupakan ?
A:) factor penentu presentasi
B:) teknik dasar melakukan presentasi
C:) cirri cirri presentasi yang baik dan benar
D:) syarat melakukan presentasi
E:) tujuan melakukan presentasi
JAWAB: C

S:22) Pernyataan yang tepat pengertian ebook adalah ?


A:) buku elektronik atau buku digital, yang disingkat ebook atau e-book, itu adalah bentuk
digital dari buku cetak (asli). Buku cetak biasanya terdiri dari tumpukan kertas terikat
bersama-sama berisi teks atau teks dan gambar, atau e-book yang berisi informasi digital,
yang dapat mencakup teks, gambar, audio, video.
B:) buku elektronik atau buku digital, yang disingkat ebook atau e-book, itu adalah bentuk
digital dari buku cetak, dan biasanya terdiri dari lembaran kertas terikat bersama-sama
berisi teks atau teks dan gambar, atau e-book yang berisi informasi digital, yang dapat
mencakup teks,
C:) Buku Elektronik atau Buku Digital, yang disingkat ebook atau e-book, itu adalah bentuk
digital dari buku cetak (asli). Buku cetak biasanya terdiri dari tumpukan kertas terikat
bersama-sama berisi teks atau teks dan gambar, atau e-book yang berisi informasi digital,
yang dapat mencakup teks, dan dengan format file pdf
D:) buku elektronik atau buku digital, yang disingkat ebook atau e-book, itu adalah bentuk
digital dari buku cetak, dan biasanya terdiri dari lembaran kertas terikat bersama-sama
berisi teks atau teks dan gambar, atau e-book yang berisi informasi digital, yang dapat
mencakup teks, dan file multimedia dengan tambahan launcher tertentu.
E:) buku elektronik atau buku digital, yang disingkat ebook atau e-book, itu adalah bentuk
digital dari buku cetak, dan biasanya terdiri dari lembaran kertas terikat bersama-sama
berisi teks atau teks dan gambar, atau e-book yang berisi informasi digital, yang dapat
mencakup teks, dan program file
JAWAB: A

S:23) 1. Memberikan kesempatan bagi pencipta konten untuk lebih mudah berbagi informasi
dalam lebih menarik dan interaktif. Dengan membuat konten dalam bentuk digital,
penulis tidak harus pergi ke penerbit untuk menerbitkan buku Anda. Dia hanya
berkunjung ke salah satu toko buku secara online dan mendistribusikan buku Anda
sendiri.
2. Informasi yang diberikan oleh Pertahanan.
3. Tidak seperti buku fisik, yang bisa rusak, hilang atau basah, buku digital sebagai data
pada komputer dilindungi dari masalah ini. Jika data yang hilang, pengguna dapat
dengan mudah menemukan pengganti baik dari internet atau meminta kembali ke
produser buku. Lihat juga sejarah perkembangan Internet
4. Untuk mempermudah proses pemahaman.
5. Dalam perangkat lunak buku digital, guru dapat memberikan panduan khusus tentang
materi, mencari kata-kata tertentu atau frase dalam materi, menampilkanfile multimedia
(audio dan video) yang dapat diputar untuk memperkaya isi buku. Mereka membantu
siswa memahami materi pendidikan yang lebih baik dan lebih cepat.
Pernyataan diatas merupakan ?
A:) fungsi buku digital
B:) kegunaan buku digital
C:) kelebihan, keunggulan dan tujuan buku digital
D:) kelemahan buku digital
E:) pengertian buku digital
JAWAB: C

S:24) Apa yang dimaksud dengan akun pada kewargaan digital


A:) akun merupakan identitas atau personality sebagai aktifasi pada dunia maya
B:) akun adalah nama dan alamat pengguna aplikasi pada dunia maya
C:) akun merupakan data untuk login pada aplikasi tertentu yang terkoneksi daring
D:) identitas pengguna komunikasi daring
E:) tanda sebagai seorang netizen
JAWAB: A
S:25) Kita dinyatakan sebagai citizen nationalship apabila kita sudah ?
A:) bisa menggunakan internet sebagai alat komunikasi
B:) memiliki akun dan aktif beraktifitas melalui media daring
C:) memiliki data diri dan nomor telephone
D:) memiliki password dan id number
E:) mwmiliki media dan alat yang dapat mengakses internet
JAWAB: B

S:26) Komponen kwargaan digital dalam lingkungan belajar dan akademis adalah ?
A:) akses digital, komunikasi digital, literasi digital
B:) akses digital, buku digital, media digital
C:) akses digital, pelayanan secara online
D:) akses digital, komunikasi digital, e commers
E:) media gigital, komunikasi digital, akun
JAWAB: A

