Anda di halaman 1dari 5

FORUM PEMERHATI DAN KEPEMUDAAN BAEBUNTA SELATAN

(FORPEK – BANSEL)
KEC. BAEBUNTA SELATAN KAB. LUWU UTARA
Sekretariat : Desa Lara Kec. Baebunta Selatan Kab. Luwu

A. LATAR BELAKANG
FORPEK Sebagai organisasi kemasyarakatan yang memang terbilang cukup baru,
tetapi bukan halangan untuk terus berbuat yang bermanfaat untuk kepentingan masyarakat
dan bukan hanya pelengkap dalam percaturan dunia pemikiran dan pembaruan baik itu yang
berkaitan dengan wacana pembangunan perpolitikan, sosial budaya, agama maupun
pembangunan SDM.
Kita tahu bersama bahwa Pemuda yang merupakan tulang punggung Negara sebagai
penerus tongkat estapet dalam pengembangan rotasi globalisasi, harus memiliki bekal dan
skill yang berkualitas demi penemuan jati dirinya, olehnya itu secara implisit mereka harus
mempunyai karya nyata dalam proses interplasi dan gerakan kedepan.
FORPEK-BANSEL adalah organisasi kepemudaan yang bentuk atas dasar kepedulian
dan keprihatinan pemuda di Kec. Baebunta Selatan dalam pembentukan karakter-karakter
pemuda-pemudi sehingga memiliki jiwa kepedulian dan keprihatinan yang tinggi dalam
membangun daerahnya.
Melalui pengembangan olahraga yang merupakan bagian upaya peningkatan kualitas
dan potensi pemuda. Melalui kegiatan ini diarahkan pada peningkatan jasmani, rohani,
membentuk watak dan kepribadian, disiplin dan sportivitas tinggi guna meningkarkan
prestasi yang dapat membangkitkan rasa kebanggaan. Bola volly sebagai salah satu olahraga
yang sangat banyak diminati dalam perkembangannya saat ini banyak digemari oleh semua
kalangan baik dari masyarakat, pelajar, dan mahasiswa. Hal ini terbukti dengan makin
banyaknya kejuaraan Bola Volly yang diadakan baik di tingkat dusun, desa, kecamatan
maupun di tingkat nasional, melalui organisasi FORPEK bermaskud menyelenggarakan
Open Turnamen Volly Ball Indor Putri Se-Luwu Raya.

B. MAKSUD DAN TUJUAN


Kegiatan ini merupakan upaya dalam rangka membuka ruang dan aktualisasi peran
pemuda untuk menjalin silaturahmi bersama pemuda(i) Se-Luwu Raya serta menjaring atlet-
atlet terbaik khususnya dicabang olahraga Volly Ball.

C. NAMA KEGIATAN
“OPEN TURNAMEN VOLLY BALL INDOOR PUTRI SE-LUWU RAYA
FORPEK BANSEL CUP I 2023”
FORUM PEMERHATI DAN KEPEMUDAAN BAEBUNTA SELATAN
(FORPEK – BANSEL)
KEC. BAEBUNTA SELATAN KAB. LUWU UTARA
Sekretariat : Desa Lara Kec. Baebunta Selatan Kab. Luwu

D. SASARAN KEGIATAN
1. Terciptanya atlet Bola Volly yang berkualitas berkarakter, berprestasi & mandiri.
2. Masyarakat sadar akan pentingnya olahraga terutama untuk kesehatan.
3. Sebagai ajang untuk menyalurkan bakat atlit Bola Voli se-Luwu Raya.
4. Tertanamnya nilai-nilai sportifitas dan terciptanya rasa persaudaraan serta solidaritas
dalam setiap segmen kehidupan masyarakat.
5. Menumbuhkan rasa persatuan dan kesatuan dalam masyarakat.

E. PENANGGUNG JAWAB PENYELENGGARA


Panitia Pelaksana dan Ketua Forum Pemerhati dan Kepemudaan (FORPEK)
Baebunta Selatan.

F. PENANGGUNG JAWAB TEKNIK


1. FORPEK-BANSEL
2. Aparat Pertandingan
3. Aparat Desa Lara
4. Wasit

G. PESERTA
Club-club Bola Voli yang ada di wilayah Luwu Raya.

H. PERSYARATAN UMUM UNTUK SETIAP TIM


1. Peserta adalah atlit yang berdomisili di Luwu Raya dibuktikan dengan KTP asli.
2. Setiap club/tim diperbolehkan mengambil pemain dari luar clubnya (diluar wilayah
Luwu Raya) maksimal 2 orang.
3. Jumlah pemain Bola Volly putri maksimal 12 orang (sudah termasuk 1 libero).
4. Atlit Bola Volly wajib menggunakan pakaian olahraga seragam (baju) dan bernomor
punggung.
5. Melampirkan foto copy KTP dan foto ukuran 3x4 sebanyak 1 lembar, diserahkan kepada
panitia pelaksana pada saat sebelum technical meeting.
6. Pemain yang bertanding dalam setiap club atau tim harus terdaftar dalam susunan daftar
pemain yang telah diserahkan kepada panitia dan tidak diperkenankan bermain di 2 club.
FORUM PEMERHATI DAN KEPEMUDAAN BAEBUNTA SELATAN
(FORPEK – BANSEL)
KEC. BAEBUNTA SELATAN KAB. LUWU UTARA
Sekretariat : Desa Lara Kec. Baebunta Selatan Kab. Luwu

7. Apabila daftar nama telah diserahkan kepada panitia namun kurang dari 12 orang, maka
tidak diperkenankan menambah atau mengganti pemain setelah pertandingan pertama
8. Bagi club yang tidak mengikuti technical meeting, menerima dan menaati segala
keputusan yang ditetapkan di technical meeting.
9. Untuk aturan-aturan teknis pertandingan dan juga hal-hal yang belum tertuang dalam
ketentuan ini akan di bahas pada technical meeting.
10. Pemain yang terdaftar di dua (2) club/tim akan terdaftar sah di club/tim yang bertanding
pertama.

