Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA

DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 1 ONAN GANJANG
Jl.Horas Desa Onan Ganjang, Kecamatan Onan Ganjang KP 22454

SOAL UJIAN SEMESTER GANJIL T.P 2023/2024

Mata Pelajaran : Agribisnis Tanaman Buah


Kelas : XII ATPH
Waktu : 60 Menit

Pilihlah Jawaban Yang Paling Tepat!


Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c, d, atau e yang merupakan jawaban dari pernyataan dari setiap soal di bawah ini!

1. Kemampuan daerah yang mempunyai kemingkinan menjadi aktual untuk dikembangkan, merupakan defenisi…
a. Potensi daerah c. Potensi desa e. Kualitas
b. Potensi lahan d. Potensi tanah
2. Jenis tanah pada umumnya di Pulau Kalimantan adalah….
a. Alluvial c. Gambut e. Lotosol
b. Humus d. Andosol
3. Keadaan muka bumi pada suatu daerah sangat mempengaruhi proses bududaya disebut dengan
a. Topografi areal b. Elevasi tanah c. Tekstur d. Struktur tanah e. Kontur peta
4. Untuk menunjang pertumbuhan optimal semangka, suhu harian yang dibutuhkan adalah…. C
a. 21-27 c. 20-30 e. 27-40
b. 17-20 d. 30-45
5. Penyinaran matahari yang optimal untuk pertumbuhan tanaman strobery adalah….
a. 8-10 jam c. 6-8 e. 12-14 jam
b. 4-5 jam d. 5-7 jam
6. Setiap usaha yang akan dijalankan harus memiliki pasar yang jelas. Dalam aspek pasar dan pemasaran, hal-hal yang
tak perlu dicermati adalah….
a. Ada tidaknya pasar d. Seberapa besar pasar yang ada
b. Perilaku produsen e. Perilaku konsumen
c. Strategi yang dijalankan
7. Biaya yang besarnya tidak berubah walaupun terjadi penambahan pada volume produksi disebut….
a. Fixed cost c. Variabel cost e. Modal kerja
b. Biaya tak Tetap e. modal investasi
8. Suatau keseimbangan dimana pada titik tersebut jumlah hasil penjualan sama dengan jumlah biaya-biaya yang
dikeluarkan sehingga perusahaan yang bersangkutan tidak memperoleh laba dan rugi disebut…
a. Fixed cost d. BEP
b. Variable cost e. Analisis net B/C
c. Benefit cost ratio
9. Perbandingan antara presen value dari arus kas bersih dengan present value investasi yang dikeluarkan disebut…
a. Fixed cost b. variable cost c. Benefit cost ratio d. BEP e. Analisis net B/C
10. Yang bukan merupakan kelebihan pengolahan lahan secara mekanis…
a. Hasil pengolahan tanah lebih maksimal d. Biaya yang dikeluarkan lebih besar
b. Hasil pengolahan tanah lebih dalam e. Proses pengolahan lebih cepat
c. Biaya yang dikeluarkan lebih sedikit
11. Yang bukan merupakan penghambat pengolahan tanah secara mekanis adalah…
a. Ketersediaan suku cadang d. Tingkat pendidikan petani masih rendah
b. Sisa tanaman yang masih banyak e. Pengetahuan dan ketrampilan petani yang
c. Kemampuan daya beli alat mesin pertanian sudah mumpuni

12. Alat pengolahan tanah pertama…. kecuali


a. Bajak singkal c. Bajak pisau berputar e. Bajak sawah
b. Bajak piring d. Bajak chisel
13. Alat pengolahan tanah kedua, kecuali….
a. Garu piring c. Garu pegas e. Garu khusus
b. Garu pacul d. Garu rotari
14. Ph yang yang cocok untuk pertumbuhan optimal tanaman jeruk adalah….
a. 5,5-6,5 b. 4,0-5,0 b. 5,0-5,5 d. 6,0-8,0 d. 8,0-9,0
15. Jenis tanah yang cocok untuk tanaman jeruk adalah…
a. Andosol dan latosol b. Gambut c. Alluvial d. Liat e. Lempung berbatu
16. Jarak tanam antar bedengan tanaman strobery adalah….
a. 10 cm x 5 cm c. 15 cm x 15 cm e. 15 cm x 20 cm
b. 40 cm x 60 cm d. 30 cm x 60 cm
17. Pengolahan tanah dengan tanah tanpa olah disebut pengolahan ….
a. tanah O c. tanah optimum e. bera
b. tanah maksimum d. tanah minimum
18. lama waktu tanah yang sudah diolah dikeringanginkan adalah….
a. 1 minggu b. 2 minggu c. 2 hari d. 2 bulan e. 2-4 minggu
19. Alat yang digunakan dalam persiapan pengolahan lahan pada budidaya tanaman buah adalah….. kecuali
a. Cangkul c. golok e. hand traktor
b. farm traktor d. kapur pertanian
20. Media tanam budidaya strobery didalam pot , kecuali…
a. tanah dari bawah pohon pinus c. humus e. daun lamtoro
b. pupuk kandang d. cocopeat
21. Senyawa yang jika dilarutkan dalam air akan menghasilkan ion OH- (ion hdroksida) disebut…
a. . basa/alkali b. asam c. aerasi d. tranpirasi e. higroskopis
22. Berapa ton jika Ph tanah pada kisaran agak asam ( 4,0 ), maka jumlah kapur yang dibutuhkan adalah….
a. 3,60 b. >10,24 c. 9,28 b. 0,75 e.2,65

23. Alat ukur Ph Tanah adalah….


a. Tremeter b. barometer c. ombrometer d.Soil tester e. centi bar
24. Pada agribisnis tanaman jagung pupuk dasar yang tersdia adalah pupuk SP-36 , jenis pupuk dasar pelengkap yang
dapat digunakan pengganti ktoran ayam adalah
a. Urea c. KCL e. SP-36
b. SP-36 d. DS

25. Pada tanah dengan pH mendekati netral sebaiknya dilakukan pengapuran kira-kira 2 sampai 4 minggu sebelum
penanaman bibit dengan menggunakan….
a. CaCo2 c. CaCo4 e. CaCo3Mg
b. CaCo3 d. CaCo5Mg

II. URAIAN
Jawablah dengan Benar dan langkah-langkag pengerjaannya!

Perhatikan data analisa usaha produksi jagung manis berikut:


I. Biaya produksi jagung manis

Komponen Biaya Jumlah Satuan Biaya

Sewa lahan satu musim (3 musim) 2 Ha 5.000.000


Sarana produksi tanaman 13.400.000
Tenaga kerja 160 HOK 5.600.000
Jumlah 24.000.000

Potensi Produksi

Luas lahan = 2 Ha dengan lahan efektif 80%


Jarak tanam =40 cm x 25 cm
Berat panen rata-rata pertongkol jagung manis = 0,3 kg
Berdasarkan data analisa biaya produksi jagung manis, jika usaha budidaya mencapai titik impas (BEP harga)?

2. Jelaskan teknik sambung pucuk pada tanaman Alpukat!


3. Jelaskan perbedaan Biaya Tetap dan Biaya tidak tetap, beserta dengan contohnya!
4. Sebutkan masing-masing 3 penyakit tanaman Melon dan cara mengatasinya!
5. Sebutkan 3 hama yang menyerang tanaman buah jeruk dan cara mengatasinya!

Anda mungkin juga menyukai