S:27) Suatu program komputer yang dirancang khusus untuk membantu seseorang menemukan
file-file yang disimpan dalam komputer, misalnya dalam sebuah web server umum di web
(www) atau komputer sendiri. Mesin pencari memungkinkan kita untuk meminta content
media dengan kriteria yang spesifik (biasanya berisikan frase atau kata yang kita inginkan)
dan memperoleh daftar file yang memenuhi kriteria tersebut. Mesin pencari biasanya
menggunakan indeks (yang sudah dibuat sebelumnya dan dimutakhirkan secara teratur)
untuk mencari file setelah pengguna memasukan kriteria pencarian. Pernyataan diatas
merupakan pengertian dari ?
A:) google search
B:) massanger
C:) file engine
D:) aplikasi
E:) search engine
JAWAB: E

S:28) Salah satu contoh bank data yang bisa digunakan sebagai tempat melakukan pencarian data
adalah ?
A:) microsoft, ubuntu
B:) firefox, crhome
C:) browsing, searching
D:) google, yahoo, amazone
E:) ibm, msi
JAWAB: D

S:29) Komponen search engine adalah ?


A:) query interface, query engine, database, spyder, indexer
B:) google, yahoo, amazone, kindlezone
C:) firefox, chrome, Mozilla, world browser
D:) database, cloud, bank data
E:) pc, smartphone
JAWAB: A

S:30) Setelah kita mendapatkan data yang kita inginkan menggunakan search engine apa yang
kita lakukan untuk mengelola data tersebut?
A:) download, upload, copy, copy link, print, capture
B:) download, copy, copy link, print, capture, edit, paste
C:) ketik, edit, cetak
D:) save as, download, upload, screenshot
E:) download, save data, copy, copy link, print, capture
JAWAB: E

S:31) Pengertian komunikasi adalah ?


A:) proses penyampaian pikiran kepada orang lain dan orang tersebut paham dengan maksud
dan apa yang kita sampaikan.
B:) penyampaian idea tau pendapat kepada orang lain
C:) berbicara kepada orang lain
D:) melakukan tukar pendapat dengan orang lain
E:) menyelaraskan pokok pikiran dengan orang lain
JAWAB: A

S:32) Proses menggai ide dengan cara ?


A:) mencontoh hasil karya orang lain
B:) mencari referensi ide
C:) mencari inspirasi
D:) berimajinasi dan bernalar
E:) berkhayal
JAWAB: D

S:33) Pengertian imajinasi adalah ?


A:) berkonsentrasi dengan memikirkan focus pada satu pikiran tertentu kemudian
menjabarkan hasil imajinasi tsb dalam pikiran dengan menggunakan logika untuk
penalaran
B:) berkonsentrasi pada khayalan dan focus pada khayalan tersebut
C:) berfikir tentang sesuatu hal tanpa di dasari nalar dan logika
D:) menyelaraskan pemikiran dengan dasar hokum logika
E:) berkonsntrasi dan berfikir dengan dalam pada wilayah alam bawah sadar manusia
JAWAB: A

S:34) Operasi aritmatika yang bisa di jalankan pada aplikasi pengolah angka adalah ….
A:) tambah, kurang, perkalian, pembagian
B:) rumus phitagoras, integral, sin, cos, tan
C:) tambah, kurang, perkalian, pembagian, penjumlahan, rata-rata
D:) kwadrat, pangkat, perkalian, penjumlahan
E:) rumus lingkaran, segitiga, hexagonal
JAWAB: A

S:35) Salah satu aplikasi pengolah angka yang kita gunakan adalah ?
A:) ms. word
B:) ms. exel
C:) ms. Power point
D:) ms. office
E:) ms. publisher
JAWAB: B
S:36) Lembar kerja pada ms. Exel disebut ?
A:) page
B:) slide
C:) wide
D:) worksheet
E:) sheet
JAWAB: D

S:37) Untuk melakukan pencarian nilai rata-rata dari data, menggunkan fungsi operasi ?
A:) sum
B:) min-max
C:) average
D:) macrros
E:) subtitusi
JAWAB: C

S:38) Pengertian komukasi daring adalah ?


A:) komunikasi yang dilakukan menggunakan media jaringan internet
B:) komunikasi yang dilakukan secara langsung dengan media internet
C:) komunikasi media internet dengan system realtime
D:) komunikasi menggunakan media internet baim secara online maupun offline
E:) komunikasi berbasis data internet menggunakan aplikasi tertentu
JAWAB: A

S:39) Komunikasi daring dibagi menjadi yaitu komunikasi daring ?


A:) menggunakan alat atau tanpa alat
B:) singkron dan asingkron
C:) terarah dan tidak terarah
D:) online dan offline
E:) realtime dan delay
JAWAB: B
S:40) Alat pengolah digital yang biasa kita gunakan adalah computer, dan computer di bagi
menjadi tiga komponen yaitu ?
A:) peripheral software, open sourch software, hardware
B:) hardware, software, peripheral software
C:) hardware, software, brainware
D:) proprietary software, open sourch, hardware
E:) hardware, software, humanize
JAWAB: C

Anda mungkin juga menyukai