I. JUARA YANG DIPEREBUTKAN


1. Juara I, II, III, IV
2. Spiker terbaik, toser terbaik, pemain terbaik, libero terbaik.

J. TEMPAT DAN WAKTU PELAKSANA


1. Tempat Pelaksanaan : Lapangan Bola Voli Desa Lara Kec. Baebunta Selatan.
2. Waktu pelaksana 2 Mei 2023 s/d 13 Mei 2023.
3. Batas pendaftaran 27 April 2023 (Quota Terbatas)

K. ESTIMASI
Biaya yang dibutuhkan dalam kegiatan ini adalah sebesar Rp. 64.040.000.00
(terbilang: enam puluh empat juta empat puluh ribu rupiah) dengan rincian terlampir.

L. SEKRETARIAT
Sekretariat Panitia Baruga Mallarai Desa Lara
M. PENUTUP
Demikianlah proposal ini disusun dengan sebenarnya dan untuk digunakan
sebagaimana mestinya mudah-mudahan dapat menjadi pertimbangan. Mengenai hal-hal
yang belum jelas akan ditentukan kemudian.
FORUM PEMERHATI DAN KEPEMUDAAN BAEBUNTA SELATAN
(FORPEK – BANSEL)
KEC. BAEBUNTA SELATAN KAB. LUWU UTARA
Sekretariat : Desa Lara Kec. Baebunta Selatan Kab. Luwu

RENCANA ANGGARAN BIAYA


(RAB)

A. ADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN

Harga Jumlah Harga


Nama Barang Banyaknya Satuan
Satuan (Rp) (Rp)
Kertas HVS 2 Rim 70,000 140,000
Amplop Besar 1 Dos 50,000 50,000
Pengadaan proposal 1 Exp 100,000 100,000
Pendistribusian/Konfirmasi 50
2
surat- menyurat 0,000 1.000,000
Map 20 Lbr 5,0000 100,000
ID Card Panitia 40 Lbr 10,000 400,000
Stempel Panitia 2 Bh 125,000 300,000
Polpen 2 Lsn 45,000 90.000
Spidol 2 Lsn 30,000 60,000
Total 2,240,000,00

B. KONSUMSI
Harga Jumlah Harga
Nama Barang Banyaknya Satuan
Satuan (Rp) (Rp)
Snack (Pembukaan) 250 Kotak 10,000 2.500.000
Air Mineral Gelas 30 Dos 20,000 600,000
Air Mineral Botol 5 Dos 70,000 350,000
Snack Panitia Selama kegiatan 200 Kotak 8,000 1.600.000
Total 5,050,000,00

C. PERLENGKAPAN
Harga Jumlah Harga
Nama Barang Banyaknya Satuan
Satuan (Rp) (Rp)
Sewa Kendaran 3 Roda 2 Ls 150,000 300,000
Spanduk Rentang 4 Lbr 250,000 1,000,000
Bendera Umbul – Umbul 12 Lbr 150,000 1,800,000
Baliho 3 Lbr 350,000 1,050,000
Baju Panitia 50 Lbr 150,000 7,500,000
Bola Volly 6 Buah 1,000,000 6,000,000
Net volly 1 Buah 500,000 500,000
Cat Warna 6 (5kg) Buah 350.000 2,100.000
Total 20,750,000,00
FORUM PEMERHATI DAN KEPEMUDAAN BAEBUNTA SELATAN
(FORPEK – BANSEL)
KEC. BAEBUNTA SELATAN KAB. LUWU UTARA
Sekretariat : Desa Lara Kec. Baebunta Selatan Kab. Luwu

D. TRANSPORTASI DAN AKOMODASI

Harga Satuan Jumlah


Nama Barang Banyaknya Satuan
(Rp) Harga (Rp)
Honor Wasit PBVSI 6 Org 1.200,000 7,200,000
Total Hadiah 4 Team 20,000,000 20,000,000
Honor MC 2 Org 500,000 1.000,000
Tropi 4 Buah 750,000 3,000,000
Anggaran Alternatif 5,000,000 5,000,000

Jumlah Total 36,000,000

E. REKAPITULASI ANGGARAN
Bagian Jumlah Rp
A. ADMINISTRASI & SEKRETARIATAN 2,240.000
B. KONSUMSI 5,050.000
C. PERLENGKAPAN 20,750.000
D. TRANSPORTASI & AKOMODASI 36,000.000

TOTAL 64.040.000.00

TERBILANG: ENAM PULUH EMPAT JUTA EMPAT PULUH RIBU RUPIAH

BENDAHARA

RESKI RAHMADANI, S.H

Anda mungkin juga menyukai